Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Berapa banyak jumlah karbohidrat yang harus dikonsumsi jika ingin kurus?

Berapa banyak jumlah karbohidrat yang harus dikonsumsi jika ingin kurus? Ilustrasi wanita makan. shutterstock

Merdeka.com - Jika sedang diet, karbohidrat adalah nutrisi yang perlu untuk diperhatikan jumlah dan jenisnya. Sebab karbohidrat tetap memegang peranan penting sebagai sumber tenaga untuk beraktivitas. Namun masalahnya terkadang konsumsi karbohidrat tak seiring dengan aktivitas yang dilakukan sehingga akan terjadi penumpukan kalori yang membuat berat badan meningkat. Tak jarang pula, ada jenis karbohidrat yang sulit untuk dicerna sehingga bisa menimbulkan risiko pencernaan.

Nah, bagi kamu yang sedang berdiet, sebenarnya berapa sih jumlah karbohidrat yang disarankan jika kamu ingin menurunkan berat badan?

20-50 gramJumlah ini cocok bagi kamu yang ingin menurunkan berat badan secara cepat, apalagi jika kamu menderita obesitas atau diabetes. Jenis karbohidrat yang sebaiknya kamu konsumsi adalah sayur rendah karbo, buah beri-berian, avokad, yogurt, kacang-kacangan dan biji-bijian.

50-100 gramJika kamu ingin menurunkan berat badan secara efektif, maka jumlah ini sangatlah disarankan. Kemudian sertai dengan konsumsi banyak sayuran 2-3 buah per hari, serta minimalkan konsumsi makanan bertepung.

100-150 gramJumlah ini disarankan untuk dikonsumsi mereka yang bertubuh kurus, aktif, namun tetap ingin sehat. Jenis karbohidrat yang disarankan adalah kentang, ubi, nasi merah, atau gandum.

Konsumsi karbohidrat sebenarnya didasarkan pada usia, jenis kelamin, komposisi tubuh, dan tingkat aktivitas. Mereka yang aktif secara fisik dan memiliki massa otot lebih banyak tentu disarankan untuk banyak makan karbo. Sementara mereka yang menderita kegemukan disarankan untuk diet rendah karbohidrat sebab mengurangi konsumsi karbohidrat terbukti bisa mengurangi nafsu makan dan membuatmu makan lebih sedikit.

(mdk/feb)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Perbedaan Kalori dan Karbohidrat, Mana yang Bikin Gendut?

Perbedaan Kalori dan Karbohidrat, Mana yang Bikin Gendut?

Kalori dan karbohidrat sering dilontarkan saat membahas tentang kenaikan dan penurunan berat badan. Tapi sebenanrnya, hanya satu yang menjadi penyebabnya.

Baca Selengkapnya
Dampak Kelebihan Karbohidrat bagi Tubuh, Picu Ragam Masalah Kesehatan

Dampak Kelebihan Karbohidrat bagi Tubuh, Picu Ragam Masalah Kesehatan

Karbohidrat penting sebagai sumber energi, namun jumlah yang berlebihan dapat membawa efek negatif.

Baca Selengkapnya
6 Buah yang Harus Dihindari Penderita Diabetes, Pilih Asupan Nutrisi dengan Bijak

6 Buah yang Harus Dihindari Penderita Diabetes, Pilih Asupan Nutrisi dengan Bijak

Penderita diabetes perlu memperhatikan jenis buah yang mereka konsumsi karena kandungan gula dan karbohidrat di dalamnya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Cara Bikin Minuman Jeruk Nipis yang Ampuh untuk Menurunkan Kolesterol dalam Darah

Cara Bikin Minuman Jeruk Nipis yang Ampuh untuk Menurunkan Kolesterol dalam Darah

Minuman jeruk nipis kaya akan berbagai manfaat untuk kesehatan tubuh, salah satunya adalah membantu menurunkan kadar kolesterol yang berlebih.

Baca Selengkapnya
Manfaat Karbohidrat Kompleks bagi Tubuh, Minimalkan Risiko Penyakit

Manfaat Karbohidrat Kompleks bagi Tubuh, Minimalkan Risiko Penyakit

Karbohidrat komplek merupakan jenis karbohidrat yang diketahui lebih sehat dan bergizi.

Baca Selengkapnya
10 Makanan Penambah Energi, Cocok Dikonsumsi Saat Sahur di Bulan Puasa

10 Makanan Penambah Energi, Cocok Dikonsumsi Saat Sahur di Bulan Puasa

Memaksimalkan energi dalam tubuh membutuhkan pola makan yang holistik. Yuk, simak jenis-jenis makanan yang bisa memaksimalkan energi tubuh ini!

Baca Selengkapnya
Sumber Vitamin K dan Manfaatnya bagi Tubuh, Penuh Sayur-sayuran

Sumber Vitamin K dan Manfaatnya bagi Tubuh, Penuh Sayur-sayuran

Vitamin K adalah vitamin yang larut dalam lemak yang terutama dikenal karena perannya dalam pembekuan darah, kesehatan tulang, jantung, dan metabolisme.

Baca Selengkapnya
Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari saat Sahur, Wajib Diperhatikan

Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari saat Sahur, Wajib Diperhatikan

Memilih makanan dan minuman yang tepat untuk sahur sangat penting karena ini akan mempengaruhi energi dan kesejahteraan Anda selama berpuasa.

Baca Selengkapnya
8 Jenis Roti Sehat yang Bisa Dikonsumsi dengan Berbagai Manfaatnya

8 Jenis Roti Sehat yang Bisa Dikonsumsi dengan Berbagai Manfaatnya

Roti merupakan salah satu sumber karbohidrat untuk tubuh. Yuk, simak jenis roti apa saja yang sehat dan banyak manfaat!

Baca Selengkapnya