Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Lebaran Nggak Bisa Mudik, Silaturahmi Online Ternyata Nggak Kalah Asyik

Lebaran Nggak Bisa Mudik, Silaturahmi Online Ternyata Nggak Kalah Asyik ©Shutterstock

Merdeka.com - Masa karantina membuat Lebaran tahun ini terasa begitu berbeda. Kalau mau jujur, awalnya mungkin ada perasaan kecewa karena Lebaran kali ini nggak bisa mudik ke kampung halaman. Rasa rindu kepada orang tua dan saudara yang lama nggak dijumpai terpaksa harus ditunda sampai kondisi membaik.

Tapi setelah momen Lebaran itu tiba, ternyata nggak semembosankan seperti yang dikira. Silaturahmi online bisa dilakukan dengan lancar dan nggak kalah asyik dari tahun sebelumnya. Biarpun berjauhan, tetap ada banyak hal yang menghidupkan suasana Lebaran tahun ini.

Saling Mengucapkan Salam Lebaran Lewat Video Call, Seru Juga!

Ada tradisi yang selalu dilakukan secara rutin setiap kali momen Lebaran tiba. Usai menunaikan salat Ied, kamu dan keluarga pasti akan berkeliling ke rumah tetangga dan saudara untuk saling bersilaturahmi. Khusus tahun ini, demi disiplin menerapkan imbauan untuk di rumah saja, silaturahmi Lebaran dilakukan lewat video call. Ternyata seru juga!

Melakukan video call dengan orang tua dan saudara di kampung halaman ternyata bisa mengobati rindu yang ada dalam hati. Melihat wajah mereka yang baik-baik saja, saling berbagi cerita tentang Ramadan, lalu melihat tingkah lucu keponakan yang lagi lucu-lucunya bisa memberikan kebahagiaan tersendiri saat Lebaran nggak bisa mudik.

Makan Bareng Keluarga Besar via Video Conference

Beruntung perkembangan teknologi semakin canggih yang membuatmu nggak perlu merasa sendirian saat Lebaran berjauhan. Bahkan, kamu masih bisa menikmati makan bareng keluarga besar yang ada di kampung halaman lewat video conference. Berbekal gadget, kuota internet, dan hidangan Lebaran yang jadi favorit, open house secara virtual bisa digelar dengan seru. Nggak jauh beda dengan kumpul bersama seperti tahun-tahun sebelumnya!

Maksimalkan Keceriaan, Bagi-Bagi THR Online Aja!

THR jadi hal yang paling ditunggu saat Lebaran tiba. Saat harus menjalani silaturahmi online, siapa bilang nggak bisa bagi-bagi salam tempel? Justru kamu bisa memaksimalkan keceriaan saat silaturahmi jarak jauh dengan bagi-bagi THR secara online. Biar makin seru, kamu bisa bikin giveaway misalnya aja challenge - challenge lucu yang bisa diselenggarakan secara virtual.

Mau lebih seru lagi, pakai saja aplikasi DANA. Dompet digital yang satu ini bikin transfer uang jadi segampang kirim chat, bagi-bagi THR pun super seru dengan DANA Kaget siapa cepat dia dapat, cukup kirim lewat chat atau media sosial aja, THR pun sukses dibagikan. Pakai DANA, tradisi THR-an bisa jadi seasyik ini lho.

Traktiran Makanan Favorit Buat Keluarga yang Masih Tinggal Satu Kota

Ada saudara yang masih tinggal satu kota tapi nggak bisa ketemu karena daerah kamu lagi menerapkan PSBB? Tenang, kamu bisa berbagi kebahagiaan bersama mereka dengan traktiran makanan favorit. Untungnya sekarang order makanan di merchant favorit bisa dilakukan secara online dengan chat di WhatsApp lewat layanan DANA Home Shopping.

