Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kenali Tingkat Depresi Paling Umum, Berikut Cara Mengatasinya

Kenali Tingkat Depresi Paling Umum, Berikut Cara Mengatasinya

Merdeka.com - Depresi adalah penyakit lazim di seluruh dunia, di negara maju maupun berkembang. Definisi dari depresi adalah gangguan mental yang ditandai dengan adanya perasaan sedih, kehilangan minat atau kesenangan, penurunan energi, perasaan bersalah atau rendah diri, gangguan tidur atau nafsu makan dan kurangnya konsentrasi. Selain itu, depresi sering bersamaan dengan gejala kecemasan.

Di mana menurut WHO diperkirakan 359 juta orang menderita depresi. Depresi dapat menyebabkan gangguan fungsi seseorang dalam kehidupan sosial, keluarga, pekerjaan maupun sekolah. Masalah depresi memiliki tingkatan yang penting untuk diketahui.

Tingkat depresi ini dilakukan untuk mengetahui pengobatan yang harus dilakukan. Berikut ini informasi mengenai tingkat depresi paling umum, lengkap dengan cara mengatasinya telah dirangkum dari Liputan6.com dan repository.ump.ac.id:

Tingkat Depresi Paling Umum

1. Depresi Ringan

Tingkat depresi yang pertama adalah depresi ringan yang bersifat sementara, alamiah dengan ditandai dengan adanya perasaan sedih, perubahan proses berpikir maupun komunikasi sosial membuat diri tidak nyaman.

017 destriyana

©2015 Merdeka.com/shutterstock

2. Depresi Sedang

Tingkat depresi berikutnya adalah depresi sedang yang ditandai dengan beberapa hal berikut ini:

  • Afek : murung, cemas, kesal, marah, menangis.
  • Proses pikir : perasaan sempir, berpikir lambat, kurang komunikasi verbal, komunikasi non verbal meningkat.
  • Pola komunikasi: bicara lambat, kurang komunikasi verbal, komunikasi non verbal meningkat.
  • Partisipasi sosial: menarik diri tak mau melakukan kegiatan, mudah tersinggung.
  • 3. Depresi Berat

  • Gangguan afek : pandangan kosong, perasaan hampa, murung, inisiatif berkurang.
  • Gangguan proses berpikir.
  • Sensasi somatik dan aktivitas motorik: diam dalam waktu lama, tiba-tiba hiperaktif, kurang merawat diri, tak mau makan dan minum, menarik diri, tidak peduli dengan lingkungan.
  • Cara Mengatasi Depresi

    Setelah mengetahui tingkat depresi, ada baiknya kita juga memahami cara mengatasinya. Hingga saat ini belum ada obat yang benar-benar menyembuhkan dan menghilangkan depresi. Para penderita depresi dianjurkan untuk rutin mengonsumsi obat antidepresi dan melakukan konseling psikologis. Cara ini terbukti efektif bagi sebagian besar orang yang menderita depresi.

    020 tantri setyorini

    ©Pexels

    Apabila seseorang mengalami depresi berat, maka ia mungkin harus dirawat di rumah sakit atau mengikuti program terapi rawat jalan sampai gejala membaik. Berikut ini jenis obat-obatan yang biasa digunakan untuk mengatasi masalah depresi:

  • Selective serotonin reuptake inhibitors (SSRIs): fluoxetine, paroxetine, sertraline.
  • Serotonin-norepinephrine reuptake inhibitors (SNRIs): duloxetine, venlafaxine, desvenlafaxine.
  • Norepinephrine-dopamine reuptake inhibitors (NDRIs): bupropion
  • Antidepresan atipikal: trazodone, mirtazapine.
  • Antidepresan trisiklik: imipramine, nortriptyline, amitriptyline, doxepin, trimipramine, desipramine.
  • Monoamine oxidase inhibitors (MAOIs): tranylcypromine, phenelzine, isocarboxazid.
  • Selain mengonsumsi obat, penderita depresi juga dapat mengikuti psikoterapi. Psikoterapi adalah istilah umum untuk mengatasi depresi dengan membicarakan tentang kondisi dan masalah-masalah terkait dengan dokter atau konselor. Psikoterapi juga dikenal sebagai terapi bicara atau terapi psikologis.

