Menhub Budi Tegaskan Lion Air Layak Terbang
Menhub Budi Karya Sumadi menegaskan, pesawat Lion Air PK-LQP yang jatuh di Tanjung Kerawang, Jawa Barat pada 29 Oktober lalu laik terbang. Walaupun Komite Nasional Keselamatan Terbang (KNKT) sempat menyatakan kalau pesawat Boing 737 MAX-8 penerbangan JT 610 itu tidak layak terbang.