Cek dulu daftar nomor merchant di sini lalu pesan mana menu yang kamu suka. Dengan DANA Home Shopping kamu dapat langsung memesan barang atau pun menu makanan dan minuman dari merchant favorit dan melakukan pembayaran menggunakan DANA QRIS (QR Code Indonesia Standard yang diterbitkan oleh DANA). Nanti pihak merchant akan mengirimkan pesanan langsung ke alamat yang kamu berikan.

dana baru

Cari tahu informasi selengkapnya tentang DANA Home Shopping di sini. See, ada banyak cara yang bikin Lebaran #DiRumahDuluKak tetap menyenangkan. Seperti apa sih cerita Lebaran kamu tahun ini? (*)

(mdk/tmi)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tips Rayakan Lebaran Tanpa Takut Lingkar Pinggang Membengkak
Tips Rayakan Lebaran Tanpa Takut Lingkar Pinggang Membengkak

Pada saat merayakan hari raya Idulfitri, sejumlah hal bisa kita lakukan agar tetap sehat tanpa khawatir menggendut.

Baca Selengkapnya
Cara Memilih Serban Terbaik untuk Menunjang Penampilan saat Lebaran
Cara Memilih Serban Terbaik untuk Menunjang Penampilan saat Lebaran

Beberapa cara memilih serban terbaik yang tepat untuk menunjang penampilan saat Lebaran.

Baca Selengkapnya
Begini Tips agar Tetap Dapat Makan Enak saat Merayakan Lebaran
Begini Tips agar Tetap Dapat Makan Enak saat Merayakan Lebaran

Saat menjalani lebaran, beragam hidangan lezat sudah menyambut kita. Pada kondisi ini, terdapat cara agar kita tetap dapat makan lezat tanpa rasa khawatir.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Terjadi Masalah Perncernaan saat Lebaran, Ketahui Cara Cepat Mengatasinya
Terjadi Masalah Perncernaan saat Lebaran, Ketahui Cara Cepat Mengatasinya

Datangnya hari Lebaran kerap menimbulkan kondisi tertentu seperti munculnya masalah pencernaan.

Baca Selengkapnya
Lezatnya Ketupat Colet, Hidangan Khas Melayu yang Wajib Disajikan Saat Lebaran di Kalimantan
Lezatnya Ketupat Colet, Hidangan Khas Melayu yang Wajib Disajikan Saat Lebaran di Kalimantan

Lebaran menjadi momen hadirnya hidangan-hidangan khas daerah yang mungkin jarang ditemukan serta menambah suasana Idul Fitri semakin terasa.

Baca Selengkapnya
Bersih-bersih Jelang Ramadan dan Lebaran, Ini  Hilangkan Jamur pada Pintu Kulkas Tanpa Disikat
Bersih-bersih Jelang Ramadan dan Lebaran, Ini Hilangkan Jamur pada Pintu Kulkas Tanpa Disikat

Untuk menyambut Ramadan dan Hari Raya, menjaga kebersihan kulkas agar makanan tetap segar menjadi sangat penting. Berikut adalah tips untuk membersihkannya.

Baca Selengkapnya
5 Tips Mudik Lebaran yang Aman dan Nyaman, Perlu Diperhatikan
5 Tips Mudik Lebaran yang Aman dan Nyaman, Perlu Diperhatikan

Mudik adalah tradisi yang sangat erat kaitannya dengan perayaan Lebaran di Indonesia.

Baca Selengkapnya
10 Rekomendasi Sarung Terbaru dan Terbaik 2024, Saatnya Lebaran Tampil Lebih Stylish
10 Rekomendasi Sarung Terbaru dan Terbaik 2024, Saatnya Lebaran Tampil Lebih Stylish

Rekomendasi merek sarung untuk lebaran 2024 yang bakal bikin penampilan makin modis dengan bahan yang nyaman dipakai.

Baca Selengkapnya
Mulai Berolahraga Lagi Setelah Lebaran, Ini 9 Tips Mudah Melakukannya
Mulai Berolahraga Lagi Setelah Lebaran, Ini 9 Tips Mudah Melakukannya

Mulai berolahraga kembali setelah lebaran membutuhkan penyesuaian untuk mudah dilakukan kembali.

Baca Selengkapnya