Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menteri Jonan Jamin Ketersediaan BBM di Tol Trans Jawa Saat Libur Natal & Tahun Baru

Menteri Jonan Jamin Ketersediaan BBM di Tol Trans Jawa Saat Libur Natal & Tahun Baru Antrean masuk Tol Cipali. ©2015 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) menjamin ketersediaan Bahan Bakar Minyak (BBM) di ‎area jalan tol Trans Jawa dan tempat tujuan wisata, saat libur Natal dan Tahun Baru.

Menteri ESDM, Ignasius Jonan mengatakan, tidak ada masalah pada pasokan BBM, sebab akan ada penambahan pasokan untuk memenuhi konsumsi pada momen tersebut.

"Kalau BBM tidak ada masalah," saat meninjau kesiapan PLN dalam menghadapi Natal dan Tahun Baru, di Area Pengatur Beban (APB) PT PLN (Persero) Jawa Tengah - Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), di Ungaran, Semarang, Kamis (13/12).

Menurut Jonan, antisipasi pemenuhan kebutuhan BBM juga dilakukan pada tol Trans Jawa yang sudah beroperasi. Diperkirakan angka lalu lintas di jalan bebas hambatan tersebut akan meningkat pada libur natal dan tahun baru.

Persiapan pemenuhan pasokan BBM di tol Trans Jawa dengan menyediakan kantung penjualan BBM berupa mobil tangki yang disiapkan di ruas tol Trans Jawa. ‎"Yang disiagakan itu orang-orang yang persiapkan kantung-kantung penjualan bensin di jalur tol. Karena SPBU di jalur tol Trans Jawa belum banyak, jadi disiapkan secara accidental," tuturnya.

Jonan mengungkapkan, ‎saat libur Natal dan Tahun Baru, konsumsi Solar mengalami penurunan karena menurunnya aktivitas industri dan transportasi niaga. Sedangkan bensin, yaitu Premium dan Pertamax CS mengalami kenaikan.

"Kalau BBM, Solar biasanya turun karena kendaraan niaga terutama truk berkurang kegiatannya, Kemenhub juga atur ini. Hanya yang basisnya bensin naik," tandasnya.

Reporter: Pebrianto Eko Wicaksono

Sumber: Liputan6.com

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemerintah Jamin, Jalan Tol Jakarta-Cikampek Lebih Lancar Saat Musim Mudik Lebaran
Pemerintah Jamin, Jalan Tol Jakarta-Cikampek Lebih Lancar Saat Musim Mudik Lebaran

Kehadiran jalan layang MBZ mempersingkat waktu tempuh perjalanan di jalan tol Jakarta-Cikampek.

Baca Selengkapnya
Dewan Energi Nasional: PHE Mampu Sejajar dengan Perusahaan Migas Dunia
Dewan Energi Nasional: PHE Mampu Sejajar dengan Perusahaan Migas Dunia

PHE hingga Juni 2023 mencatatkan produksi minyak sebesar 570 ribu barel per hari (MBOPD) dan produksi gas 2757 juta standar kaki kubik per hari (MMSCFD).

Baca Selengkapnya
Kunjungi Fasilitas Pengolahan Sampah Jadi Bahan Bakar Pertama di Indonesia, Jokowi: Bisa Ganti Batu Bara 60 Ton per Hari
Kunjungi Fasilitas Pengolahan Sampah Jadi Bahan Bakar Pertama di Indonesia, Jokowi: Bisa Ganti Batu Bara 60 Ton per Hari

Selain pemanfaatan bahan bakar alternatif dari sampah perkotaan, SBI juga menerapkan ekonomi sirkular bagi masyarakat.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Pertamina Temukan Sumber Minyak Baru di Tambun-Bekasi
Pertamina Temukan Sumber Minyak Baru di Tambun-Bekasi

Penemuan sumber migas baru di Tambun, Bekasi ditajak pada 18 Agustus 2023 lalu.

Baca Selengkapnya
Tukang Ledeng Temukan Emas Batangan Seberat 1 Kilogram Saat Bongkar Kamar Mandi, Nilainya Mencengangkan
Tukang Ledeng Temukan Emas Batangan Seberat 1 Kilogram Saat Bongkar Kamar Mandi, Nilainya Mencengangkan

Emas ini ditemukan di bawah bak mandi yang sedang dibongkar.

Baca Selengkapnya
Pertamina Tambah 394 Ribu Tabung Gas 3 Kg untuk Wilayah Terdampak Cuaca Ekstrem Jateng
Pertamina Tambah 394 Ribu Tabung Gas 3 Kg untuk Wilayah Terdampak Cuaca Ekstrem Jateng

Beberapa wilayah di Jawa Tengah pekan lalu mengalami hambatan penyaluran karena akses jalan yang terkena banjir.

Baca Selengkapnya
Jelang Liburan Akhir Tahun, Stok BBM dan LPG Nasional Cukup untuk 17 Hari
Jelang Liburan Akhir Tahun, Stok BBM dan LPG Nasional Cukup untuk 17 Hari

BPH Migas berkoordinasi dengan Kementerian ESDM, Kepolisian dan Kementerian Perhubungan untuk mengantisipasi kemacetan distribusi.

Baca Selengkapnya
Menguak Jejak Kejayaan Perkebunan Kapuk di Tanah Jawa, Dulu Mampu Memenuhi 85 Persen Kebutuhan Kapuk Dunia
Menguak Jejak Kejayaan Perkebunan Kapuk di Tanah Jawa, Dulu Mampu Memenuhi 85 Persen Kebutuhan Kapuk Dunia

Industri kapuk mengalami kemunduran karena masyarakat lebih suka memakai Kasur dengan bahan dasar busa dan pegas.

Baca Selengkapnya
Jamin Ketersediaan Energi, Pertamina Bentuk Satgas Natal 2023 dan Tahun Baru 2024
Jamin Ketersediaan Energi, Pertamina Bentuk Satgas Natal 2023 dan Tahun Baru 2024

Pertamina juga berkoordinasi dengan Pemerintah Pusat serta Daerah, BUMN lain, serta TNI dan Polri.

Baca Selengkapnya