ShopeeLIVE Stray Kids Online Fanmeet Siap Digelar, Begini Cara Ikutannya

Merdeka.com - 12.12 jadi momen yang paling ditunggu-tunggu nih. Bukan hanya karena pesta belanja Harbolnas saja, pecinta KPop pastinya sudah nggak sabar nungguin ShopeeLive Stray Kids Exclusive Online Fanmeet yang bakal digelar Shopee pada Sabtu, 12 Desember 2020 pukul 15.00 WIB. Brand Ambassador Shopee terbaru dari Shopee ini hadir secara spesial untuk menyambut ulang tahun Shopee yang ke-5 sejak pertama kali hadir di tanah air.
Sebagai Stay alias penggemar Stray Kids sejati pastinya udah penasaran dong gimana cara ikutannya. Intip caranya di sini!
Siapkan Diri Ikutan Online Fanmeet Stray Kids di ShopeeShopeeLIVE Stray Kids Exclusive Online Fanmeeting bakal hadir pada 12 Desember 2020 jam 15.00 WIB. Pastikan catat jadwalnya dan pasang reminder biar nggak ketinggalan karena akan ada banyak konten menarik yang nggak bisa disaksikan di platform lain.
Untuk ikutan online fanmeeting ini gampang banget kok. Cukup install aplikasi Shopee di smartphone, setelah itu kamu bisa akses ShopeeLIVE dengan mudah buat ikutan online fanmeeting ini dari awal hingga akhir!
Special Performance dan Games InteraktifBerbagai topik obrolan seru dan hangat sudah pasti bisa kamu saksikan di sini untuk mengenal member Stray Kids lebih dalam. Nggak hanya itu, nantinya Stray Kids sudah pasti juga bakal menghadirkan special performance-nya khusus buat para Stay. Pastinya nggak ada di platform lain! Jangan lewatkan juga sesi games interaktif di mana para member kesayangan bisa bermain dengan fans juga lho. Wah, sudah kebayang gimana serunya online fanmeet ini nanti?
Selama nonton ShopeeLIVE Stray Kids Exclusive Online Fanmeet, kamu juga bisa menikmati berbagai voucher belanja dari Shopee. So, don't miss it!
Bersama GOT7, Stray Kids Juga Hadir di TV Show Shopee 12.12 Birthday SaleBuat yang ketinggalan online fanmeet, nggak perlu sedih karena masih ada kemeriahan TV Show Shopee 12.12 Birthday Sale bersama GOT7. Event ini bakal ditayangkan secara live pada 12 Desember 2020 di ShopeeLIVE, SCTV, Indosiar, dan stasiun televisi lainnya tepat pukul 19.00 WIB.
Nggak hanya Stray Kids, GOT7 juga siap hadir dan menghibur lho. Kedua boy group asuhan JYP Entertainment ini siap bikin pesta belanja jadi makin meriah. Jangan lupa saksikan keseruan GOT7 memainkan game khas Shopee yaitu Goyang Shopee! Dijamin makin meriah!
Di acara TV Show Shopee 12.12 Birthday Sale ini nanti juga akan ada sederet selebriti tanah air yang bakal menambah kemeriahannya lho. Mulai dari Gisella Anastasia, Jessica Iskandar, Anya Geraldine, Happy Asmara, Tukul, hingga NDX AKA. Nantikan keseruan sesi games Goyang Shopee dan Shopee Tangkap berhadiah Samsung Smart TV 55 inch dan iPhone 11 Pro Max, serta Toyota Yaris CVT TRD dan Yamaha NMAX ABS.
Kamu juga bisa menyerbu promo belanja spesial TV Show Shopee 12.12 Birthday Sale, yaitu Flash Sale Kilat Rp99, juga Birthday Brands Promo dari Xiaomi, Maybelline New York, L’Oreal Paris, Erigo, Dear Me Beauty, dan masih banyak lagi!
Sudah siap ikut merayakan gebyar ulang tahun Shopee di tanggal 12 Desember besok? Siapkan dirimu untuk mengikuti ShopeeLIVE Stray Kids Exclusive Online Fanmeet pukul 15.00 WIB dan tonton pula TV Show Shopee 12.12 Birthday Sale pukul 19.00 WIB di ShopeeLIVE, SCTV, RCTI, Indosiar, ANTV, dan MNCTV. (*)
(mdk/wri)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya


Ekspresi Salting Gibran Dipanggil 'Kiyowo' oleh Santriwati, Mukanya Memerah Menahan Tawa
Gibran salah tingkah dipanggil santriwati dengan sebutan Kiyowo.
Baca Selengkapnya


Punggung Ajudan Ganteng Mendadak jadi 'Meja' Pensiunan Jenderal Kopassus, ini Potretnya
Berikut momen punggung ajudan ganteng mendadak menjadi 'meja' oleh pensiunan Jenderal Kopassus.
Baca Selengkapnya


Romantis Bikin Baper, Pria Tua Ini Temani Sang Istri Memasak Sambil Memetik Getir Bawakan Lagu 'Antara Benci Dan Rindu'
Momen romantis seorang suami yang temani istrinya memasak di dapur dengan sebuah lagu romantis sambil main gitar.
Baca Selengkapnya


Quality Time ala Lesti Kejora Bareng Keluarga, Keliling Komplek Pakai Sepeda Listrik Sambil Jajan Bakso
Lesti, Rizky Billar, dan Baby L mengelilingi komplek dengan menggunakan sepeda listrik
Baca Selengkapnya


Momen Ibu Baru Belajar Memasak Nasi, Dedi Mulyadi 'Generasi Sekarang Enggak ada yang Bisa Ngejo'
Terbaru, Kang Dedi memamerkan momen saat istrinya sedang belajar memasak nasi. Penasaran seperti apa momennya?
Baca Selengkapnya

Kisah Pasutri Santri Sukses Ekspor Barang Kebutuhan Bayi ke Singapura Hingga Filipina
Ada berbagai cara agar produk lokal bisa mendunia.
Baca Selengkapnya

Ikuti Aturan Pemerintah, Shopee Indonesia Setop Jual Produk Impor
Pemerintah telah mengatur produk cross border yang masuk ke Indonesia lewat e-commerce.
Baca Selengkapnya

Cerita Kevas Official, Rambah Pasar Singapura dan Malaysia Lewat Program Shopee Ekspor
Program ini telah banyak membantunya dalam memasarkan produk Kevas Official ke berbagai belahan dunia.
Baca Selengkapnya

Survei: Tokopedia jadi e-Commerce Paling Dicari untuk Beli Barang Elektronik dan Kebutuhan Rumah Tangga
Hasilnya Tokopedia menjadi brand e-commerce yang paling nyantol di benak konsumen saat ingin berbelanja online.
Baca Selengkapnya

Modus Penipuan Makin Kreatif, Masyarakat Diminta Budayakan Cek Fakta
Kementerian Komunikasi dan Informatika mencatat ada 11.357 isu hoaks yang beredar sejak Agustus 2018 hingga 31 Maret 2023.
Baca Selengkapnya

BPJS Ketenagakerjaan Target 500.000 Mitra E-commerce Dapat Jaminan Sosial
500.000 mitra e-commerce ditargetkan bisa mendapat jaminan sosial. Seperti driver, penjual, dan pekerja, serta pengguna lainnya.
Baca Selengkapnya

Kini Masyarakat Bisa Daftar BPJS Ketenagakerjaan Lewat Shopee, Ini Caranya
BPJS Ketenagakerjaan bekerja sama dengan Shopee untuk memberikan perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan bagi seluruh mitra dan pengguna Shopee.
Baca Selengkapnya