Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sri Mulyani Minta Kanwil Ditjen Bea Cukai Ikut Genjot Ekspor Produk Halal

Sri Mulyani Minta Kanwil Ditjen Bea Cukai Ikut Genjot Ekspor Produk Halal Sri Mulyani. ©2017 merdeka.com/Yayu Agustini Rahayu

Merdeka.com - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati meminta partisipasi aktif Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) di berbagai kantor wilayah untuk mendorong potensi ekspor di daerah, termasuk produk halal. Mengingat fungsi utama DJBC bukan hanya menjalankan revenue collector atau memungut bea masuk dan bea keluar serta cukai secara maksimal.

"Khusus untuk produk halal kita sudah minta kanwil bea dan cukai secara umum untuk mendorong potensi ekspor di daerah. Tugas dari kanwil tidak hanya revenue collector bea masuk, keluar juga cukai," kata dia dalam Webinar Strategis Nasional "Indonesia Menuju Pusat Produsen Halal Dunia", Sabtu (24/10).

Sri Mulyani mengatakan, di tengah situasi sulit akibat pandemi Covid-19 ini perlu upaya lebih dari semua pihak untuk akselerasi pemulihan ekonomi nasional. Sehingga DJBC juga harus aktif fasilitasi industri sekaligus mengidentifikasi potensi ekspor yang di tiap-tiap daerah.

Selain itu, DJBC juga didorong untuk mempermudah mekanisme proses dari ekspor bagi usaha atau industri berorientasi ekspor. "Khususnya bagi usaha yang ada di lokasi spesifik seperti kawasan industri, sehingga tim bea cukai bisa mempercepat prosedur dari ekspornya," terangnya.

Terakhir, Sri Mulyani menekankan DJBC untuk memberi perhatian khusus bagi produk halal, misalnya dengan memberikan tempat khusus agar tidak terkontaminasi dengan produk non halal. "Kalau dia makanan dan minuman biasanya juga dibutuhkan sebuah port yang khusus, agar tidak bercampur," tuturnya.

Oleh karena itu, pihaknya akan melakukan evaluasi secara menyeluruh atas ketersediaan infrastruktur penunjang bagi aneka produk ekspor halal. "Jadi, kita akan lihat apakah seluruh infrastruktur memadai untuk bisa memberikan fasilitas atau dukungan terhadap kegiatan ekspor dari produk halal," tandasnya.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kinerja Pegawai Bea Cukai Disorot Masyarakat, Sri Mulyani Akhirnya Beri Wejangan Begini
Kinerja Pegawai Bea Cukai Disorot Masyarakat, Sri Mulyani Akhirnya Beri Wejangan Begini

Sri Mulyani menyebut bagian dari risiko Bea Cukai yang bertugas untuk mengawasi pergerakan barang yang masuk dalam wilayah Indonesia.

Baca Selengkapnya
Halal Bihalal Kementan, Mentan Amran Bicara Cinta Membangun Pertanian Gemilang
Halal Bihalal Kementan, Mentan Amran Bicara Cinta Membangun Pertanian Gemilang

Menurut Mentan, pertanian semakin maju karena dapat memenuhi kebutuhan dalam negeri.

Baca Selengkapnya
Agar Tak Disita Bea Cukai, Ini Batas Makanan yang Bisa Dibawa Pulang dari Luar Negeri
Agar Tak Disita Bea Cukai, Ini Batas Makanan yang Bisa Dibawa Pulang dari Luar Negeri

Pembatasan dilakukan karena khawatir masyarakat akan melakukan hal ini terhadap barang bawaan berlebih.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Dulunya Memisahkan Daratan Kudus dengan Demak, Ini Jejak Keberadaan Selat Muria yang Masih Dijumpai Kini
Dulunya Memisahkan Daratan Kudus dengan Demak, Ini Jejak Keberadaan Selat Muria yang Masih Dijumpai Kini

Telah lama hilang, namun jejak-jejak yang menjadi bukti keberadaan Selat Muria di masa lampau masih dapat dijumpai kini.

Baca Selengkapnya
Kapolri Wanti-Wanti Anak Buah Cegah Gangguan Keamanan Selama Ramadan
Kapolri Wanti-Wanti Anak Buah Cegah Gangguan Keamanan Selama Ramadan

Jenderal Sigit memberikan atensi seluruh jajaran menjaga kamtibmas selama Ramadan untuk menjaga kekhusyukan masyarakat selama menunaikan ibadah puasa.

Baca Selengkapnya
Bea Cukai Yogyakarta Hibahkan Lima Kendaraan untuk Kegiatan Sosial
Bea Cukai Yogyakarta Hibahkan Lima Kendaraan untuk Kegiatan Sosial

Hal ini guna mendukung keberlangsungan manfaat barang milik negara

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Gunakan Dana Abadi LPDP Buat Beri Pinjaman ke Mahasiswa
Sri Mulyani Gunakan Dana Abadi LPDP Buat Beri Pinjaman ke Mahasiswa

Usulan Sri Mulyani terkait heboh mahasiswa ITB keluhkan mahalnya bunga pinjol untuk bayar kuliah.

Baca Selengkapnya
50 Warga Jember Diduga Keracunan Makanan Takjil, Ada yang Dirawat Beralaskan Tikar
50 Warga Jember Diduga Keracunan Makanan Takjil, Ada yang Dirawat Beralaskan Tikar

Kepala Desa Mayang Ely Febriyanto mengatakan warganya melakukan bakti sosial dengan membagi-bagikan takjil di tepi jalan secara gratis.

Baca Selengkapnya
Mencicipi Lezatnya Sekubal, Hidangan Penanda Kemenangan Ala Masyarakat Lampung
Mencicipi Lezatnya Sekubal, Hidangan Penanda Kemenangan Ala Masyarakat Lampung

Sajian kuliner ala masyarakat Lampung sejenis kue ini menjadi andalan ketika perayaan hari-hari besar Islam.

Baca Selengkapnya