
Dihubungi Tak Bisa Akibat HP Mati, Seorang Istri Dicekek dan Dibanting Suami
Sikap kasar tersangka sudah sering terjadi sejak menikah 2017
Sikap kasar tersangka sudah sering terjadi sejak menikah 2017
Seorang sopir truk, FS (25), ditangkap polisi karena melakukan kekerasan dalam rumah tangga terhadap istrinya, DP (29). Kejahatan itu hanya karena ponsel korban tak aktif.
Peristiwa itu bermula saat pelaku kesal tak bisa menghubungi korban karena HP-nya dalam kondisi mati. Pelaku pun bergegas ke rumahnya di Kecamatan Jayaloka, Musi Rawas, Sumatera Selatan, Minggu (24/9).
merdeka.com
Tersangka sendiri jarang pulang lantaran bekerja sebagai sopir truk.
"Tersangka sering berbuat KDRT, dia cemburuan. Sikapnya yang kasar karena sering mengonsumsi obat-obatan, tapi tidak tahu apa jenisnya," kata Harry Dinar.
Pelaku sudah diamankan dan ditahan.
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pelaku tantang warga: 'Gua enggak peduli, lu semua siapa. Gw sikat lu semua'.
Baca SelengkapnyaSaat peristiwa pembunuhan itu terjadi, kedua anak korban yang masih balita berada di dalam rumah kontrakan
Baca SelengkapnyaPelaku mulai melakukan aksi liciknya dengan mengaku bisa menggandakan uang.
Baca SelengkapnyaDalam melancarkan aksinya itu pelaku kerap mengancam korban akan membunuh ibunya yang tak lain istri dari pelaku.
Baca SelengkapnyaKorban sering bercerita soal KDRT yang dialami. Tetapi saat berada di depan umum, pelaku mempertontonkan kemesraan.
Baca SelengkapnyaKekerasan dalam rumah tangga (KDRT) itu pertama kali dilaporkan oleh anak korban pada keluarga besar.
Baca SelengkapnyaDia menganiaya korban menggunakan tangan kosong dengan cara membenturkan kepala korban ke tembok hingga berdarah.
Baca Selengkapnya