Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Jenis tarian yang ampuh melangsingkan tubuh

4 Jenis tarian yang ampuh melangsingkan tubuh Balet. ©2012 Merdeka.com/Shutterstock/6348103963

Merdeka.com - Apakah Anda suka menari? Jangan malas untuk melakukannya secara rutin, sebab mungkin tarian yang Anda lakukan ampuh melangsingkan tubuh! Lantas sebenarnya jenis tarian apa yang bisa membuat berat badan bisa menurun? Temukan jawabannya seperti yang dilansir dari Boldsky (12/07) berikut ini.

FreestyleTarian jenis freestyle, seperti namanya, memberikan kebebasan bagi kita untuk bergerak sesuka hati. Tanpa peduli dengan langkah tarian atau gerakan tubuh, kita hanya perlu bergerak dengan cepat agar lemak cepat terbakar. Freestyle biasanya identik dengan musik yang keras. Jadi kita bisa menurunkan berat badan sekaligus menari dengan senang hati.

Belly danceMenggerakkan tubuh yang berpusat pada bagian perut akan membuat lemak di sekitar bagian itu cepat terbakar dan membentuk tubuh dengan lebih indah. Kita bisa mengikuti kelas khusus belly dance untuk menjaga kebugaran dan melangsingkan tubuh atau berlatih sendiri melalui video.

BaletMenari balet adalah langkah tepat untuk membentuk tubuh kita. Sebab balet membutuhkan fleksibilitas otot dan membuat tubuh terbentuk secara alami. Gerakan balet yang lembut mirip seperti yoga. Balet juga memerlukan konsentrasi untuk memaksimalkan gerakannya sehingga lemak tak akan betah tinggal lama-lama dalam tubuh kita.

Pole dancingAda sebagian orang yang menganggap pole dancing adalah aktivitas yang berhubungan dengan hal-hal yang tabu, seperti penari striptis. Namun sebenarnya pole dancing sudah populer sebagai salah satu tarian yang ampuh melangsingkan badan dan menjaga kebugaran kita.

Setelah melakukan salah satu dari keempat jenis tarian yang ampuh melangsingkan tubuh tersebut, jangan lupa untuk minum air putih yang banyak untuk menghilangkan dehidrasi.

(mdk/riz)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
9 Cara Maksimalkan Tidur untuk Turunkan Berat Badan, Tambah Kurus Hanya dengan Memejamkan Mata

9 Cara Maksimalkan Tidur untuk Turunkan Berat Badan, Tambah Kurus Hanya dengan Memejamkan Mata

Menurunkan berat badan ternyata bisa dilakukan ketika tidur.

Baca Selengkapnya
Penyebab Jari Tangan Kaku saat Bangun Tidur, Ketahui Cara Mengatasinya

Penyebab Jari Tangan Kaku saat Bangun Tidur, Ketahui Cara Mengatasinya

Jari tangan kaku saat bangun tidur bisa menjadi tanda penyakit tertentu.

Baca Selengkapnya
8 Waktu Terbaik untuk Minum Air Putih, Mulai Bangun Hingga Tidur Malam

8 Waktu Terbaik untuk Minum Air Putih, Mulai Bangun Hingga Tidur Malam

Minum air putih merupakan hal penting bagi kesehatan kita. Terdapat sejumlah waktu ketika minum air bisa sangat bermanfaat.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Mengapa Hujan Turun dalam Bentuk Tetesan Bukan seperti Air Terjun?

Mengapa Hujan Turun dalam Bentuk Tetesan Bukan seperti Air Terjun?

Ada penjelasan lengkap mengapa hujan turun berbentuk tetesan, bukan sekaligus air besar turun dari langit.

Baca Selengkapnya
Cuma 5 Menit, Ini Trik Cairkan Daging Ayam Beku Tanpa Cuka atau Rendaman Air Panas

Cuma 5 Menit, Ini Trik Cairkan Daging Ayam Beku Tanpa Cuka atau Rendaman Air Panas

Daging ayam beku kini dapat dicairkan tanpa menggunakan campuran air panas atau cuka yang kuat. Ini dia cara alternatifnya.

Baca Selengkapnya
Cara Menghilangkan Biang Keringat di Wajah, Aman dan Efektif

Cara Menghilangkan Biang Keringat di Wajah, Aman dan Efektif

Kondisi ini terjadi ketika kelenjar keringat berproduksi lebih banyak dari yang dibutuhkan oleh tubuh untuk menjaga suhu tubuh normal.

Baca Selengkapnya
Mengapa Penting untuk Mencuci Telur Sebelum Menyimpannya dan Cara Aman Melakukannya

Mengapa Penting untuk Mencuci Telur Sebelum Menyimpannya dan Cara Aman Melakukannya

Sebelum disimpan, telur perlu untuk dicuci dulu secarea menyeluruh untuk mencegah munculnya masalah.

Baca Selengkapnya
7 Penyebab Seseorang Sering Mengiler saat Tidur

7 Penyebab Seseorang Sering Mengiler saat Tidur

Meneteskan air liur atau biasa disebut mengiler saat tidur bisa disebabkan oleh berbagai hal.

Baca Selengkapnya
Cara Mengatasi Sakit Kepala yang Ampuh, Ternyata Menggunakan Teh Jenis Ini

Cara Mengatasi Sakit Kepala yang Ampuh, Ternyata Menggunakan Teh Jenis Ini

Apakah minum teh berdampak positif pada sakit kepala atau justru memperburuknya?

Baca Selengkapnya