
Manfaat Yogurt untuk Lambung, Baik Dikonsumsi Penderita Asam Lambung
Tekstur nya yang kental, mudah dikonsumsi, dan mengandung beragam nutrisi baik dapat bermanfaat untuk lambung.
Tekstur nya yang kental, mudah dikonsumsi, dan mengandung beragam nutrisi baik dapat bermanfaat untuk lambung.
Yogurt merupakan salah satu makanan yang mengandung probiotik dan dikenal menyehatkan.
Tekstur nya yang kental, mudah dikonsumsi, dan mengandung beragam nutrisi baik dapat menjadi manfaat yogurt untuk lambung.
Proses fermentasi yogurt dilakukan oleh bakteri Streptococcus salivarius subspecies thermophilus dan Lactobacillus delbrueckii subspecies bulgaricus, selain itu dapat juga dilakukan proses fermentasi dengan bakteri Lactobacillus acidophilus dan beberapa spesies dari Bifidobacterium.
Bagi penderita asam lambung, yogurt dinilai baik untuk menjaga kesehatan saluran pencernaan.
Ada beragam manfaat yogurt untuk lambung, sekalipun bagi penderita asam lambung.
(Foto : istockphoto)
Meskipun begitu, masih banyak penderita asam lambung yang memiliki untuk menghindari makanan ini karena rasanya yang sama.
Padahal, yogurt justru memiliki efek baik yang dapat diperoleh bagi penderita asam lambung.
(Foto : istockphoto)
- Energi: 52 kkal
- Protein: 3,3 gram
- Lemak: 2,5 gram
- Karbohidrat: 4 gram
- Vitamin A: 22 miligram
- Thiamin (vitamin B1): 0,04 miligram
- Riboflavin (vitamin B2):0,1 miligram
- Niasin (vitamin B3): 0,2 miligram
- Kalsium: 120 miligram
- Fosfor: 90 miligram
- Zat besi: 0,1 miligram
- Natrium: 40 miligram
- Kalium: 299 miligram
- Zinc: 0,6 miligram
Asam lambung merupakan kondisi medis yang muncul pada seseorang dengan gejala rasa nyeri di ulu hati, sensai panas atau perih di dada hingga kerongkongan, termasuk rasa pahit dan asam yang muncul di pangkal tenggorokan.
(Foto : istockphoto)
Pada kasus tertentu dengan penderita asam lambung yang sudah masuk ke tahap yang parah, penderita akan mengalami kesulitan dalam menelan makanan.
Oleh karena itu, manfaat yogurt untuk lambung hadir sebagai solusi apa yang harus dikonsumsi oleh penderita asam lambung. (Foto : istockphoto)
Yogurt merupakan produk susu dengan proses penyerapan yang jauh lebih baik di saluran pencernaan jika dibandingkan dengan susu itu sendiri.
Tekstur yogurt yang lebih kental akan memperlambat waktu pengosongan lambung, sehingga yogurt akan lebih lama berada di dalam lambung. Manfaat yogurt untuk lambung bekerja di sini.
Rentang waktu yang dibutuhkan yogurt di dalam lambung berhubungan dengan lamanya waktu reaksi enzim kontak dengan substrat makanan.
Yogurt menjadi rekomendasi camilan yang dapat dikonsumsi oleh penderita asam lambung karena dapat menenangkan sekaligus membantu melindungi lapisan lambung dari cairan asam lambung.
(Foto : istockphoto)
Selain itu, penelitian mengatakan bahwa kandungan probiotik yang ada dalam yogurt berpotensi untuk mengurangi produksi asam lambung.
Probiotik juga dapat melindungi lapisan lambung dari iritasi, serta mempercepat durasi pencernaan makanan, sehingga manfaat yogurt untuk lambung dapat diperoleh dengan maksimal.
Agar mendapatkan manfaat yogurt untuk lambung, berikut beberapa tips memilih yogurt yang aman untuk lambung dan bisa dikonsumsi oleh penderita asam lambung :
Manfaat yogurt untuk lambung akan didapatkan jika mengonsumsi yogurt dengan kandungan rendah lemak dan sesuai dengan dosis.
(Foto : istockphoto)
Manfaat yogurt untuk lambung adalah dengan mengonsumsi yogurt plain. Selain lebih sehat, yogurt plain atau tawar juga dapat divariasikan dengan bahan yang yang aman bagi penderita asam lambung, seperti oatmeal, pisang, dan lain sebagainya.
(Foto : istockphoto)
Untuk mendapatkan manfaat yogurt untuk lambung yang baik bagi kesehatan pencernaan.
Manfaat yogurt untuk lambung yang satu ini dibuktikan dengan penelitian yang dirillis di Scandinavian Journal of Gastroenterology pada tahun 2011 silam menyebutkan bahwa bakteri baik atau probiotik yang terkandung di dalam yogurt justru dapat memperbaiki gejala refluks asam lambung dengan cara mengurangi mual.
Manfaat yogurt untuk lambung dengan kandungan probiotik yang nantinya kandungan tersebut dapat membunuh bakteri jahat yang memiliki kemungkinan untuk menganggu kesehatan pencernaan manusia. (Foto : istockphoto)
atau asam lambung yang sudah memasuki kondisi yang parah, konsumsi yogurt sesuai dengan batas yang telah disarankan oleh dokter.
Manfaat yogurt untuk lambung akan diperoleh jika sesuai dengan batas yang telah ditentukan.
Jika belum pernah mencicipinya, cukup memakannya dalam porsi yang sedikit terlebih dahulu.
Namun, alangkah baiknya konsultasikan kepada dokter terkait batas konsumsi agar tidak kembali memicu permasalahan di tubuh.
Manfaat yogurt untuk lambung pasti akan diperoleh. Namun, jika terdapat keluhan, konsultasikan kepada dokter atau para ahli untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut mengenai nutrisi yang sebaiknya masuk ke tubuh.
(Foto : istockphoto)
Terutama setelah mengonsumsi makanan yang berat. Posisikan badan secara tegak dengan duduk atau berdiri selama dua jam terlebih dahulu supaya isi perut tidak naik lagi ke esofagus.
(Foto : istockphoto)
Probiotik yang ada dalam yogurt mampu membantu menjaga keseimbangan microflora usus dan lambung.
Ketika microflora lambung seimbang, maka produksi asam lambung yang berlebihan juga dapat dikendalikan dan mengurangi risiko gejala yang terkait dengan gangguan asam lambung.
Kandungan asam laktat yang ada pada yogurt juga dapat menurunkan pH lambung.
Penurunan pH ini membantu mengurangi keasaman lambung dan meringankan gejala yang terkait dengan asam lambung yang berlebihan.
Untuk mendapatkan manfaat yang optimal, konsumsilah yoghurt secara teratur.
Disarankan untuk mengonsumsi setidaknya satu cangkir yoghurt per hari, terutama pada saat perut kosong atau antara makanan.
Ini memungkinkan bakteri baik dalam yoghurt untuk mencapai lambung dengan lebih mudah dan membantu mengendalikan tingkat asam lambung.
Reporter Magang : Rizqi Lailatul Khairiyyah
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sariawan akan membuat si kecil menjadi tidak nyaman, gampang rewel, & tidak nafsu makan. Berikan apa yang menjadi kesukaan anak & bersihkan mulut sesering mungk
Baca SelengkapnyaKondisi tertentu seperti asam lambung membuat penderitanya harus pintar memilih buah yang dikonsumsi.
Baca SelengkapnyaAmpiang Dadiah atau semacam susu fermentasi yang dihasilkan dari kerbau.
Baca SelengkapnyaKonsumsi makanan yang jatuh ke lantai bisa memunculkan sejumlah bakteri ke mananan.
Baca SelengkapnyaYogurt merupakan salah satu olahan susu yang tinggi probiotic sehingga bagus untuk pencernaan si kecil. Hanya saja perlu diprehatikan takaran & indikasi alergi.
Baca SelengkapnyaIkan-ikan yang bermunculan itu tidak seperti ikan hidup pada umumnya, melainkan dalam keadaan lemas.
Baca SelengkapnyaTollund Man atau Pria Tollund adalah korban tumbal yang malang di Denmark pada Zaman Besi, yang dikenal sebagai "mayat rawa."
Baca Selengkapnya