Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tak gabungkan airport tax, maskapai bakal sulit buka rute baru

Tak gabungkan airport tax, maskapai bakal sulit buka rute baru Ilustrasi Pesawat Terbang. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan hingga kini masih menggodok kebijakan terkait penggabungan biaya passenger services charge (PSC) atau airport tax ke dalam harga tiket. Saat ini pemerintah tengah mencari sistem yang dapat mengintegrasikan tarif airport tax seluruh bandara.

Wakil Menteri Perhubungan Bambang Susantono menuturkan pihaknya telah melakukan pertemuan dengan sejumlah maskapai serta operator bandara.

"Dicari cara yang paling tepat untuk sistem integratornya. Kita akan mulai di bandara yang besar-besar dulu," ujar Bambang usai menghadiri peresmian Terminal Penumpang Gapura Surya Nusantara, Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, Jawa Timur, Kamis (2/10).

Bambang menambahkan pihaknya tidak memberikan sanksi kepada sejumlah maskapai yang masih enggan menggabungkan airport tax di dalam harga tiket.

"Kalau perundang-undangan ternyata enggak ada klausul teguran. Karena ini lebih ke bisnis to bisnis, dianggap lebih meningkatkan pelayanan penumpang," ucapnya.

Namun, lanjutnya, pemerintah tak habis akal. 'Pemaksaan' akan dilakukan dengan mempersulit pembukaan rute baru bagi maskapai yang tidak menggabungkan airport tax ke dalam tiket.

"Kalau mereka ini enggak sanggup, bagaimana nanti mereka mau buka rute baru, itu nanti yang akan menjadi salah satu pertimbangan dan dikaitkan di situ," ujarnya.

Sebelumnya, Garuda Indonesia membatalkan penggabungan tarif airport tax ke dalam tiket. Maskapai pelat merah tersebut mengaku rugi Rp 2,2 miliar per bulan akibat layanan ini. Garuda Indonesia berjanji akan kembali menerapkan layanan ini jika sudah diikuti oleh seluruh maskapai di Indonesia.

(mdk/bim)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Lengkap, Ini Daftar Biaya Kelebihan Bagasi Pesawat Rute Penerbangan Internasional

Lengkap, Ini Daftar Biaya Kelebihan Bagasi Pesawat Rute Penerbangan Internasional

Umumnya, beberapa maskapai menggratiskan berat bagasi di bawah 10 kilogram. Selebihnya, penumpang akan membayar biaya tambahan pada saat check-in di counter.

Baca Selengkapnya
Cara Menghindari Kelebihan Bagasi di Pesawat, Supaya Tak Bayar Biaya Tambahan

Cara Menghindari Kelebihan Bagasi di Pesawat, Supaya Tak Bayar Biaya Tambahan

Terkadang, maskapai menawarkan diskon hingga 50 persen dari jumlah yang akan Anda bayarkan pada saat keberangkatan.

Baca Selengkapnya
Begini 5 Cara Beli Tiket Pesawat agar Dapat Harga Murah di Musim Liburan

Begini 5 Cara Beli Tiket Pesawat agar Dapat Harga Murah di Musim Liburan

Biasanya sejumlah maskapai penerbangan menyediakan harga tiket yang lebih murah di hari Jumat.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jokowi Datang, Kota Serang 'Dibanjiri' Baliho Prabowo-Gibran Hingga Dipaku di Pohon

Jokowi Datang, Kota Serang 'Dibanjiri' Baliho Prabowo-Gibran Hingga Dipaku di Pohon

Bawaslu Kota Serang mencatat ada 32 banner dan baliho bergambar Prabowo-Gibran

Baca Selengkapnya
Sudah Beli Tiket Kereta Api untuk Mudik Lebaran tapi Ingin Ubah Jadwal, Begini Cara dan Syaratnya

Sudah Beli Tiket Kereta Api untuk Mudik Lebaran tapi Ingin Ubah Jadwal, Begini Cara dan Syaratnya

Jika kereta api jadwal yang baru tarifnya lebih tinggi atau naik kelas pelayanan, maka akan dikenakan biaya tambahan untuk selisihnya dan biaya administrasi.

Baca Selengkapnya
Menhub Pertimbangkan Naikkan Tarif Batas Atas, Siap-Siap Harga Tiket Pesawat Bakal Lebih Mahal

Menhub Pertimbangkan Naikkan Tarif Batas Atas, Siap-Siap Harga Tiket Pesawat Bakal Lebih Mahal

Menurut Menhub Budi, ada empat faktor utama yang membuat batas tarif pesawat melonjak.

Baca Selengkapnya
Cek Dulu Aturan Bagasi Yang Diizinkan Etihad Airways Agar Tidak Gagal Terbang Seperti Calon Penumpang Ini

Cek Dulu Aturan Bagasi Yang Diizinkan Etihad Airways Agar Tidak Gagal Terbang Seperti Calon Penumpang Ini

Jika keberangkatan dari Indonesia menuju negara Timur Tengah, maka dikenakan biaya tambahan sebesar USD36 atau setara Rp566.000 per kg.

Baca Selengkapnya
Kabar Gembira, Diskon Tarif Tol Berlaku saat Mudik Lebaran

Kabar Gembira, Diskon Tarif Tol Berlaku saat Mudik Lebaran

Diskon ini diberlakukan di antaranya untuk membantu kelancaran lalu lintas dan meringankan beban biaya perjalanan masyarakat, serta mendorong wisata.

Baca Selengkapnya
Bandara Ngurah Rai Layani 21 Juta Penumpang di 2023, Meningkat 71 % Dibanding 2022

Bandara Ngurah Rai Layani 21 Juta Penumpang di 2023, Meningkat 71 % Dibanding 2022

Dari total penumpang di tahun 2023, terdiri atas 9.918.236 penumpang domestik dan 11.533.185 penumpang internasional.

Baca Selengkapnya