Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Petugas kebersihan jadi dalang pencurian di Apartemen Seasons City

Petugas kebersihan jadi dalang pencurian di Apartemen Seasons City Ilustrasi borgol. shutterstock

Merdeka.com - Seorang petugas kebersihan di Apartemen Seasons City, Tambora, Jakarta Barat diamankan petugas kepolisian. Pria yang berinisial RB itu menjadi otak pencurian barang elektronik di tempatnya bekerja.

Kapolsek Tambora Kompol Iver Manossoh, RB melakukan aksinya bersama AN untuk membobol salah satu unit apartemen. Kejadian pencurian itu terjadi pada Minggu (1/4) di unit 18A pada pukul 05.30 WIB.

"Jadi sebelumnya, RB memastikan terlebih dahulu apakah di dalam ada orang atau tidak. Yaitu dia mengecek unit dengan cara merasakan udara di bawah pintu. Jika pintu terasa tidak dingin, berarti unit sedang kosong atau tak ada penghuninya," katanya saat dikonfirmasi, Kamis (12/4).

"Kalau tidak ada, ia menyuruh temannya ini untuk bobol," sambungnya.

Dalam aksinya, kata Iver, mereka membobol pintu menggunakan linggis. "Mereka mengambil 2 buah TV LCD, 2 tas mahal merek Furla, dan Fendy, 1 buah iPhone 5, beserta beberapa perhiasan," ujarnya.

Setelah mengambil barang tersebut, lanjutnya, mereka menjual TV LCD kepada seorang berinisial AF. Sedangkan, untuk iPhone disimpan oleh RB.

"Pelaku mengaku, untuk tas dan perhiasan dijual di tempat lain," kata Iver.

Penangkapan para pelaku dilakukan di kawasan Angke, saat sedang menikmatinya hasil penjualannya. Saat ini para pelaku masih melakukan pemeriksaan.

"Penangkapan ini kerja tim IT, kemudian sekuriti di sini pun memberi cukup informasi yang mana mencurigai mereka," tuturnya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menengok Lebih Dekat Lokasi Sekeluarga Bunuh Diri Lompat dari Lantai 22 Apartemen di Penjaringan
Menengok Lebih Dekat Lokasi Sekeluarga Bunuh Diri Lompat dari Lantai 22 Apartemen di Penjaringan

Polisi masih mendalami motif sekeluarga itu bunuh diri. Pengakuan tetangga mereka dalam kesulitan ekonomi.

Baca Selengkapnya
2 Kali Mangkir, Siskaeee Ditangkap di Apartemen Daerah Yogyakarta
2 Kali Mangkir, Siskaeee Ditangkap di Apartemen Daerah Yogyakarta

Penangkapan Siskaeee dibenarkan oleh Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Safri Simanjutak.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Penyelamatan Dramatis Pemuda Terperosok ke Sumur 19 Meter
Detik-Detik Penyelamatan Dramatis Pemuda Terperosok ke Sumur 19 Meter

Pihak keluarga dan rekan-rekannya berusaha menolong, namun sia-sia sehingga dilaporkan ke Basarnas Kupang.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ini Sosok Pelaku Pengeroyokan Polisi di Makassar: Langganan Keluar Masuk Tahanan
Ini Sosok Pelaku Pengeroyokan Polisi di Makassar: Langganan Keluar Masuk Tahanan

Pengeroyokan terhadap seorang anggota polisi, merupakan kasus ketiga yang menjeratnya.

Baca Selengkapnya
Penghuni Kos Bagikan Keseruan Anak-Anak Main Kesenian Reak, Jadi Normal Day di Bandung Timur
Penghuni Kos Bagikan Keseruan Anak-Anak Main Kesenian Reak, Jadi Normal Day di Bandung Timur

Seorang warganet mengabadikan keseruan itu dari jendela kamar kosnya.

Baca Selengkapnya
Seorang Perempuan Tewas Usai Terjatuh dari Lantai 9 Apartemen Laguna Pluit
Seorang Perempuan Tewas Usai Terjatuh dari Lantai 9 Apartemen Laguna Pluit

Atas adanya kejadian ini, polisi langsung menuju ke lokasi kejadian.

Baca Selengkapnya
Anies Serukan Perubahan di Desa Termiskin Jateng, PDIP Pasang Badan Bela Ganjar
Anies Serukan Perubahan di Desa Termiskin Jateng, PDIP Pasang Badan Bela Ganjar

Menurut Hasto PDIP, Ganjar mampu menurunkan angka kemiskinan dengan sumber dana yang tidak sebanyak DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
Empat Mayat Ditemukan di Pelataran Parkir Akibat Lompat dari Lantai 22 Apartemen Teluk Intan Penjaringan
Empat Mayat Ditemukan di Pelataran Parkir Akibat Lompat dari Lantai 22 Apartemen Teluk Intan Penjaringan

Dari hasil penyelidikan awal polisi diperkirakan empat mayat tersebut lompat dari lantai 22 apartemen.

Baca Selengkapnya
Polisi TetapkanTersangka Ibu Kandung Bunuh Anaknya Usia 5 Tahun Ditusuk 20 Kali di Bekasi
Polisi TetapkanTersangka Ibu Kandung Bunuh Anaknya Usia 5 Tahun Ditusuk 20 Kali di Bekasi

Tragis pelaku beraksi saat anaknya tengah tertidur pulas

Baca Selengkapnya