Merdeka.com - Dukungan kepada calon presiden Joko Widodo di dunia maya semakin deras mengalir. Salah satunya, melalui Twitter. Pergerakan para selebriti, artis, pekerja seni, dan tokoh-tokoh ternama lain kian masif di lini massa ini.
Dukungan para selebriti kepada Jokowi yang mengalir melalui Twitter bisa Anda lihat melalui tautan ini:
Mereka secara terbuka mendukung Jokowi menjadi presiden RI ke-7 karena dinilai memiliki visi-misi yang jelas sehingga dianggap mampu menyelesaikan masalah bangsa ini.
Tagar #AkhirnyaMilihJokowi, yang dikicaukan para selebriti Indonesia, misalnya, telah menembus ratusan ribu pengikut.
Sejumlah artis seperti Sophia Latjuba, Sherina Munaf, Andien, Joko Anwar, dan Mira Lesmana, Glenn Fredly, dan Afgansyah Reza, secara serentak memberikan dukungan kepada Jokowi.
"Salam 2 jari Afgan!! @afgansyah_reza ... dia berhasil bikin gw pengen ikut turun tangan buat memperbaiki indonesia. #akhirnyamilihjokowi," kicau penyanyi Glenn Fredly melalui akun @GlennFredly.
Sementara, penyanyi Afgansyah Reza berkicau melalui akun Twitter-nya, @afgansyah_reza. "Dia bukan pemimpin yang cuma ngasih janji, dia berhasil bikin gw pengen ikut turun tangan buat memperbaiki indonesia. #akhirnyamilihjokowi."
Pun demikian Sherina Munaf. "Udah nggak jamannya anak muda apatis sama negara. Yuk! Saya #AkhirnyaMilihJokowi," kicau akun @sherinasinna, penyanyi sekaligus musisi muda.
Artis Sophia Latjuba pun tak ketinggalan. Penyanyi dan bintang film tersebut menuliskan alasan dirinya memilih Gubernur nonaktif DKI Jakarta itu.
"Tanpa mengurangi rasa hormat kpd Pak Prabowo, Pak Hatta dan pengikutnya. #akhirnyamilihjokowi," tweet akun @SophiaLatjuba.
Seperti diketahui, pengguna Twitter di Indonesia adalah yang terbesar ketiga di dunia. Tak heran jika apa yang ditulis sebagai tagar yang paling banyak diikuti oleh pengguna Twitter di Indonesia pun akan langsung menjadi tagar paling populer di seluruh dunia. (skj)
[cza]Ribuan Perempuan NU Jakarta Deklarasi Dukung Cak Imin Capres 2024
Sekitar 41 Menit yang laluMomen Penting Puan Maharani dan Ganjar Pranowo saat Rakernas II PDIP
Sekitar 2 Jam yang laluTernyata Ada JK saat Ganjar dan AHY Bertemu di Masjid
Sekitar 3 Jam yang laluHasil Lengkap Pertemuan Prabowo dan AHY di Kertanegara
Sekitar 5 Jam yang laluElite Parpol Ramai Lobi-Lobi buat Pencapresan, PSI Kutip Jokowi 'Ojo Kesusu'
Sekitar 11 Jam yang laluSoal Koalisi dengan Demokrat, Prabowo: Kalau Saya Cerita Gak Seru
Sekitar 13 Jam yang laluPrabowo sebut Komunikasi Gerindra dengan Demokrat akan Berlanjut
Sekitar 13 Jam yang laluPertemuan Prabowo dan AHY Belum Buat Kesepakatan
Sekitar 13 Jam yang laluAHY Bicara Pertemuan dengan Prabowo: Kami Berdiskusi, Banyak Sekali Kesamaan
Sekitar 13 Jam yang laluPertemuan SBY-JK dan AHY-Paloh Dinilai Sinyal Persiapan Kalahkan PDIP
Sekitar 14 Jam yang laluRakerda Golkar Kabupaten Bogor Dibuka dengan Deklarasi Menangkan Airlangga di Pilpres
Sekitar 14 Jam yang laluKIB Umumkan Capres-Cawapres Akhir Tahun 2022
Sekitar 15 Jam yang laluTiba di Kertanegara, AHY Beri Salam Hormat ke Prabowo
Sekitar 15 Jam yang laluPPP: KIB Tutup Pintu Usung Ganjar Pranowo
Sekitar 16 Jam yang laluCerita Reshuffle Kabinet Jokowi
Sekitar 1 Minggu yang laluSosok John Wempi Wetipo, Kader PDIP Miliki Rp65 M Dipuji Megawati Karena Disiplin
Sekitar 1 Minggu yang laluLuhut Bongkar Rahasia, Kisah di Balik Jokowi Sering Merotasinya Sebagai Menteri
Sekitar 3 Hari yang laluMomen Jokowi Lupa Sapa Zulkifli Hasan dan Hadi Tjahjanto di Sidang Kabinet Paripurna
Sekitar 4 Hari yang laluCerita Reshuffle Kabinet Jokowi
Sekitar 1 Minggu yang laluElite Parpol Ramai Lobi-Lobi buat Pencapresan, PSI Kutip Jokowi 'Ojo Kesusu'
Sekitar 12 Jam yang laluVIDEO: Pasukan Elite TNI di Paspampres Kawal Jokowi ke Ukraina dan Rusia
Sekitar 16 Jam yang laluKedekatan Jokowi dan Luhut, Hingga Merasa Selalu Dilindungi
Sekitar 1 Hari yang laluDanpaspampres Jamin Keamanan Jokowi di Ukraina: Ada Kopasus, Denjaka dan Paskhas
Sekitar 1 Hari yang laluSubvarian Baru Virus Corona Kebal Antibodi yang Dipicu Vaksinasi & Infeksi Omicron
Sekitar 4 Jam yang laluKasus Subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 Terdeteksi di 143 Pasien
Sekitar 18 Jam yang laluUpdate Covid-19 Nasional Hari Ini per 24 Juni 2022: Kasus Positif Tambah 2.069 Orang
Sekitar 18 Jam yang laluHarga BBM Shell Kembali Naik, Bagaimana dengan Pertamina?
Sekitar 3 Minggu yang laluJokowi Soal Harga BBM: Subsidi APBN Gede Sekali, Tahan Sampai Kapan?
Sekitar 1 Bulan yang laluNike Umumkan akan Angkat Kaki dari Rusia
Sekitar 18 Jam yang laluGibran Mengaku Tidak Khawatir Jokowi ke Rusia dan Ukraina
Sekitar 19 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement