Ahok akan percantik Pasar Benhil, ada hotel dan skybridge
Rencana tersebut sebenarnya telah disetujui sejak Fauzi Bowo menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta.
Rencana tersebut sebenarnya telah disetujui sejak Fauzi Bowo menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta.
Pemprov DKI sedang fokus membeli tanah untuk dibangun sebagai RTH, rumah susun (rusun).
Hal itu karena angka silpa APBD 2013 diprediksi akan tinggi, disebabkan rencana RTH terbentur aturan pusat dan daerah.
Selain itu, anggaran tersebut bakal naik menjadi Rp 1 triliun pada 2014.
Sebanyak 3.046 siswa dapatkan kartu pintar saat peluncuran tahap pertama. Jokowi berharap kualitas pendidikan meningkat.
Untuk mencapai target tersebut, Jokowi siap membeli lahan sebanyak mungkin.
Dari target 30 persen ruang terbuka hijau, Jakarta hanya memiliki 10 persen.
"Ya nanti kita akan targetkan memenuhi 30 persen ruang tata hijau," kata Jokowi.
Sebelum mewujudkan konsep ruang terbuka hijau, terlebih dahulu Jokowi tinjau ke lapangan.
"Ciri khas kota yang sakit adalah kota dengan mal yang banyak. Mal hanya memisahkan si kaya dan si miskin."