Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Resep Sambal Goreng Pangsit Pedas Manis

Resep Sambal Goreng Pangsit Pedas Manis Ilustrasi sambal goreng pangsit. ©Tantri Setyorini

Merdeka.com - Sudah punya persediaan lauk kering yang cukup untuk sahur di bulan Ramadan? Kalau belum, Anda bisa mempertimbangkan untuk membuat sambal goreng kering. Misalnya sambal goreng kentang, tempe, atau kulit pangsit.

Benar, kulit pangsit juga enak diolah menjadi sambal goreng kering. Renyah dan gurihnya bakal terasa pas dengan paduan bumbu sambal goreng yang pedas manis beraroma bawang putih.

Berikut ini resep sambal goreng pangsit pedas manis. Silakan dipelajari dan dipraktikkan di rumah.

Bahan-Bahan

Bahan Utama:

  • 15 lembar kulit pangsit
  • Bumbu Halus:

  • 3 buah cabai merah
  • 3 buah cabai rawit
  • 1 siung bawang putih
  • 2 butir bawang merah
  • 1 sendok makan kecap manis
  • asam secukupnya
  • gula pasir secukupnya
  • garam secukupnya
  • minyak goreng secukupnya
  • Cara Membuat Sambal Goreng Pangsit Pedas Manis:

    1. Iris kulit pangsit dengan bentuk persegi atau korek api.
    2. Goreng kulit pangsit dengan minyak panas dan banyak hingga mengembang dan renyah. Setelah itu angkat, tiriskan minyaknya, dan sisihkan.
    3. Panaskan sedikit minyak lagi, kemudian tumis bumbu halus hingga harum. Bumbui dengan kecap, garam, dan gula pasir. Masak sampai bumbu kental.
    4. Matikan api, lalu tunggu sampai bumbu hangat, lalu masukkan pangsit goreng. Aduk rata.

    Sambal goreng pangsit pedas manis siap disajikan. Jika tidak segera dihidangkan, simpan di dalam wadah kedap udara agar tetap renyah.

    (mdk/tsr)
    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    10 Resep Sambal Goreng Kentang Ala Rumahan, Siap Jadi Menu Andalan Saat Ramadan dan Lebaran
    10 Resep Sambal Goreng Kentang Ala Rumahan, Siap Jadi Menu Andalan Saat Ramadan dan Lebaran

    Berikut resep sambal goreng kentang ala rumahan paling cocok jadi menu andalan saat ramadan dan lebaran.

    Baca Selengkapnya
    6 Resep Keripik Singkong Pedas Manis Enak, Bisa untuk Ide Jualan
    6 Resep Keripik Singkong Pedas Manis Enak, Bisa untuk Ide Jualan

    Siapa yang bisa menolak kelezatan keripik singkong, terutama jika diberi sentuhan pedas manis yang menggugah selera?

    Baca Selengkapnya
    Resep Sambal Terasi Pedas, Cocok untuk Beragam Lauk
    Resep Sambal Terasi Pedas, Cocok untuk Beragam Lauk

    Sambal terasi memiliki cita rasa pedas dan aroma yang khas.

    Baca Selengkapnya
    Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
    video untuk kamu.
    SWIPE UP
    Untuk melanjutkan membaca.
    7 Resep Sambal Goreng Kentang, Mulai dari Ati Ampela Hingga Kering Kentang, Sederhana Namun Super Nikmat!
    7 Resep Sambal Goreng Kentang, Mulai dari Ati Ampela Hingga Kering Kentang, Sederhana Namun Super Nikmat!

    Kelezatan kentang yang digoreng sempurna bersama sambal yang menggoda selera membuatnya menjadi santapan yang sangat dinantikan saat Lebaran

    Baca Selengkapnya
    Resep Seblak Pangsit Empuk dan Gurih, Cocok untuk Camilan di Malam Hari
    Resep Seblak Pangsit Empuk dan Gurih, Cocok untuk Camilan di Malam Hari

    Seblak kreap dikreasikan dengan beragam bahan, termasuk pangsit.

    Baca Selengkapnya
    7 Resep Sambal Ikan Asin Enak dan Simple, Bikin Ketagihan
    7 Resep Sambal Ikan Asin Enak dan Simple, Bikin Ketagihan

    Sambal ikan asin dipadu dengan nasi hangat akan menjadi kombinasi yang menggugah selera!

    Baca Selengkapnya
    Resep Jamu Kayu Manis, Efektif Atasi Masuk Angin dan Perut Kembung
    Resep Jamu Kayu Manis, Efektif Atasi Masuk Angin dan Perut Kembung

    Salah satu jenis rempah yang sering ditemui di Indonesia adalah kayu manis, yang kerap digunakan sebagai komponen dalam berbagai hidangan dan minuman.

    Baca Selengkapnya
    Gampang Ditiru, Ini Cara Bikin Kolak yang Manis dan Tidak Asam Sepat
    Gampang Ditiru, Ini Cara Bikin Kolak yang Manis dan Tidak Asam Sepat

    Meski tidak dicampur pemanis buatan, kolak bisa dibuat dengan simpel supaya tetap manis dan tidak asam sepat. Begini caranya.

    Baca Selengkapnya
    Resep Roti Manis yang Lezat dan Lembut, Cocok jadi Menu Sarapan
    Resep Roti Manis yang Lezat dan Lembut, Cocok jadi Menu Sarapan

    Jika Anda belum mahir membuat roti, maka resep roti manis beserta cara membuatnya ini dapat Anda ikuti karena mudah dipraktikkan.

    Baca Selengkapnya