Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mari sembuhkan fobia dengan tidur!

Mari sembuhkan fobia dengan tidur! ilustrasi tidur. sleepclinicsydney.com.au

Merdeka.com - Rasa takut atau fobia adalah salah satu hal yang sulit disembuhkan pada diri manusia. Saat ini terdapat beberapa cara seperti hipnoterapi yang biasa dilakukan untuk menyembuhkan rasa takut atau fobia. Namun penelitian terbaru mengungkap bahwa sebenarnya rasa takut juga bisa disembuhkan saat tidur.

Hasil ini ditemukan setelah peneliti mengamati 15 orang yang memiliki ketakutan tertentu pada gambar. Peneliti memperlihatkan gambar yang mereka takuti dengan memberikan kejutan listrik kecil sambil memberikan bau. Ini dimaksudkan agar para partisipan mengasosiasikan bau tersebut dengan ketakutan yang mereka miliki.

Selanjutnya partisipan diminta untuk tidur. Ketika tidur, mereka diberikan bau yang memicu ingatan pada hal yang mereka takuti. Namun bedanya peneliti tak memberikan kejutan listrik. Setelah terbangun ternyata ketakutan partisipan pada gambar dan bau tersebut perlahan menghilang, meski mereka tak tahu bahwa mereka mencium bau tersebut saat tidur.

Eksperimen ini diulang dalam kondisi yang berbeda, termasuk ketika partisipan tidak tidur. Namun hasilnya berbeda dengan ketika mereka tidur. Penelitian ini menunjukkan bahwa ketika tidur kemungkinan seseorang mengalami tingkat kesadaran tertentu sehingga terapi bisa langsung berkaitan dengan memori tentang rasa takut.

Peneliti juga menjelaskan bahwa saat tidur aktivitas otak lebih aktif dalam hal pembelajaran dan ingatan, terutama ingatan yang berkaitan dengan emosi. Ingatan jangka pendek yang belum tertanam dengan kuat lebih mudah untuk dimodifikasi, seperti dilansir oleh Live Science.

Pada penelitian ini ilmuwan juga mencoba menghilangkan bau saat partisipan tertidur. Dan nyatanya efeknya tak sama dengan ketika partisipan mencium bau yang berkaitan dengan ketakutan mereka. Meski begitu, mereka tak yakin apakah pengurangan rasa takut ini merupakan hasil pembelajaran otak yang berkaitan dengan bau dan rasa takut atau berkaitan dengan memori baru yang diasosiasikan dengan bau.

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Manfaat Sit Up sebelum Tidur dan Bangun Tidur, Berikut Tipsnya
Manfaat Sit Up sebelum Tidur dan Bangun Tidur, Berikut Tipsnya

Merdeka.com membahas manfaat yang luar biasa dari sit up sebelum tidur dan bangun tidur.

Baca Selengkapnya
Dampak Anak Sering Tidur Larut Malam, Bisa Ganggu Perkembangan si Kecil
Dampak Anak Sering Tidur Larut Malam, Bisa Ganggu Perkembangan si Kecil

Anak yang sering tidur larut malam bisa mengalami berbagai masalah, mulai dari fisik, emosional, hingga akademik. Dampaknya pun bisa memengaruhi perkembangannya

Baca Selengkapnya
Badan Lelah Namun Sulit Tidur Malam? Temukan Penyebab dan Cara Mengatasinya
Badan Lelah Namun Sulit Tidur Malam? Temukan Penyebab dan Cara Mengatasinya

Rasa "berat" karena kurang tidur bisa membuat kita lebih mudah lelah. Akumulasi stres fisik & emosional dari kelelahan itu kemudian bisa membuat susah tidur.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Bahaya Kurang Tidur bagi Kesehatan, Bisa Memicu Penyakit Kronis
Bahaya Kurang Tidur bagi Kesehatan, Bisa Memicu Penyakit Kronis

Kurang tidur dapat menimbulkan berbagai dampak negatif bagi kesehatan, baik fisik maupun mental.

Baca Selengkapnya
Masih Menyusui Bayi, Ini Cara bagi Ibu agar Bisa Tidur Cukup
Masih Menyusui Bayi, Ini Cara bagi Ibu agar Bisa Tidur Cukup

Ibu menyusui cenderung kekurangan tidur sehingga penting untuk melakukan sejumlah cara mengatasinya.

Baca Selengkapnya
Awas, Tidur Malam Kurang dari 7 Jam per Hari Bikin Umur Pendek
Awas, Tidur Malam Kurang dari 7 Jam per Hari Bikin Umur Pendek

Orang yang memiliki kebiasaan tidur kurang dari tujuh jam setiap malam memiliki risiko kematian yang lebih tinggi. Yuk, simak penjelasan lengkapnya!

Baca Selengkapnya
Ketahui Bagaimana Jatuh Cinta Bisa Memengaruhi Kualitas Tidur Kita
Ketahui Bagaimana Jatuh Cinta Bisa Memengaruhi Kualitas Tidur Kita

Datangnya cinta bisa memengaruhi berbagai hal di dalam diri kita termasuk kualitas tidur yang kita miliki.

Baca Selengkapnya
Dari Obesitas Hingga Tingkatkan Risiko Kematian, Ini 7 Bahaya Terlalu Banyak Tidur
Dari Obesitas Hingga Tingkatkan Risiko Kematian, Ini 7 Bahaya Terlalu Banyak Tidur

Tidur merupakan fase penting untuk memulihkan kerja tubuh. Walau begitu, terlalu banyak tidur ternyata bisa menjadi penyebab masalah kesehatan tertentu.

Baca Selengkapnya
Mata Mengantuk Saat Beraktivitas, Baiknya Minum Kopi atau Istirahat Sebentar?
Mata Mengantuk Saat Beraktivitas, Baiknya Minum Kopi atau Istirahat Sebentar?

Kurang tidur atau tidur yang tidak cukup dapat menyebabkan mata mengantuk.

Baca Selengkapnya