Mitos Tidur
7 Tanda Alami yang Ditunjukkan Tubuh Ketika Kamu Kurang Tidur
Walau seseorang sudah terbiasa dengan kondisi kurang tidur tersebut, namun terdapat beberapa hal yang dapat menunjukkan bahwa kamu sedang mengalami kondisi tersebut. Beberapa hal seperti kondisi fisik yang tak prima serta kondisi mental tak stabil merupakan gejala yang muncul.
Sekitar 4 Bulan yang lalu