Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PMII Temui Jokowi, Bahas Kajian IKN hingga Pemilu 2024

PMII Temui Jokowi, Bahas Kajian IKN hingga Pemilu 2024

PMII Temui Jokowi, Bahas Kajian IKN hingga Pemilu 2024

PMII bakal ikut serta membantu mencerdaskan para pemilih muda.

Pengurus Besar Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PB PMII) menemui Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Kepresidenan, Jakarta. PB PMII memberikan kajian berupa jurnal akademik terkait ibu kota Nusantara (IKN).

Pengurus Besar Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PB PMII) menemui Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Kepresidenan, Jakarta. PB PMII memberikan kajian berupa jurnal akademik terkait ibu kota Nusantara (IKN).

"Tadi kita menyampaikan hasil kajian kami dari PB PMII tentang IKN. Jadi kami membuat jurnal akademik setebal 350 halaman yang mana ini membuktikan bahwa aktivis hari ini juga bisa berkontribusi terhadap pembangunan negeri pada masa yang akan datang," kata Ketua Umum PB PMII Muhammad Abdullah Syukri di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (25/7).

Sedangkan, lanjut Abdullah, terkait Pemilu 2024, PMII bakal ikut serta membantu mencerdaskan para pemilih muda. PMII tak ingin pemuda hanya jadi gimik politik pada pesta demokrasi lima tahunan.

PMII Temui Jokowi, Bahas Kajian IKN hingga Pemilu 2024

"Bahwa hari ini PMII dari tingkatan rayon, komisariat, cabang, PKC di level provinsi dan PB kalau kita hitung ribuan forum seminar pelatihan workshop dan sebagainya untuk mencerdaskan pemilih muda karena besok kita menghadapi pesta pemilu yang 50 persen lebih pemilihnya adalah pemilih muda. Kita ingin pemuda tidak hanya jadi gimik dalam politik pada tahun 2024," tuturnya.

Abdullah menambahkan, PMII juga berkomitmen tehadap bangsa untuk tidak menyebar hoaks atau ujaran kebencian dan lain sebagainya.

Abdullah menambahkan, PMII juga berkomitmen tehadap bangsa untuk tidak menyebar hoaks atau ujaran kebencian dan lain sebagainya.

Pihaknya juga tetap bersikap kritis meski telah bertemu Presiden.

"Lalu kita juga meyakinkan publik dan seluruh kader kami meski hari ini kita berkomunikasi dengan pak presiden langsung di istana tapi kami pastikan tidak mengurangi sedikit pun nalar dan daya kritis kita dalam menghadapi isu-isu kebangsaan pada hari ini. Jadi kita tidak mengurangi rasa kritis kita sebagai aktivis," ungkapnya.

PMII Temui Jokowi, Bahas Kajian IKN hingga Pemilu 2024

Abdullah menjelaskan, sebenarnya agenda pertemuannya dengan Presiden rutin dilakukan. Karena pandemi covid-19 pada tahun sebelumnya, kali ini ia baru bisa mengajak para pengurus menemui kepala negara.

"Kami pagi ini diterima oleh Presiden RI Bapak Joko Widodo. Sebetulnya ini adalah agenda silahturahim kebangsaan yang rutin dilakukan oleh organisasi kami pergerakan mahasiswa Islam Indonesia. Hanya karena dua tahun yang lalu Pandemi sementara tahun lalu baru saya yang diterima sebagai ketua umum silahturahim, nah tahun ini saya baru bisa membawa kepengurusan PB PMII," katanya.

Pidato Ketua Umum PB PMII Muhammad Abdullah Syukri Puncak Peringatan Harlah PMII ke 62

Terungkap Isi Pembicaraan Jokowi dan Prabowo di Istana
Terungkap Isi Pembicaraan Jokowi dan Prabowo di Istana

Jokowi memastikan tak ada percakapan politik dendam Prabowo, melainkan soal urusan pertahanan.

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta Urusan 2024 Ojo Kesusu: Atraksi Politiknya Masih Wara-Wir
Jokowi Minta Urusan 2024 Ojo Kesusu: Atraksi Politiknya Masih Wara-Wir

Menurut Jokowi, partai politik masih mencari format koalisi yang jelas. Selain itu, cawapresnya juga belum jelas.

Baca Selengkapnya
Jokowi Soal Wacana Amandemen UUD 1945: Sebaiknya Setelah Pemilu
Jokowi Soal Wacana Amandemen UUD 1945: Sebaiknya Setelah Pemilu

"menurut saya sebaiknya proses itu setelah setelah ya setelah Pemilu," kata Jokowi

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jokowi Ungkap Isi Pertemuan dengan Sandiaga di Istana Kemarin
Jokowi Ungkap Isi Pertemuan dengan Sandiaga di Istana Kemarin

Pertemuan Jokowi dan Sandiaga mulai pukul 16.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Jokowi Cerita Masa-Masa Mencekam saat Pandemi: Setiap Hari Ambulans Nguing-Nguing
Jokowi Cerita Masa-Masa Mencekam saat Pandemi: Setiap Hari Ambulans Nguing-Nguing

Jokowi bersyukur pemerintah bisa mengelola ekonomi pasca pandemi dan kembali normal dalam waktu yang sangat cepat.

Baca Selengkapnya
Hadiri Sidang Tahunan MPR, Jokowi Pakai Baju Adat Tanimbar Maluku
Hadiri Sidang Tahunan MPR, Jokowi Pakai Baju Adat Tanimbar Maluku

Jokowi tiba di Gedung DPR-MPR RI sekitar pukul 08.34 WIB.

Baca Selengkapnya
Temui Jokowi, Butet Kartaredjasa Tawarkan Konsep Tarian Nusantara Etam untuk IKN
Temui Jokowi, Butet Kartaredjasa Tawarkan Konsep Tarian Nusantara Etam untuk IKN

Tarian yang dibuat oleh pihaknya dinilai dapat mencangkup kebudayaan lintas etnik dari berbagai suku bangsa tersebut.

Baca Selengkapnya
Jokowi Terbitkan 2 Perpres Tunjangan Pegawai KPK, Paling Besar Dapat Rp35 Juta
Jokowi Terbitkan 2 Perpres Tunjangan Pegawai KPK, Paling Besar Dapat Rp35 Juta

Pegawai KPK selain diberikan penghasilan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan, diberikan tunjangan kinerja setiap bulan.

Baca Selengkapnya
Disebut Plonga Plongo dan Tolol, Jokowi: Saya Sedih Budaya Santun Mulai Hilang
Disebut Plonga Plongo dan Tolol, Jokowi: Saya Sedih Budaya Santun Mulai Hilang

Menurut Jokowi, kebebasan dan demokrasi di negeri ini malah digunakan untuk melampiaskan kedengkian dan fitnah.

Baca Selengkapnya