    (mdk/nof)
    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    7 Contoh Depresi dan Penjelasannya, Perlu Diwaspadai
    7 Contoh Depresi dan Penjelasannya, Perlu Diwaspadai

    Depresi adalah gangguan kesehatan mental yang ditandai dengan suasana hati yang terus mengalami tekanan dan kehilangan semangat hidup.

    Baca Selengkapnya
    Mengenal Ciri-Ciri Depresi Terselubung dan Cara Mengatasinya, Jangan Dibiarkan
    Mengenal Ciri-Ciri Depresi Terselubung dan Cara Mengatasinya, Jangan Dibiarkan

    Depresi terselubung adalah kondisi ketika seseorang merasa tertekan, tapi tidak menunjukkan gejala atau ciri-ciri seperti orang yang depresi pada umumnya.

    Baca Selengkapnya
    5 Cara Mengatasi Depresi dalam Islam, Wajib Diketahui Agar Tak Salah Langkah
    5 Cara Mengatasi Depresi dalam Islam, Wajib Diketahui Agar Tak Salah Langkah

    Depresi bukanlah suatu kondisi yang bisa disepelekan begitu saja. Bahkan dalam agama Islam diajarkan cara mengatasi depresi bagi umat-Nya.

    Baca Selengkapnya
    Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
    video untuk kamu.
    SWIPE UP
    Untuk melanjutkan membaca.
    Tanda Depresi Terselubung yang Perlu Dipahami, Atasi Sebelum Terlambat
    Tanda Depresi Terselubung yang Perlu Dipahami, Atasi Sebelum Terlambat

    Terjadinya depresi terselubung perlu untuk diwaspadai secara segera agar tidak semakin memburuk.

    Baca Selengkapnya
    70 Kata-kata Depresi yang Bijak, Bantu Tenangkan Diri Jalani Hidup
    70 Kata-kata Depresi yang Bijak, Bantu Tenangkan Diri Jalani Hidup

    Merdeka.com merangkum informasi tentang kata-kata depresi yang bijak dan bantu tenangkan diri.

    Baca Selengkapnya
    7 Gejala Awal Depresi yang Perlu Diwaspadai Sebelum Semakin Memburuk
    7 Gejala Awal Depresi yang Perlu Diwaspadai Sebelum Semakin Memburuk

    Sebelum berubah menjadi depresi, terdapat sejumlah gejala yang perlu dikenali.

    Baca Selengkapnya
    Kenali 4 Gejala Awal Depresi yang Mungkin Saja Menimpamu, Jangan Diabaikan!
    Kenali 4 Gejala Awal Depresi yang Mungkin Saja Menimpamu, Jangan Diabaikan!

    Beberapa gejala awal depresi yang mungkin saja dialami, tapi nggak disadari. Apa saja?

    Baca Selengkapnya
    Gejala Depresi Pasca Melahirkan, Penyebab, dan Cara Mengatasinya yang Wajib Diketahui
    Gejala Depresi Pasca Melahirkan, Penyebab, dan Cara Mengatasinya yang Wajib Diketahui

    Depresi pasca melahirkan adalah hal yang penting untuk dipelajari dan disadari kemunculannya.

    Baca Selengkapnya
    Manfaat Memaafkan bagi Kesehatan Mental, Kurangi Risiko Kecemasan dan Depresi
    Manfaat Memaafkan bagi Kesehatan Mental, Kurangi Risiko Kecemasan dan Depresi

    Memaafkan tidak mudah, namun dapat menyejahterakan mental.

    Baca Selengkapnya