Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

7 Khasiat menakjubkan dari garam mandi

7 Khasiat menakjubkan dari garam mandi Ilustrasi garam mandi. ©2013 Merdeka.com/Shutterstock/oksix

Merdeka.com - Garam adalah unsur penting yang bisa ditemukan di setiap dapur. Memasak tanpa garam rasanya tentu hambar. Selain itu, garam juga menjadi bagian dari unsur perawatan kecantikan alami. Pada dasarnya, terdapat dua jenis garam untuk kulit. Pertama, garam mandi yang dicampur dalam bak mandi. Jenis garam lain untuk kulit Anda adalah garam scrub, yang berfungsi untuk mengelupas kulit mati dan menyingkirkan jerawat. Berikut adalah beberapa manfaat garam untuk kulit, seperti dilansir, Boldsky.

1. Exfoliating atau pengelupasan

Garam yang biasa digunakan untuk scrub dapat mengangkat sel kulit mati dan meremajakan kulit. Selain itu, garam scrub juga benar-benar bersifat organik karena mengandung silika pasir.

2. Jerawat

Garam memiliki efek anti-bakteri pada kulit. Itulah sebabnya garam scrub dapat membantu menyingkirkan jerawat dari kulit.

3. Kulit Berminyak

Jika Anda memiliki kulit berminyak, garam dapat bermanfaat untuk kulit Anda. Sifat kering yang dimiliki garam dapat membantu menyerap minyak ekstra dari kulit. Hal ini akan menyingkirkan tekstur berminyak dari kulit Anda dan juga mencegah wabah jerawat.

4. Menghilangkan bau badan

Garam mandi biasanya beraroma. Ketika Anda mencampur mereka dengan air mandi Anda, mereka dapat membantu Anda untuk menyingkirkan bau badan dan membuat Anda merasa segar.

5. Mineral untuk kulit

Garam laut sangat baik untuk kulit karena mengandung banyak mineral. Mineral ini dapat meresap ke dalam kulit dan membuatnya sehat dari dalam.

6. Alergi

Garam dapat menyembuhkan alergi dan infeksi pada kulit. Anda bisa mencampur air mandi Anda dengan garam untuk menyingkirkan infeksi kulit ringan.

7. Penghilang rasa sakit

Ketika kaki Anda terasa sakit setelah melalui hari yang melelahkan, pedikur dengan air garam dapat menghilangkan rasa sakitnya. Rendam kaki dalam bak air hangat yang telah ditaburi garam untuk menyingkirkan rasa sakit.

Ini adalah beberapa manfaat dari penggunaan garam pada kulit Anda. Ingin coba?

(mdk/des)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
15 Manfaat Kesehatan yang Bisa Diperoleh dari Daun Mint
15 Manfaat Kesehatan yang Bisa Diperoleh dari Daun Mint

Daun mint memiliki segudang manfaat kesehatan di dalamnya karena kandungan yang dimilikinya.

Baca Selengkapnya
Khasiat Daun Murbei, Salah Satunya Bisa Tekan Gula Darah Naik
Khasiat Daun Murbei, Salah Satunya Bisa Tekan Gula Darah Naik

Bukan hanya buahnya yang dapat dimakan, namun daun Murbei juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Ini dia penjelasannya.

Baca Selengkapnya
7 Manfaat Makan Telur Setiap Hari, Perhatikan Cara Memasaknya
7 Manfaat Makan Telur Setiap Hari, Perhatikan Cara Memasaknya

Telur memiliki gizi yang hampir lengkap, seperti protein, lemak, vitamin, mineral, dan senyawa antioksidan. Telur juga dianggap baik dikonsumsi setiap hari.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Cara Hilangkan Rasa Pahit Pare Sebelum Diolah, Tanpa Garam dan Cuka
Cara Hilangkan Rasa Pahit Pare Sebelum Diolah, Tanpa Garam dan Cuka

Meskipun dikenal karena pahitnya, pare tetap diminati karena khasiatnya dan sebagian orang menikmati rasanya. Cara untuk menghilangkan pare pun sangat mudah.

Baca Selengkapnya
Manfaat Tomat untuk Kesehatan Manusia, Bisa Dikonsumsi Setiap Hari
Manfaat Tomat untuk Kesehatan Manusia, Bisa Dikonsumsi Setiap Hari

Manfaat tomat untuk kesehatan bisa didapatkan jika dikonsumsi rutin setiap harinya. Lalu apa saja manfaatnya?

Baca Selengkapnya
Manfaat Bayam untuk Kesehatan, Begini Cara Mengkonsumsinya
Manfaat Bayam untuk Kesehatan, Begini Cara Mengkonsumsinya

Bayam memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Yuk, simak fakta lengkap tentang manfaat bayam sekaligus cara mengkonsumsinya!

Baca Selengkapnya
Jenis Gatal pada Kulit dan Gambarnya, Kenali Ciri-cirinya
Jenis Gatal pada Kulit dan Gambarnya, Kenali Ciri-cirinya

Kulit gatal bisa sangat mengganggu. Namun terkadang, gatal pada kulit bukan gatal biasa. Bisa jadi itu adalah kondisi yang serius dan tak bisa dibiarkan.

Baca Selengkapnya
Manfaat Daun Pakis bagi Kesehatan, Tingkatkan Imun hingga Menyehatkan Jantung
Manfaat Daun Pakis bagi Kesehatan, Tingkatkan Imun hingga Menyehatkan Jantung

Daun pakis termasuk tanaman liar yang kaya manfaat.

Baca Selengkapnya
Konsumsi Garam Berlebih Bisa Picu Munculnya Penyakit Ginjal Kronis
Konsumsi Garam Berlebih Bisa Picu Munculnya Penyakit Ginjal Kronis

Konsumsi garam berlebih bisa menyebabkan sejumlah masalah kesehatan. Salah satunya adalah penyakit ginjal kronis.

Baca Selengkapnya