Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Resep Nastar Keju NCC, Kue Kering Premium nan Lumer Beraroma Gurih Wijsman

Resep Nastar Keju NCC, Kue Kering Premium nan Lumer Beraroma Gurih Wijsman ilustrasi kue kering klasik, nastar keju. ©2022 Tantri Setyorini

Merdeka.com - Nastar keju premium bisa dibedakan dari teksturnya yang lembut dan lumer di mulut. Rasanya pun lebih gurih karena menggunakan mentega (butter), bukan margarin.

Berikut ini Merdeka.com tampilkan resep nastar lembut. Resep kue kering ini iadaptasi dari resep nastar keju NCC (Natural Cooking Club).

Resep akan menghasilkan nastar yang lumer dan gurih berkat campuran dua jenis keju pada adonannya. Aroma nastar juga lebih spesial, karena menggunakan Wijsman, merek butter yang biasa digunakan dalam resep-resep kue nastar premium.

Bahan:

Bahan I:

  • 175 gram tepung terigu protein rendah (misal Kunci Biru)
  • 175 gram mentega Wijsman
  • 100 gram keju cheddar parut
  • 50 gram keju edam parut
  • 25 gram tepung maizena
  • 25 gram gula halus
  • 3 kuning telur
  • 1/4 sendok teh garam
  • Bahan II:

  • 250 gram selai nanas khusus nastar (pulung bulat)
  • 25 gram keju cheddar parut (untuk taburan)
  • 3 butir kuning telur
  • 1 sendok teh margarin leleh
  • Cara membuat nastar keju premium:

    1. Kocok mentega dan gula halus dari bahan I dengan mixer, kemudian tambahkan kuning telur. Setelah tercampur rata, matikan mixer. Masukkan keju cheddar dan edam parut, garam, serta dan tepung-tepungan. Aduk rata dengan spatula.
    2. Ambil sedikit adonan (kurang lebih 8 gram), kemudian pipihkan dan isi dengan bulatan selai nanas. Setelah itu tutup dan bulatkan. Lakukan hingga adonan tepung habis.
    3. Letakkan nastar di atas loyang yang sudah diolesi margarin. Panggang dalam oven bersuhu 150 derajat Celsius selama 25 menit.
    4. Kocok lepas kuning telur dan 1 sendok teh margarin yang sudah dilelehkan dari bahan II untuk olesan.
    5. Olesi permukaan nastar dengan campuran kuning telur dan margarin tadi. Taburi sedikit keju parut. Panggang lagi hingga nastar berwarna kuning kecoklatan.

    Demikian resep kue kering nastar keju premium dengan mentega Wijsman dan dua macam keju.

    Mau coba makanan yang lain? Temukan produk kuliner yang Anda inginkan di Manis dan Sedap!

    Yuk PO Sekarang di ManisdanSedap!

    (mdk/tsr)
    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    5 Resep Ide Kue Kering Lebaran Paling Populer, dari Manisnya Nastar hingga Gurihnya Kastengel
    5 Resep Ide Kue Kering Lebaran Paling Populer, dari Manisnya Nastar hingga Gurihnya Kastengel

    Merdeka.com merangkum resep ide kue kering lebaran paling populer, mulaidari nastar hingga kastengel.

    Baca Selengkapnya
    13 Resep Nastar Kekinian Berbagai Kreasi, Kue Kering Spesial untuk Hari Istimewa
    13 Resep Nastar Kekinian Berbagai Kreasi, Kue Kering Spesial untuk Hari Istimewa

    Berikut kumpulan resep nastar kekinian berbagai kreasi.

    Baca Selengkapnya
    5 Resep Kue Nastar 1 Kg Beragam Rasa, Dari Isian Keju Hingga Klepon
    5 Resep Kue Nastar 1 Kg Beragam Rasa, Dari Isian Keju Hingga Klepon

    Sekarang, tidak hanya nanas, tetapi isian nastar juga telah dikembangkan dengan berbagai rasa, seperti keju dan klepon.

    Baca Selengkapnya
    Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
    video untuk kamu.
    SWIPE UP
    Untuk melanjutkan membaca.
    Selain Kue Kering, Ini 5 Resep Kacang Mete yang Gurih, Manis, Renyah dan Cocok untuk Sajian Lebaran 2024
    Selain Kue Kering, Ini 5 Resep Kacang Mete yang Gurih, Manis, Renyah dan Cocok untuk Sajian Lebaran 2024

    Suguhan Lebaran untuk para tamu tak melulu kue kering seperti nastar atau kastengel. Camilan lain yang menggugah selera adalah kacang mete goreng.

    Baca Selengkapnya
    6 Resep Kue Kacang 500 Gr yang Enak dan Renyah, Cocok untuk Sajian Lebaran
    6 Resep Kue Kacang 500 Gr yang Enak dan Renyah, Cocok untuk Sajian Lebaran

    Kue kacang adalah salah satu hidangan khas Lebaran yang sangat dinantikan dan dinikmati oleh banyak orang.

    Baca Selengkapnya
    4 Resep Kue Putri Salju yang Lembut dan Lumer di Mulut, Cocok untuk Jajanan Lebaran
    4 Resep Kue Putri Salju yang Lembut dan Lumer di Mulut, Cocok untuk Jajanan Lebaran

    Merdeka.com merangkum tentang resep kue putri salju yang lembut dan lumer di mulut, untuk jajanan lebaran.

    Baca Selengkapnya
    8 Resep Kue Kering Cokelat yang Renyah & Lezat, Favorit Semua Kalangan Usia
    8 Resep Kue Kering Cokelat yang Renyah & Lezat, Favorit Semua Kalangan Usia

    Berikut kumpulan resep kue kering cokelat yang renyah dan lezat.

    Baca Selengkapnya
    Resep Jamu Beras Kencur yang Nikmat dan Segar, Baik untuk Tambah Nafsu Makan dan Redakan Gejala Naiknya Asam Lambung
    Resep Jamu Beras Kencur yang Nikmat dan Segar, Baik untuk Tambah Nafsu Makan dan Redakan Gejala Naiknya Asam Lambung

    Sejak zaman dahulu, beras kencur telah menjadi bahan konsumsi yang lazim dan populer dalam pengobatan tradisional di Indonesia.

    Baca Selengkapnya
    Resep Kue Sengkulun Aneka Varian, Kue Basah Manis Bertekstur Unik
    Resep Kue Sengkulun Aneka Varian, Kue Basah Manis Bertekstur Unik

    Kue Sengkulun cocok disantap sebagai camilan di berbagai acara.

    Baca Selengkapnya