Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pisau dapur diduga untuk aniaya ahli IT ITB masih dicari polisi

Pisau dapur diduga untuk aniaya ahli IT ITB masih dicari polisi Gelar perkara penganiayaan Hermansyah. ©2017 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Kepolisian masih mencari pisau dapur milik empat pelaku penganiayaan ahli IT ITB, Hermansyah. Hasil pencarian beberapa waktu lalu, mereka belum bisa menemukan lokasi pembuangan barang bukti tersebut.

"Kita nanti masih mencari barang bukti pisau ya, karena kemarin saat kita menangkap pelaku kita keler ya, kita keler ke lokasi yang dia merasa buang di mana kita belum bisa menemukan ya, ke penyidik sudah diserahkan ke sana untuk melihat di beberapa di rumput mencari pisau itu sampai sekarang belum kita temukan," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Raden Prabowo Argo Yuwono di kantornya, Jumat (14/7).

Untuk mengungkapkan kasus ini, kepolisian sudah mengumpulkan beberapa bukti. Lokasi kejadian juga telah diperiksa guna mengetahui kejadian tersebut. Sehingga kini mereka masih mendalami kasus dugaan penganiayaan ini.

"Jadi secara IT atau secara teknis untuk labfor jadi bisa membuktikan, memang benar terjadi senggolan antara mobil pelaku dengan korban di bagian mana senggolannya nanti kan labfor semua yang akan menilai atau menganalisa di situ ya," tambahnya.

Di samping itu, lanjut Argo, pihaknya masih juga masih mencari keberadaan seorang pelaku bernama Domaince dan wanita belum diketahui indentitasnya. Meski belakangan diketahui bahwa wanita tersebut berprofesi sebagai pemandu lagu dan baru kenal para pelaku.

"Ya untuk yang DPO masih kita cari ya keberadaannya, dengan cewek yang ikut di dalam mobil itu, kita juga masih cari, karena cewek itu kita belum bisa mendapatkan rumah maupun lokasinya di mana," imbuhnya.

Dalam mengungkap kasus ini, kepolisian telah mengamankan Edwin Hitipeuw (37), Lauren Paliama (31), Erick Birahy (22) dan Richard Patipelu (25). Dua unit mobil dipakai pelaku pengeroyokan dan penusukan terhadap Hermansyah juga telah ditemukan. Kedua mobil itu ditemukan polisi di kawasan Bandung, Jawa Barat, saat menangkap pelaku Erick Birahy dan juga Richard Patipelu, Rabu (12/7) malam.

(mdk/ang)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Anggota Polisi Umbar Senyum Dapat 'Istri Baru', Bukan Wanita Begini Wujudnya
Anggota Polisi Umbar Senyum Dapat 'Istri Baru', Bukan Wanita Begini Wujudnya

Sekelompok anggota polisi tampak sangat bahagia dan mengumbar senyum lebar mereka saat membuka hadiah istri baru dari atasan untuk menunjang tugas di lapangan.

Baca Selengkapnya
Petani Ditangkap Usai Bakar Satu Hektare Lahan Kebun Sawit di Riau
Petani Ditangkap Usai Bakar Satu Hektare Lahan Kebun Sawit di Riau

Polisi menyita barang bukti berupa tiga batang kayu bekas terbakar dan satu mancis.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Eks Casis Bintara Iwan Dihabisi Serda Adan, Korban Dicekik, Ditusuk Lalu Dibuang ke Jurang
Detik-Detik Eks Casis Bintara Iwan Dihabisi Serda Adan, Korban Dicekik, Ditusuk Lalu Dibuang ke Jurang

Polisi ungkap detik-detik peristiwa tewasnya eks calon siswa Bintara Iwan oleh anggota TNI AL Serda Adan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Penjahat Tak Berkutik Usai 'Didor', Tiba di Kantor Polisi Malah Disuapi Makan Anggota jadi Sorotan
Penjahat Tak Berkutik Usai 'Didor', Tiba di Kantor Polisi Malah Disuapi Makan Anggota jadi Sorotan

Begini jadinya seorang penjahat kasus kejahatan serius disuapi polisi usai ditembak kakinya.

Baca Selengkapnya
Ribuan Personel Polisi Dikerahkan Amankan Debat Ketiga Pilpres di Istora Senayan
Ribuan Personel Polisi Dikerahkan Amankan Debat Ketiga Pilpres di Istora Senayan

Petugas akan ditempatkan di beberapa titik untuk mengamankan lokasi debat yang digelar di Gelanggang Bulutangkis

Baca Selengkapnya
Bawaslu Pastikan Jerat Pidana Paslon Ucapkan Hinaan, TKN: Sama Sekali Tak Singgung Pak Prabowo
Bawaslu Pastikan Jerat Pidana Paslon Ucapkan Hinaan, TKN: Sama Sekali Tak Singgung Pak Prabowo

Ancaman pidana itu tertuang dalam Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 (UU Pemilu)

Baca Selengkapnya
Diamankan Polisi, Remaja Ini Menangis Histeris saat Permintaan Maafnya Ditolak Ibunda
Diamankan Polisi, Remaja Ini Menangis Histeris saat Permintaan Maafnya Ditolak Ibunda

Ia menangis histeris saat ibunya menolak permintaan maafnya pasca diamankan di kantor kepolisian.

Baca Selengkapnya
Tujuh Pelaku Tawuran di Bekasi Ditangkap Polisi, Satu Masih di Bawah Umur
Tujuh Pelaku Tawuran di Bekasi Ditangkap Polisi, Satu Masih di Bawah Umur

Peristiwa itu terjadi di Jalan Raya Narogong Kelurahan Bojong Menteng Kecamatan Bekasi Timur, pada Sabtu (9/3) subuh.

Baca Selengkapnya
12 Pengeroyok Anggota Polisi Saat Hendak Bubarkan Tawuran Ditangkap
12 Pengeroyok Anggota Polisi Saat Hendak Bubarkan Tawuran Ditangkap

Akibat peristiwa itu, anggota Polres Jakpus mengalami luka robek pada bagian kepala.

Baca Selengkapnya