Merdeka.com - Siklus mentstruasi wanita merupakan siklus bulanan yang normalnya terjadi dalam 28 hari. Namun hal ini juga bisa berbeda-beda bagi tiap wanita dari satu bulan ke bulan lain.
Siklus menstruasi wanita tergolong normal jika masih dalam kisaran 24 hingga 38 hari. Ketika jeda antara menstruasi berubah-ubah maju mundur, maka menstruasimu bisa dikatakan tak teratur.
Kondisi menstruasi yang tak teratur ini bisa sangat berpengaruh ketika kamu mencoba untuk hamil. Oleh karena itu, hal ini sangat penting untuk diatasi.
Sejumlah cara baik secara alami atau dengan pengobatan bisa membantu mengatasi menstruasi yang tak teratur ini. Dilansir dari Healthline, berikut deretan cara alami untuk membuat menstruasi menjadi teratur.
Melakukan Yoga
Yoga diketahui bisa menjadi cara penanganan yang efektif untuk sejumlah masalah menstruasi. Penelitian pada tahun 2013 menyatakan bahwa yoga selama 35 hingga 40 menit, 5 hari seminggu selama 6 bulan bisa menurunkan tingkat hormon yang berhubugan dengan menstruasi tak teratur.
Yoga juga diketahui bisa menurunkan rasa sakit akibat menstruasi dan gejala emosi seperti kecemasan serta depresi. Hal ini juga diketahui mampu meningkatkan kualitas hidup wanita.
Menjaga Berat Badan Sehat
Perubahan berat badan bisa berpengaruh pada siklus menstruasi. Pada seseorang yang kelebihan berat badan, menurunkan berat badan bisa menjadi salah satu cara untuk membuat menstruasi jadi teratur.
Walau begitu, jangan menurunkan berat badan secara drastis karena hal ini justru bisa membuatmu mengalami menstruasi yang tak teratur. Menjaga berat badan tetap ideal merupakan cara tepat untuk membuat menstruasi jadi teratur.
Advertisement
Berolahraga Secara Rutin
Olahraga memiliki banyak manfaat yang bisa membantu dalam menstruasi. Cara ini bisa membantu dalam memperoleh berat badan sehat dan juga bisa mengobati PCOS yang menjadi salah satu penyebab menstruasi tak teratur.
Menjaga berat badan dengan olahraga ini juga bisa mengatur siklus menstruasi. Selain itu, hal ini juga bisa menurunkan rasa sakit sebelum dan ketika menstruasi.
Konsumsi Jahe
Jahe bisa jadi salah satu pengobatan rumah untuk mengatasi menstruasi tak teratur. Sebuah penelitian mengungkap konsumsi jahe bubuk pada tiga atau empat hari awal menstruasi bisa membantu mengatasi rasa sakit.
Konsumsi Kayu Manis
Kayu manis diektahui memiliki manfaat terhadap sejumlah masalah menstruasi. Sebuah penelitian pada tahun 2014 mengungkap bahwa kayu manis bisa membantu mengatur siklus mentruasi dan mengatasi PCOS. Kayu manis juga diketahui dapat menurunkan sakit dan pendarahan akibat menstruasi secara signifikan.
Konsumsi Vitamin Secara Rutin
Konsumsi vitamin secara rutin terutama vitamin B dan D bisa membantu menjaga menstruasi tetap teratur. Ketika kandungan vitamin D pada diri seseorang rendah, maka risiko menstruasi yang tak teratur jadi meningkat. Sementara itu, vitamin B diketahui bisa menurunkan risiko PMS dan membuat siklus menstruasi menjadi rutin.
Advertisement
Konsumsi Cuka Apel Setiap Hari
Hasil penelitian tahun 2013 mengungkap bahwa konsumsi cuka apel setiap hari bisa membantu mengembalikan siklus menstruasi pada wanita dengan PCOS. Cuka apel ini juga bisa membantumu menurunkan berat badan, kadar gula, serta tingkat insulin dalam diri.
Konsumsi Nanas
Nanas merupakan salah satu pengobatan populer untuk masalah menstruasi. Buah ini mengandung bromelain, ensim yang bisa melunakkan uterus dan mengatur menstruasi. Bromelain juga memiliki kandungan anti-peradangan dan pereda rasa sakit yang mungkin bisa mengatasi nyeri menstruasi.
Deretan cara tersebut bisa membantu untuk memperoleh siklus menstruasi yang teratur. Jika siklus menstruasi tak juga teratur setelah beberapa waktu, sebaiknya segera konsultasi dengan dokter untuk mengatasinya.
[RWP]Baca juga:
Timbul Rasa Nyeri Setiap Kali Haid? Begini Cara Mengatasinya!
