Merdeka.com - Siapa yang tidak kenal dengan Jeff Bezos, pendiri Amazon tersebut menyabet gelar orang terkaya nomor satu di dunia, menggeser posisi Pendiri Microsoft, Bill Gates yang sekarang harus puas di posisi kedua. Bos Amazon tersebut tercatat mengantongi harta USD 120 miliar atau setara Rp 1.652 triliun. (kurs: Rp 13.774 per USD).
Namun siapa sangka, kesuksesan Jeff Bezos tidak lepas dari bayang-bayang masa sulit ketika masa mudanya. Di usia 16 tahun, dia juga pernah memiliki pengalaman bekerja di restoran cepat saji, McDonald's
Bagaimana ceritanya? Dan apa yang dipelajari untuk menggapai kesuksesan? Dilansir dari CNBC, Selasa (16/4) berikut tips sukses ala Jeff Bezos :
Saat menginjak usia 16 tahun, Jeff Bezos bekerja di McDonald's sebagai juru masak di sana. Jeff juga merupakan pribadi yang selalu bisa untuk tetap tenang di sela-sela kesibukannya.
Di sana, dia mempelajari segalanya dengan sangat detil, seperti misalnya cara membalikkan burger, perbaikan otomatisasi perusahaan, maupun saat dia harus mengangkat kentang goreng saat minyak mendidih.
Tak hanya itu, dia juga mempelajari bagaimana cara melayani pelanggan. "Saya baru menyadari bahwa melayani adalah sesuatu hal yang sulit, oleh karena itu pelayanan pada pelanggan merupakan prinsip utama dari Amazon kini," tuturnya.
Dia mengingatkan, seseorang bisa belajar dari manapun dan harus dimulai dengan kesungguhan saat Anda mengerjakan sesuatu. Dengan itu, Anda akan menyerap ilmu tersebut lebih cepat dan paham bagaimana mengoperasikanya di kemudian hari.
"Kalian bisa belajar arti tanggungjawab di mana saja, jika Anda sungguh-sungguh dalam mengerjakan apapun," ungkapnya.
"Anda akan belajar banyak menjadi seorang remaja yang bekerja di McDonald, ini adalah pelajaran yang berbeda dengan apa yang Anda dapatkan di sekolah. Jangan pernah memandang rendah hal tersebut," tandas Jeff Bezos.
Berawal dari karir tersebut, Jeff Bezos kini didaulat jadi orang terkaya di muka bumi. Silakan klik selanjutnya.
[idr] SELANJUTNYAJurus Pertamina Jadi Perusahaan Hijau, Tak Lagi Andalkan Produk Mencemari Lingkungan
Sekitar 8 Jam yang laluErick Thohir Ingin Bandara Jadi Etalase Kebudayaan dan Kesenian Indonesia
Sekitar 8 Jam yang laluIndonesia Jadi Negara Terendah dalam Pemanfaatan PLTS di Asia Tenggara
Sekitar 9 Jam yang laluPemanfaatan Energi Baru Terbarukan di Indonesia Ternyata Baru 0,3 Persen
Sekitar 10 Jam yang laluMenteri Bahlil: Foxconn Berminat Investasi Smart City di Ibu Kota Baru
Sekitar 11 Jam yang laluSelamatkan Keuangan Negara, Semen Indonesia Kolaborasi dengan Kejaksaan Agung
Sekitar 11 Jam yang laluPerkembangan Ekonomi Syariah Indonesia Stagnan, Hanya Makanan Halal Naik Peringkat
Sekitar 12 Jam yang laluTerbongkar, Ini Misi Dibawa Jokowi Bertemu Presiden Rusia dan Ukraina
Sekitar 13 Jam yang laluStrategi Negara-Negara G20 Atasi Krisis Pangan Akibat Perang Rusia dan Ukraina
Sekitar 14 Jam yang laluBegini Cara Beli Minyak Goreng Curah Pakai Aplikasi Peduli Lindungi
Sekitar 14 Jam yang laluErick Thohir: Bukan Zamannya Lagi Mencari Kesalahan Korban Pelecehan Seksual
Sekitar 15 Jam yang laluMasyarakat Perlu Dilibatkan dalam Perumusan Regulasi IHT, Ini Sebabnya
Sekitar 16 Jam yang laluTangkal Resesi, Bank Indonesia Diminta Naikkan Suku Bunga Acuan
Sekitar 16 Jam yang laluTarik Wisatawan, Desa Wisata Dituntut Beri Pengalaman Unik dan Atraksi Menarik
Sekitar 17 Jam yang laluCerita Reshuffle Kabinet Jokowi
Sekitar 1 Minggu yang laluSosok John Wempi Wetipo, Kader PDIP Miliki Rp65 M Dipuji Megawati Karena Disiplin
Sekitar 1 Minggu yang laluLuhut Bongkar Rahasia, Kisah di Balik Jokowi Sering Merotasinya Sebagai Menteri
Sekitar 4 Hari yang laluMomen Jokowi Lupa Sapa Zulkifli Hasan dan Hadi Tjahjanto di Sidang Kabinet Paripurna
Sekitar 6 Hari yang laluCerita Reshuffle Kabinet Jokowi
Sekitar 1 Minggu yang laluJokowi: Saya akan Ajak Negara G7 untuk Upayakan Perdamaian di Ukraina
Sekitar 16 Jam yang laluKedekatan Jokowi dan Luhut, Hingga Merasa Selalu Dilindungi
Sekitar 1 Hari yang laluElite Parpol Ramai Lobi-Lobi buat Pencapresan, PSI Kutip Jokowi 'Ojo Kesusu'
Sekitar 2 Hari yang laluVIDEO: Pasukan Elite TNI di Paspampres Kawal Jokowi ke Ukraina dan Rusia
Sekitar 2 Hari yang laluMenkes Minta Bantuan Jepang Jaga Kualitas Mesin Pendingin Vaksin
Sekitar 7 Jam yang laluUpdate 26 Juni 2022: Kasus Positif Covid-19 Tambah 1.726 Orang
Sekitar 11 Jam yang laluKasus Subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 Naik, Menkes: Rate Nasional Masih Terkendali
Sekitar 12 Jam yang laluHarga BBM Shell Kembali Naik, Bagaimana dengan Pertamina?
Sekitar 3 Minggu yang laluJokowi Soal Harga BBM: Subsidi APBN Gede Sekali, Tahan Sampai Kapan?
Sekitar 1 Bulan yang laluRusia Serang Ibu Kota Ukraina, Satu Orang Tewas
Sekitar 8 Jam yang laluRusia Berhasil Rebut Wilayah Severodonetsk dari Pasukan Ukraina
Sekitar 12 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami