Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
Sampah Plastik, Ancam Keuntungan RI Sebagai Penghasil Produk Laut Terbesar Dunia

Sampah Plastik, Ancam Keuntungan RI Sebagai Penghasil Produk Laut Terbesar Dunia

Menko Luhut mengangkat berbagai inisiatif Indonesia dalam upaya untuk melindungi sumber daya kelautan khususnya dari sampah plastik. Hal ini disampaikan Menko Luhut dalam Workshop on Initiating a Global Insititute and Tri Hita Karana Roadmap for Blended Finance di Indonesia Pavilion Promenade, Annual Meeting WEF 2019.

Sampah Plastik, Ancam Keuntungan RI Sebagai Penghasil Produk Laut Terbesar Dunia
Gubernur: Bali Larang Penggunaan Kantong dan Sedotan Plastik Serta Styrofoam

Gubernur: Bali Larang Penggunaan Kantong dan Sedotan Plastik Serta Styrofoam

Pemerintah Provinsi Bali melarang berbagai komponen dan masyarakat di daerah itu menggunakan plastik sekali pakai (PSP), seiring dengan dikeluarkannya Peraturan Gubernur Bali Nomor 97 Tahun 2018. Koster mengklaim pergub yang dikeluarkan itu sebagai yang pertama dan satu-satunya untuk tingkat pemerintah provinsi.

Gubernur: Bali Larang Penggunaan Kantong dan Sedotan Plastik Serta Styrofoam