Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

7 Rahasia memasak yang perlu Anda ketahui

7 Rahasia memasak yang perlu Anda ketahui Ilustrasi (©lovefood.com)

Merdeka.com - Jika Anda seorang pemula dalam memasak, ada berbagai rahasia yang bisa Anda intip untuk meningkatkan kemampuan Anda. Apa saja rahasia tersebut? Simak selengkapnya seperti yang dilansir dari Shine (11/04) berikut ini.

Merebus telurPilihlah telur yang sudah cukup lama ditetaskan oleh ayam ketika ingin merebus telur agar Anda lebih mudah mengupas kulitnya.

Kebersihan alat masakAnda bisa memanfaatkan jeruk nipis untuk membersihkan peralatan memasak, seperti talenan. Sebab kandungan asam pada jeruk nipis ampuh untuk membunuh kuman.

Mengupas bawang putihHancurkan dengan pisau jika ingin mengupas kulit bawang putih dengan mudah.

Menanak nasiAnda bisa menggunakan ibu jari ketika akan menanak nasi dan menakar jumlah air yang sesuai agar nasi bisa matang dengan sempurna. Posisikan ujung ibu jari menyentuh bagian atas beras dan pangkal ibu jari adalah batas air yang Anda gunakan.

Merebus air Air yang lebih hangat akan cepat mendidih jika direbus. Oleh sebab itu Anda harus sabar apabila merebus air dalam keadaan dingin untuk bisa mendidih.

Mengupas apelUntuk menghindari apel yang berubah warna setelah dikupas, sebaiknya Anda membubuhkan kayu manis pada apel tersebut. Selain itu, rasa apel pun akan lebih lezat.

Botol maduTutup botol madu yang mengkristal akibat terlalu lama tidak digunakan membuatnya sulit untuk dibuka kembali. Taruh ke dalam air mendidih selama 15 menit agar kristal menghilang dan Anda bisa membuka botol madu kembali.

Hal-hal sederhana tersebut di atas cukup membantu Anda untuk memasak lebih mudah bukan?

(mdk/riz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tips Masak Nasi dengan Tambahan 2 Bahan Dapur, Bikin Lebih Pulen dan Rendah Gula
Tips Masak Nasi dengan Tambahan 2 Bahan Dapur, Bikin Lebih Pulen dan Rendah Gula

Cara memasak nasi dapat berdampak pada kadar gula di dalamnya. Ayo, pelajari trik memasak nasi untuk mengurangi kandungan gulanya!

Baca Selengkapnya
Cara Memasak Tahu untuk Asam Lambung Naik, Bisa Jadi Makanan Lezat dan Lebih Sehat
Cara Memasak Tahu untuk Asam Lambung Naik, Bisa Jadi Makanan Lezat dan Lebih Sehat

Tahu merupakan opsi makanan yang bersahabat bagi individu yang mengalami masalah asam lambung apabila diproses dengan cermat.

Baca Selengkapnya
7 Resep Masakan Simpel yang Enak dan Hemat, Mudah Dibuat
7 Resep Masakan Simpel yang Enak dan Hemat, Mudah Dibuat

Mengolah masakan rumahan yang lezat tidak selalu memerlukan banyak waktu dan bahan-bahan yang sulit dicari.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ketahui Dampak Masing-masing Teknik Memasak Terhadap Kandungan Nutrisi Sayuran
Ketahui Dampak Masing-masing Teknik Memasak Terhadap Kandungan Nutrisi Sayuran

Teknik memasak yang berbeda bisa memiliki dampak yang berbeda pada sayuran.

Baca Selengkapnya
Bersih-bersih Jelang Ramadan dan Lebaran, Ini  Hilangkan Jamur pada Pintu Kulkas Tanpa Disikat
Bersih-bersih Jelang Ramadan dan Lebaran, Ini Hilangkan Jamur pada Pintu Kulkas Tanpa Disikat

Untuk menyambut Ramadan dan Hari Raya, menjaga kebersihan kulkas agar makanan tetap segar menjadi sangat penting. Berikut adalah tips untuk membersihkannya.

Baca Selengkapnya
7 Resep Masakan Prancis untuk Pemula, Mudah Dipraktikkan
7 Resep Masakan Prancis untuk Pemula, Mudah Dipraktikkan

Masakan Prancis tak semuanya rumit dan sulit dipraktikkan. Ada yang mudah juga, lho!

Baca Selengkapnya
5 Penyedap Masakan Berbahan Dasar Udang, Cita Rasanya Gurih dan Bikin Masakan jadi Sedap
5 Penyedap Masakan Berbahan Dasar Udang, Cita Rasanya Gurih dan Bikin Masakan jadi Sedap

Selain dinikmati segar, udang sering diolah menjadi berbagai bentuk penyedap untuk memberikan cita rasa gurih pada masakan.

Baca Selengkapnya
10 Masakan Melayu Terfavorit, Resepnya Mudah Dipraktikkan
10 Masakan Melayu Terfavorit, Resepnya Mudah Dipraktikkan

Nikmati cita rasa Melayu dalam hidangan makan siang dan malam Anda bersama keluarga.

Baca Selengkapnya
Tips Cegah Munculnya Uban Cukup Pakai 1 Bahan Masak
Tips Cegah Munculnya Uban Cukup Pakai 1 Bahan Masak

Uban bisa dihambat pertumbuhannya dengan memanfaatkan bahan-bahan alami yang tersedia di dapur. Begini penjelasannya.

Baca Selengkapnya