Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Arcandra beberkan hambatan RI capai bauran EBT 23 persen di 2025

Arcandra beberkan hambatan RI capai bauran EBT 23 persen di 2025 Arcandra Tahar. ©2016 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Arcandra Tahar optimis realisasi bauran energi nasional di tahun 2025 mencapai target yaitu 23 persen. Keyakinan ini didukung dengan peningkatan kontrak jual beli listrik (Power Purchase Agreement/PPA) melebihi 1200 megawatt.

"Tahun lalu 16 (PPA) sekarang 68, apakah tidak meningkat tajam? meningkat tajam. 1,2 Giga watt, tahun ini saja. Nah ini usaha-usaha konkret kita mendorong (pencapaian target realisasi bauran energi nasional di tahun 2025)," kata Arcandra usai melakukan pertemuan dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla di Istana Wakil Presiden, Jalan Medan Merdeka Selatan, Jumat (22/12).

Menurutnya, pertemuan kali ini cenderung menyoroti kemajuan penetrasi energi baru terbarukan di Indonesia. Termasuk menyinggung kendala-kendala yang dihadapi dalam pencapaian target realisasi bauran energi nasional dari tahun ke tahun.

"Kendala-kendala lain yang tadi kita bahas termasuk dalam hal masalah interest rate, bunga suku, tingkat suku bunga kita yang cukup tinggi dibandingkan di negara lain. Kedua adalah masalah smart grade, grade untuk penetrasi EBT yang besar itu dibutuhkan smart grade, grade yang pintar, sehingga jaringan PLN tidak terganggu," jelasnya.

Tidak hanya itu, pembebasan lahan jadi kendala pencapaian target realisasi bauran energi nasional. Menurut Arcandra, pihaknya membutuhkan lahan yang besar sementara ketersediaan lahan sangat terbatas. Ini berbeda dengan di negara lain yang memungkinkan adanya pembebasan lahan.

Meski demikian, Arcandra Tahar tetap percaya realisasi bauran energi nasional akan meningkat tajam dengan adanya peningkatan PPA. "Kita fokus bagaimana caranya energi baru terbarukan bisa meningkat lagi dari apa yang sudah ada sekarang," ucapnya.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemerintah Turunkan Target Bauran Energi Baru Terbarukan, Apa Dampaknya?
Pemerintah Turunkan Target Bauran Energi Baru Terbarukan, Apa Dampaknya?

Pemerintah seharusnya mengevaluasi faktor penyebab kegagalan pencapaian target investasi energi terbarukan selama ini.

Baca Selengkapnya
Konsumsi Energi Fosil Masih Terus Naik, Target Bauran EBT Turun Jadi 17 Persen di 2025
Konsumsi Energi Fosil Masih Terus Naik, Target Bauran EBT Turun Jadi 17 Persen di 2025

Target bauran EBT sebesar 17-19 persen bisa tercapai jika negara konsisten menyuntik mati PLTU batu bara

Baca Selengkapnya
Dirut PLN Resmikan Rumah Bersama Transisi Energi Indonesia, Ini Tujuannya
Dirut PLN Resmikan Rumah Bersama Transisi Energi Indonesia, Ini Tujuannya

Rumah bersama ini merupakan komitmen pemerintah untuk memperkuat kolaborasi antar kementerian/lembaga terkait untuk percepatan transisi EBT.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ajengan Se-Cirebon Dukung Prabowo-Gibran, Tingkatkan Elektoral Target 60 Persen di Jabar
Ajengan Se-Cirebon Dukung Prabowo-Gibran, Tingkatkan Elektoral Target 60 Persen di Jabar

Bergabungnya para tokoh ini akan membawa dampak besar untuk meningkatkan elektoral.

Baca Selengkapnya
Ada 123 Emiten Antre Melantai di BEI, Siap Serok Dana Rp59,68 Triliun
Ada 123 Emiten Antre Melantai di BEI, Siap Serok Dana Rp59,68 Triliun

Inarno bilang pasar saham domestik sampai dengan 28 Maret 2024 melanjutkan trend penguatan.

Baca Selengkapnya
Kinerja ESG, Dekarbonisasi Pertamina Lampaui Target 124%
Kinerja ESG, Dekarbonisasi Pertamina Lampaui Target 124%

Pada tahun 2023, Pertamina berhasil melakukan dekarbonisasi sebesar 1,13 juta ton C02e dari target 910 ribu ton C02e.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Janji Tarif Listrik Tetap Murah di Tengah Percepatan Transisi Energi Baru Terbarukan
Pemerintah Janji Tarif Listrik Tetap Murah di Tengah Percepatan Transisi Energi Baru Terbarukan

Percepatan transisi energi fosil ke EBT diperlukan untuk mewujudkan target emisi karbon netral atau net zero emission pada 2060 mendatang.

Baca Selengkapnya
Sambut Tahun 2024, Bupati Tamba Optimis Jembrana Emas 2026 Bakal Terwujud
Sambut Tahun 2024, Bupati Tamba Optimis Jembrana Emas 2026 Bakal Terwujud

Indikatornya antara lain adalah Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang mencapai Rp 700 Miliar.

Baca Selengkapnya
Terapkan Strategi Ini, PHE Temukan 1,4 Miliar Barel Setara Minyak Sepanjang 2023
Terapkan Strategi Ini, PHE Temukan 1,4 Miliar Barel Setara Minyak Sepanjang 2023

Berdasarkan Rencana Umum Energi Nasional (RUEN), kebutuhan dalam negeri akan energi minyak dan gas secara volumetrik masih akan terus meningkat setiap tahunnya.

Baca Selengkapnya