Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kenapa Kita Mual Saat Cemas?

Kenapa Kita Mual Saat Cemas?
Kenapa Kita Mual Saat Cemas?

Cemas merupakan respon terhadap stres. Kondisi tersebut dapat memicu berbagai gejala, baik itu psikologis maupun fisik. Saat cemas, biasanya detak jantung hingga laju pernapasan meningkat. Bahkan, tak sedikit yang sampai mengalami mual. Lantas, kenapa hal tersebut sampai bisa terjadi?

Berlalu dengan Cukup Cepat

Berlalu dengan Cukup Cepat

Serangan mual ini biasanya terjadi dengan sangat cepat. Namun, tak sedikit yang sampai mengalami mual hingga sakit perut saat sedang cemas.

Tubuh Bersiap Hadapi Krisis

Tubuh Bersiap Hadapi Krisis

Ketika mual saat sedang cemas, tubuh sebenarnya sedang melakukan reaksi alami terhadap situasi stres. Bahkan, reaksi alami bisa membantu seseorang bertahan hidup.

Ketika stres atau cemas, tubuh akan melepaskan aliran hormon.

Neurotransmiter di otak kemudian bereaksi dan mengirimkan pesan ke seluruh tubuh untuk membuat jantung memompa lebih cepat, meningkatkan laju pernapasan, bikin otot menegang dan mengalirkan darah lebih banyak ke otak.

Ketika stres atau cemas, tubuh akan melepaskan aliran hormon.

Intinya, kecemasan dapat memengaruhi hampir setiap sistem tubuh.

Dari sistem kardiovaskular, endokrin, muskuloskeletal, saraf, reproduksi dan pernapasan.

Picu Mual Pada Sistem Pencernaan

Picu Mual Pada Sistem Pencernaan

Adapun respon yang terjadi pada sistem pencernaan ini berupa mual, muntah, asam lambung naik, sakit perut, kembung, diare, sembelit, dan kejang menyakitkan di usus.

Jika sering mengalaminya tanpa alasan jelas dan tak kunjung diatasi, maka bisa menyebabkan kondisi lain, seperti depresi.

Jika sering mengalaminya tanpa alasan jelas dan tak kunjung diatasi, maka bisa menyebabkan kondisi lain, seperti depresi.

Gejala Lambung Biasa dan Karena Kecemasan Ternyata Ada Bedanya Lho!

Tak Perlu Khawatir, Kecemasan Ternyata Juga Bisa Disembuhkan!

7 Penyebab Paling Umum Munculnya Rasa Asam di Mulut
7 Penyebab Paling Umum Munculnya Rasa Asam di Mulut

Mulut terasa asam bisa disebabkan oleh berbagai kebiasaan buruk serta kondisi kesehatan seseorang.

Baca Selengkapnya
Bau Mulut Saat Puasa, Apa Penyebabnya?
Bau Mulut Saat Puasa, Apa Penyebabnya?

Bau mulut yang terjadi saat puasa ternyata disebabkan beberapa hal. Apa saja?

Baca Selengkapnya
7 Penyebab Tubuh Terasa Lelah Setelah Makan dan Cara Mengatasinya
7 Penyebab Tubuh Terasa Lelah Setelah Makan dan Cara Mengatasinya

Terdapat beberapa kondisi yang memicu rasa kelelahan setelah makan. Pahami penyebabnya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
5 Penyebab Tubuh Mengalami Demam Hanya pada Malam Hari
5 Penyebab Tubuh Mengalami Demam Hanya pada Malam Hari

Terjadinya demam hanya di malam hari saja mungkin terjadi karena sejumlah kondisi.

Baca Selengkapnya
8 Pemicu Kebiasaan Mendengkur saat Tidur
8 Pemicu Kebiasaan Mendengkur saat Tidur

Mendengkur seseorang bisa disebabkan oleh berbagai hal atau masalah kesehatan.

Baca Selengkapnya
7 Penyebab Bangun di Pagi Hari dengan Kondisi Mata Merah
7 Penyebab Bangun di Pagi Hari dengan Kondisi Mata Merah

Masalah mata merah yang muncul ketika bangun tidur bisa disebabkan oleh berbagai macam hal.

Baca Selengkapnya
Kenali Penyebab Cacingan pada Anak dan Cara Mencegahnya
Kenali Penyebab Cacingan pada Anak dan Cara Mencegahnya

Untuk itu, ketahui apa saja penyebab dari cacingan dan cara mencegahnya.

Baca Selengkapnya
Pengertian Efek Rumah Kaca, Penyebab hingga Dampak yang Dihasilkan
Pengertian Efek Rumah Kaca, Penyebab hingga Dampak yang Dihasilkan

Efek rumah kaca menjadi salah satu hal yang membuat bumi menjadi tempat yang nyaman untuk ditinggali.

Baca Selengkapnya
Penyebab Telapak Kaki Sakit saat Bangun Tidur, Kenali Tanda-Tandanya
Penyebab Telapak Kaki Sakit saat Bangun Tidur, Kenali Tanda-Tandanya

Telapak kaki sakit saat bangun tidur adalah keluhan yang sering dialami oleh banyak orang. Meski umum, penting untuk tahu apa penyebabnya agar dapat dihindari.

Baca Selengkapnya