Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Krisis Rusia-Ukraina Berpotensi Ganggu Proses Pemulihan Ekonomi Indonesia

Krisis Rusia-Ukraina Berpotensi Ganggu Proses Pemulihan Ekonomi Indonesia Sri Mulyani. ©2017 merdeka.com/anggun situmorang

Merdeka.com - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyebut bahwa tidak harmonisnya hubungan antara Rusia dengan Eropa bisa mengganggu proses pemulihan ekonomi di Tanah Air. Gejolak kedua negara tersebut di Ukrania membuat terganggunya rantai pasok komoditas gas dan minyak.

Tak hanya itu, hubungan China dan Amerika Serikat yang sejak dulu kurang akrab juga bisa menimbulkan berbagai ketegangan.

"Yang harus kita waspadai ini geopolitik," kata Sri Mulyani dalam Raker Komisi XI DPR RI, Jakarta, Kamis (27/1).

Kondisi geopolitik tersebut harus menjadi pertimbangan bagi para pembuat kebijakan. Sri Mulyani tidak memungkiri kondisi tersebut sangat berdampak pada komplikasi kebijakan pemerintah.

Selain itu, China sebagai negara dengan ekonomi terbesar kedua juga akan mulai mengombinasikan kebijakan ekonomi hijau. Langkah tersebut akan berdampak ke seluruh dunia.

Sampai kemarin Amerika serikat suplai dari chip-nya hanya untuk 5 hari. Padahal biasanya mereka memiliki persediaan untuk satu bulan. Sehingga dari sisi suplai harus diwaspadai.

"Jadi disrupsi suplai akan terus meningkat," kata dia.

Peran KSSK

Sehingga peran Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) dalam hal ini harus memiliki kewaspadaan yang tinggi akan dinamika global. Mengingat setiap ada peristiwa besar di luar negeri, sektor keuangan menjadi terganggu.

"Dinamika global ini selalu ke sektor keuangan," kata dia.

Meski begitu, pemerintah masih optimis pemulihan ekonomi nasional masih akan berjalan sesuai rencana dengan tetap waspada merespon kondisi global.

"Komplikasi kebijakan kita dari global yang memiliki spill over yang cukup besar di sektor keuangan," kata dia.

(mdk/idr)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sri Mulyani Pede Ekonomi Indonesia Tumbuh 5,2 Persen di 2024

Sri Mulyani Pede Ekonomi Indonesia Tumbuh 5,2 Persen di 2024

Proyeksi pertumbuhan ekonomi di atas 5 persen itu didorong oleh penyelenggaraan pemilu secara serentak 2024.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Di Tengah Krisis Dunia Bertubi-tubi, Perekonomian Kita Cukup Kokoh

Jokowi: Di Tengah Krisis Dunia Bertubi-tubi, Perekonomian Kita Cukup Kokoh

Dalam menghadapi ketidakpastian global, Jokowi menekankan pentingnya menjaga stabilitas ekonomi Indonesia.

Baca Selengkapnya
Karir Bergengsi Sri Mulyani Selain Jadi Menteri Keuangan

Karir Bergengsi Sri Mulyani Selain Jadi Menteri Keuangan

Posisi Sri Mulyani di kancah internasional itu juga turut berdampak positif terhadap reputasi perekonomian Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Jokowi Tanggapi Putusan MK: Tuduhan Kepada Pemerintah Tidak Terbukti

Jokowi Tanggapi Putusan MK: Tuduhan Kepada Pemerintah Tidak Terbukti

Jokowi Tanggapi Putusan MK: Tuduhan Kepada Pemerintah Tidak Terbukti

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Ingatkan Perjalanan Indonesia Jadi Negara Maju Tidak Mudah, Ini Alasannya

Sri Mulyani Ingatkan Perjalanan Indonesia Jadi Negara Maju Tidak Mudah, Ini Alasannya

Menteri Keuangan Sri Mulyani menilai menuju target tersebut bukan perkara gampang.

Baca Selengkapnya
Di Depan Petinggi TNI, Jokowi Curhat Sulitnya Cari Pasokan Beras ke Luar Negeri

Di Depan Petinggi TNI, Jokowi Curhat Sulitnya Cari Pasokan Beras ke Luar Negeri

Jokowi mengatakan kondisi ini disebabkan ketidakpastiaan ekonomo dan konflik geopolitik yang tak kunjung usai.

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Ungkap Untung Rugi Pelemahan Nilai Tukar Rupiah Terhadap Ekonomi Indonesia

Sri Mulyani Ungkap Untung Rugi Pelemahan Nilai Tukar Rupiah Terhadap Ekonomi Indonesia

Begini untung rugi Rupiah melemah terhadap dolar Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya
Bantah Sindiran Anies, Airlangga Tegaskan Indonesia Dianggap Leader Negara di Selatan

Bantah Sindiran Anies, Airlangga Tegaskan Indonesia Dianggap Leader Negara di Selatan

Presiden Jokowi bahkan melawat langsung untuk mendorong perdamaian antara Rusia dan Ukraina.

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Sebut Ekonomi Indonesia Mirip dengan Brasil, Seperti Apa?

Sri Mulyani Sebut Ekonomi Indonesia Mirip dengan Brasil, Seperti Apa?

Ekonomi Indonesia maupun Brasil sama-sama tumbuh kuat usai terdampak parah pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya