pekerja migran
pekerja migran
Polda Metro Ungkap TPPO ke Arab Saudi, 22 Korban Ditampung di Kebon Jeruk dan Cijantu
Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya mengungkap kasus dugaan tindak pidana perdagangan orang (TPPO) ke Arab Saudi. Mereka menemukan 22 korban yang ditempatkan di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat dan Cijantung, Jakarta Timur, Rabu (7/6) kemarin.
Sekitar 4 Jam yang lalu