Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

[Foto] Menangkap keindahan alam yang berbeda dari ketinggian

[Foto] Menangkap keindahan alam yang berbeda dari ketinggian The Glass Window Bridge. © Caribbean Beat Magazine

Merdeka.com - Keindahan alam di sekitar kita seolah tak ada habisnya untuk dinikmati. Apalagi di zaman sekarang, dengan canggihnya teknologi fotografi. Kalau dulu kita hanya bisa menyaksikan pemandangan sebatas jarak pandang, kini dengan drone dan kecanggihan fotografi kita bisa mendapatkan sudut pandang yang berbeda.

Misalnya saja foto-foto alam berikut ini, yang menampilkan keindahan berbeda dibandingkan saat kita melihatnya dari dekat.

Air Terjun Churun-meru dan Cortina Falls - Venezuela

churun meru dan cortina falls

Churun-Meru dan Cortina Falls © Exclusivepix Media

Churun-meru yang berarti naga dan Cortina Falls dalam gambar di atas merupakan bagian dari Angel Falls, ikon wisata alam di Venezuela. Air terjun yang tinggi membuatnya mendapat julukan naga.

The Glass Window Bridge, Perbatasan Samudera Atlantik dan Laut Karibia

the glass window bridge

The Glass Window Bridge © Caribbean Beat Magazine

The Glass Window Bridge adalah satu dari segelintir tempat di muka bumi di mana perbatasan Samudera Atlantik dan Laut Karibia terlihat dengan jelas. Birunya Samudra Atlantik dan Laut Karibia yang berwarna hijau pirus hanya terpisah oleh garis pembatas selebar 30 kaki.

Keunikan Sawah Terasering di Bali - Indonesia

subak di bali

Subak di Bali © Dronestagram/Balidroneproduction

Keindahan sawah terasering di Bali sudah memukau wisatawan dari seluruh dunia. Selain indah dipandang, bentuk seperti ini juga menjadikan pengairan lebih efektif. Sistem irigasi yang disebut subak ini sudah diterapkan oleh petani Bali sejak abad 9.

Kapal Tua di Tepi Pantai Navagio - Yunani

navagio shipwreck beach zante yunani

Navagio Shipwreck Beach, Zante, Yunani © Dronestagr.am/747_global_aerial

Pantai ini terletak di Zakynthos (Zante), Yunani. Navagio berarti kapal yang terdampar dalam bahasa Yunani. Disebut demikian karena di teluk kecil yang terbuka itu terdapat sebuah kapal tua yang terdampar di tepi pantai.

Pemandangan Gurun Pasir Dubai Saat Matahari Terbenam

gurun pasir dubai

Gurun Pasir Dubai © Martin Galabov

Seperti inilah eksotisnya pemadangan gurun pasir di Dubai saat matahari tergelincir ke arah barat.

Sungai Naga Biru Odeleite - Portugal

sungai odeleite

Sungai Odeleite © Reddit/Get Portugal

Netizen China sempat geger karena foto sungai biru cantik yang ada di Portugal ini. Sungai tersebut mengundang decak kagum pengguna Weibo karena bentuknya yang menyerupai naga biru dalam mitologi. Letaknya di Kota Castro Marim, Algarve, Portugal.

Gugusan Pulau Karang Kangbangyo/Yohoho di Siargao - Filipina

pulau kangbangyo siargao filipina

Pulau Kangbangyo, Siargao, Filipina © Dronestagram/jassimv88

Kalau Indonesia punya Raja Ampat yang disebut-sebut mirip Palau, Filipina punya Siargao yang juga memiliki keindahan alam serupa.

(mdk/tsr)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Penampakan Lautan Sampah Penuhi Pantai Terkotor se-Indonesia di Pandeglang

FOTO: Penampakan Lautan Sampah Penuhi Pantai Terkotor se-Indonesia di Pandeglang

Pantai Teluk, Pandeglang, Banten, disebut-sebut sebagai salah satu pantai paling kotor di Indonesia.

Baca Selengkapnya
500 Drone dan Kembang Api Iringi Malam Tahun Baru 2024 di Bundaran HI

500 Drone dan Kembang Api Iringi Malam Tahun Baru 2024 di Bundaran HI

500 Drone dan Kembang Api Iringi Malam Tahun Baru 2024 di Bundaran HI

Baca Selengkapnya
⁠Ancaman Perang dari Serangan Udara, Poltekad Bikin Sendiri Drone Burung, Kolonel Nur Rachman 'Mendukung Untuk Pengintaian'

⁠Ancaman Perang dari Serangan Udara, Poltekad Bikin Sendiri Drone Burung, Kolonel Nur Rachman 'Mendukung Untuk Pengintaian'

Poltekad TNI AD berhasil membuat drone yang berbentuk seperti burung untuk mendukung pengintaian dari serangan udara.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Kamera Terbesar di Dunia Ini Mampu Memantau Alam Semesta yang Gelap

Kamera Terbesar di Dunia Ini Mampu Memantau Alam Semesta yang Gelap

Kemampuan kamera ini dapat memantau langit yang gelap. Melihat galaksi dari yang gelap menjadi terang.

Baca Selengkapnya
Menjelajahi Desa Tertua di Dataran Tinggi Dieng, Banyak Ditemukan Anak Berambut Gimbal dan 'Gembel Tua'

Menjelajahi Desa Tertua di Dataran Tinggi Dieng, Banyak Ditemukan Anak Berambut Gimbal dan 'Gembel Tua'

Walaupun sudah dipotong dan diruwat, beberapa anak rambut gimbalnya tetap tumbuh hingga menginjak dewasa.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Dahsyatnya Letusan Gunung Ruang Sulawesi Utara Diwarnai Sambaran Petir Vulkanik

FOTO: Penampakan Dahsyatnya Letusan Gunung Ruang Sulawesi Utara Diwarnai Sambaran Petir Vulkanik

Gunung Ruang kembali memuntahkan abu vulkanik setinggi 3.000 meter pada Rabu (17/4) malam. Letusan itu memunculkan fenomena alam kilatan petir vulkanik.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Water Screen Bundaran HI yang Akan Memeriahkan Malam Pergantian Tahun 2024 di Jakarta

FOTO: Penampakan Water Screen Bundaran HI yang Akan Memeriahkan Malam Pergantian Tahun 2024 di Jakarta

Pertunjukan water screen, atraksi drone, dan video mapping akan meramaikan suasana malam pergantian tahun baru di Bundaran HI.

Baca Selengkapnya