Jenis Olahraga Berdasarkan Fase Menstruasi, Perlu Diketahui
3 Cara untuk Mengatasi Masalah Perubahan Pola Buang Air saat Menstruasi
Sekitar 10 Jam yang laluHendak Jaga Keperkasaan, Ini Hal yang Harus Dilakukan Pria
Sekitar 13 Jam yang lalu4 Bahan Rumahan Sederhana yang Bisa Digunakan untuk Mengobati Kutu Air
Sekitar 16 Jam yang laluPentingnya Jaga Daya Tubuh Anak terhadap Tumbuh Kembang Mereka
Sekitar 20 Jam yang lalu7 Cara Aman dan Sehat untuk Menambah Berat Badan secara Cepat
Sekitar 23 Jam yang lalu5 Bagian Tubuh Wanita yang Sensitif saat Disentuh untuk Tingkatkan Gairah
Sekitar 1 Hari yang laluTak Harus Pergi Liburan, Memasak Bisa Jadi Quality Time untuk Keluarga
Sekitar 1 Hari yang lalu4 Cara Sederhana yang Bisa Dilakukan untuk Redakan Masalah Telinga Berdengung
Sekitar 1 Hari yang laluASI Merupakan Imunisasi Pertama bagi Bayi
Sekitar 1 Hari yang lalu10 Alasan yang Membuat Detak Jantung Tiba-tiba Berdebar Lebih Kencang
Sekitar 1 Hari yang lalu6 Suplemen yang Dibutuhkan oleh Pria demi Kesehatan dan Kekuatan Sperma
Sekitar 2 Hari yang laluTak Bisa Diam Belum Tentu Anak Hiperaktif, Ini Perbedaannya
Sekitar 2 Hari yang lalu5 Hal yang Bisa Menyebabkan Kulit Kuku Sobek atau Siwilen
Sekitar 2 Hari yang laluDukungan dari Orang Terdekat Sangat Menentukan Keberhasilan Ibu Menyusui
Sekitar 2 Hari yang laluVIDEO: [FULL] Pengakuan Ferdy Sambo Soal Motif di Balik Pembunuhan Brigadir J
Sekitar 15 Jam yang lalu6 Potret AKP Rita Yuliana, Polwan Cantik yang Tengah Jadi Sorotan
Sekitar 19 Jam yang laluIstri Ferdy Sambo Siap Buka Suara
Sekitar 21 Jam yang laluUngkapan Hati Ferdy Sambo di Secarik Kertas
Sekitar 22 Jam yang laluPolri Periksa Seluruh Penyidik Terlibat Laporan Kasus Pelecehan Istri Ferdy Sambo
Sekitar 6 Jam yang laluLPSK Keluarkan Perlindungan Darurat untuk Bharada E
Sekitar 6 Jam yang lalu30 JPU Ditunjuk Tangani Kasus Ferdy Sambo Bunuh Brigadir J
Sekitar 6 Jam yang laluLaporan Pelecehan Istri Ferdy Sambo Dibuat untuk Kaburkan Fakta Pembunuhan Brigadir J
Sekitar 7 Jam yang laluPolri Periksa Seluruh Penyidik Terlibat Laporan Kasus Pelecehan Istri Ferdy Sambo
Sekitar 6 Jam yang laluLPSK Keluarkan Perlindungan Darurat untuk Bharada E
Sekitar 6 Jam yang lalu30 JPU Ditunjuk Tangani Kasus Ferdy Sambo Bunuh Brigadir J
Sekitar 6 Jam yang laluLaporan Pelecehan Istri Ferdy Sambo Dibuat untuk Kaburkan Fakta Pembunuhan Brigadir J
Sekitar 7 Jam yang laluPolri Periksa Seluruh Penyidik Terlibat Laporan Kasus Pelecehan Istri Ferdy Sambo
Sekitar 6 Jam yang laluLPSK Keluarkan Perlindungan Darurat untuk Bharada E
Sekitar 6 Jam yang lalu30 JPU Ditunjuk Tangani Kasus Ferdy Sambo Bunuh Brigadir J
Sekitar 6 Jam yang laluVaksin Cacar Monyet akan Diproduksi Selama 24 Jam karena Tingginya Permintaan
Sekitar 2 Minggu yang laluMenkes Budi: Vaksin Cacar Efektif Lindungi dari Risiko Cacar Monyet
Sekitar 2 Minggu yang laluBRI Liga 1: Persib Incar Tiga Poin saat Menjamu PSIS, Budiman Ingin Bobotoh Gembira
Sekitar 6 Jam yang laluFun Fact Persik Vs Borneo FC di BRI Liga 1: Pesta Gol Pemakai Jersey Nomor 7
Sekitar 7 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Sandiaga Salahuddin Uno
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami