Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bertemu Luhut, Sekda Jabar lapor 14 titik macet jelang mudik Lebaran

Bertemu Luhut, Sekda Jabar lapor 14 titik macet jelang mudik Lebaran Sekda Jabar. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Sekretaris Daerah Jawa Barat Iwa Karniwa bertemu Menteri Koordinator (Menko) Bidang Kemaritiman, Luhut Binsar Panjaitan di Jakarta. Dalam pertemuan itu Pemprov Jabar menyampaikan permasalahan tahunan soal kemacetan jika menghadapi musim mudik Lebaran.

Tercatat sedikitnya 14 titik kemacetan yang harus segera diatasi agar musim mudik Lebaran 2017 nanti bisa nyaman dilalui pengendara.

Menurut Iwa, dalam pertemuan itu, pemerintah pusat memberikan perhatian serius terhadap simpul-simpul kemacetan yang berada di wilayah Jawa Barat tersebut. Sebagai jalur strategis yang dilalui pemudik, Jabar selalu menjadi provinsi paling sibuk.

"Kami bersama Polda Jabar dan pihak-pihak terkait tengah berupaya mengatasi 14 titik kemacetan di Jalur Pantura maupun beberapa titik kemacetan di jalur Bandung hingga Tasikmalaya itu sudah disampaikan," kata Iwa menyampaikan hasil pertemuan dengan Luhut kepada wartawan di Bandung, Senin (3/4).

Permasalahan itulah yang disampaikan agar kemacetan bisa berkurang. Untuk jangka pendek Pemprov Jabar terus berkoordinasi bersama sejumlah instansi terkait seperti kepolisian, Dinas Perhubungan, Organda dan instansi terkait lainnya. Koordinasi dilakukan agar lintasan tersebut bisa diselesaikan sedini mungkin.

"Titik-titik kemacetan di dua jalur utama mudik Jabar ini disebabkan akibat pasar tumpah," imbuhnya. Dari situ permasalahan pasar tumpah dibahas agar tidak lagi menghambat kendaraan dijalur sibuk tersebut.

Untuk jangka panjang Pemprov Jabar juga menyampaikan ihwal infrastruktur yang nantinya bakal dimiliki Jabar di jalur selatan yakni Cigatas (Cileunyi-Garut-Tasikmalaya). Tol ini nantinya akan menjadi solusi kemacetan yang kerap terjadi.

"Kan kami juga berupaya mempercepat perbaikan infrastruktur. Ini semua demi memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat ketika musim mudik Lebaran tiba," tandasnya.

(mdk/dan)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemudik Diprediksi Meningkat, Polda Jabar Siapkan Skema One Way dan Contra Flow

Pemudik Diprediksi Meningkat, Polda Jabar Siapkan Skema One Way dan Contra Flow

Pihak Kepolisian dan Pemprov Jawa Barat menyiapkan petugas, sarana prasarana, hingga rekayasa lalu lintas mengantisipasi peningkatan pemudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya
Arus Balik Lebaran, Ini Jalur Alternatif di Jabar Bisa Jadi Pilihan Pemudik

Arus Balik Lebaran, Ini Jalur Alternatif di Jabar Bisa Jadi Pilihan Pemudik

Jalur alternatif ini disiapkan untuk pilihan para pemudik sekaligus mengurangi kepadatan di jalur utama.

Baca Selengkapnya
3 Pekan Kampanye, Bawaslu Jabar Temukan 10 Jenis Dugaan Pelanggaran

3 Pekan Kampanye, Bawaslu Jabar Temukan 10 Jenis Dugaan Pelanggaran

Sejak tahapan kampanye Pemilu 2024 dimulai pada 28 November 2023, Bawaslu Jawa Barat mencatat 10 jenis dugaan pelanggaran di 22 kota dan kabupaten.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Lezatnya Ketupat Colet, Hidangan Khas Melayu yang Wajib Disajikan Saat Lebaran di Kalimantan

Lezatnya Ketupat Colet, Hidangan Khas Melayu yang Wajib Disajikan Saat Lebaran di Kalimantan

Lebaran menjadi momen hadirnya hidangan-hidangan khas daerah yang mungkin jarang ditemukan serta menambah suasana Idul Fitri semakin terasa.

Baca Selengkapnya
Padat, Pemudik Mengantre di Pelabuhan Merak Hingga Satu Jam

Padat, Pemudik Mengantre di Pelabuhan Merak Hingga Satu Jam

Jasa Marga Juga memprediksi puncak arus mudik lebaran 2024 akan jatuh pada 6 April 2024.

Baca Selengkapnya
Mengulik Lebaran Ketupat, Tradisi Penting dalam Budaya Masyarakat Muslim Jawa

Mengulik Lebaran Ketupat, Tradisi Penting dalam Budaya Masyarakat Muslim Jawa

Lebaran Ketupat dilaksanakan satu minggu setelah perayaan Idul Fitri, tepatnya pada 8 Syawal.

Baca Selengkapnya
Pemprov Jabar Ingatkan Tempat Hiburan Malam Tak buat Gaduh Selama Ramadan, Polisi Gencar Patroli Awasi Balap Liar

Pemprov Jabar Ingatkan Tempat Hiburan Malam Tak buat Gaduh Selama Ramadan, Polisi Gencar Patroli Awasi Balap Liar

Kegiatan SOTR kerap disertai dengan iring-iringan kendaraan bermotor pada malam hari jelang subuh

Baca Selengkapnya
Jelang Mudik Lebaran KAI Siapkan 24 Kereta Tambahan, Simak Rute dan Jadwalnya

Jelang Mudik Lebaran KAI Siapkan 24 Kereta Tambahan, Simak Rute dan Jadwalnya

KAI juga telah menyiapkan armada kereta tambahan yang difokuskan untuk mengangkut para pemudik

Baca Selengkapnya
Diisukan Isi Jabatan Strategis, Eks Kasad Dudung: Kalau Diperintahkan Siap

Diisukan Isi Jabatan Strategis, Eks Kasad Dudung: Kalau Diperintahkan Siap

"Kalau misalkan diperintahkan, saya sebagai mantan prajurit saya siaplah apapun," kata Dudung

Baca Selengkapnya