Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tips Mudah dan Sederhana untuk Mencuci Pakaian Olahraga

Tips Mudah dan Sederhana untuk Mencuci Pakaian Olahraga Ilustrasi mencuci baju. Shutterstock/Africa Studio

Merdeka.com - Baju yang baru dipakai olahraga merupakan sarang bagi sejumlah bakteri dan jamur. Oleh karena itu, penting mengetahui cara yang tepat dalam menangani pakaian yang baru digunakan untuk berolahraga ini agar kamu bisa melindungi diri dari sejumlah penyakit dan infeksi kulit lainnya.

Menjaga pakaian olahraga tetap dalam kondisi yang bersih dan baik merupakan sebuah tantangan. Untuk menjaga kebersihannya, penting untuk mengetahui cara mencuci yang tepat. Salah satu hal yang sering jadi pernyataan adalah apakah boleh mencuci baju olahraga bersama dengan pakaian lain?

Dilansir dari Times of India, salah satu hal yang disarankan adalah mencuci baju olahraga yang baru dipakai secara terpisah. Pisahkan antara baju sehari-hari yang tak banyak berkeringat dengan baju olahraga ketika mencucinya.

Memisahkan baju ini disebabkan baju olahraga yang cenderung lembut sebaiknya tidak dicampur dengan bahan keras seperti jeans. Ketika kamu mencampurnya, baju olahraga ini bakal mengalami gesekan yang besar dan menyebabkannya mudah rusak.

Alasan kedua, pakaian olahraga cenderung memiliki banyak keringat dan bau yang tajam. Biasanya usai dicuci, bau ini tidak langsung sirna sehingga sebaiknya dicuci secara terpisah dengan jenis pakaian lain.

Untuk lebih amannya, berikut tips sederhana yang bisa kamu terapkan ketika mencuci baju olahraga:- gunakan deterjen yang lembut- hindari pelembut kain- rendam pakaian di dalam cuka sebelumnya- cuci pakaian olahraga pada air dingin- jangan dikeringkan menggunakan mesin- segera cuci pakaian yang sudah dipakai

(mdk/RWP)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
6 Kesalahan yang Harus Dihindari Sebelum Mulai Berlari atau Melakukan Olahraga Lain
6 Kesalahan yang Harus Dihindari Sebelum Mulai Berlari atau Melakukan Olahraga Lain

Persiapan yang tepat sebelum berlari bisa mencegah cedera dan memaksimalkan performa.

Baca Selengkapnya
Tips Perawatan Kulit Sebelum dan Sesudah Berolahraga yang Penting Dilakukan
Tips Perawatan Kulit Sebelum dan Sesudah Berolahraga yang Penting Dilakukan

Sebelum dan sesudah berolahraga, kulit membutuhkan perawatan yang tepat.

Baca Selengkapnya
Cara Lindungi Rambut dari Keringat saat Berolahraga, Perhatikan Tindakan Sebelum dan Setelahnya
Cara Lindungi Rambut dari Keringat saat Berolahraga, Perhatikan Tindakan Sebelum dan Setelahnya

Salah satu permasalahan yang kerap dialami usai berolahraga adalah rambut yang basah oleh keringat. Simak cara melindunginya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Panduan Memilih Sport Bra yang Tepat Baik untuk Olahraga Maupun Digunakan Sehari-hari
Panduan Memilih Sport Bra yang Tepat Baik untuk Olahraga Maupun Digunakan Sehari-hari

Memilih sport bra yang tepat bisa dilakukan dengan berbagai cara berikut ini.

Baca Selengkapnya
Tips Meningkatkan Semangat Olahraga, Jaga Konsistensi untuk Hidup Sehat Tetap Tinggi
Tips Meningkatkan Semangat Olahraga, Jaga Konsistensi untuk Hidup Sehat Tetap Tinggi

Bagi sebagian orang, olahraga adalah hal yang sulit dilakukan. Sehingga butuh tips khusus untuk menjalaninya.

Baca Selengkapnya
7 Cara Menghindari Cedera saat Olahraga, Lakukan Kegiatan dengan Aman
7 Cara Menghindari Cedera saat Olahraga, Lakukan Kegiatan dengan Aman

Olahraga yang dilakukan dengan tidak hati-hati dapat menyebabkan cedera yang cukup serius.

Baca Selengkapnya
Dapatkah Alis Tumbuh Kembali? Ini Cara Tumbuhkan Lagi Alis yang Alami
Dapatkah Alis Tumbuh Kembali? Ini Cara Tumbuhkan Lagi Alis yang Alami

Beberapa orang ragu mencukur alis karena takut rambut alisnya tidak bisa tumbuh kembali. Yuk, simak fakta tentang alis dan cara menumbuhkannya!

Baca Selengkapnya
5 Olahraga untuk Menguruskan Tubuh dan Melatih Otot Hanya Berbekal Tangga
5 Olahraga untuk Menguruskan Tubuh dan Melatih Otot Hanya Berbekal Tangga

Menggunakan tangga sebagai wahana latihan bisa membantu menjaga kebugaran dengan mudah dan murah.

Baca Selengkapnya
Curi Perhatian, Deretan Artis Ini Aktif Latihan Olahraga Berkuda
Curi Perhatian, Deretan Artis Ini Aktif Latihan Olahraga Berkuda

Selain tekniknya yang tak mudah, butuh anggaran dana cukup besar untuk bisa melakoni olahraga yang satu ini.

Baca Selengkapnya