Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Indonesia Kekurangan Ventilator, Menteri Erick Pesan ke Miliarder Elon Musk

Indonesia Kekurangan Ventilator, Menteri Erick Pesan ke Miliarder Elon Musk Elon Musk. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) memesan ventilator untuk penanganan pasien Virus Corona kepada miliarder dunia Elon Musk. Hal tersebut dilakukan karena Indonesia masih kekurangan ventilator.

"Saya ditugasi Pak Menteri, ditugasi cari ventilator sampai ke ujung dunia. Jadi termasuk Elon Musk. (Saat Elon Musk) nge-twett kita kejar juga," ujar Wakil Menteri BUMN, Budi Gunadi Sadikin, melalui Video Conference, Jakarta, Selasa (7/4).

Budi mengatakan, kekurangan ventilator tidak hanya dirasakan Indonesia tetapi juga negara sebesar Amerika Serikat. Selama ini, hanya China dan Rusia yang berhasil dan memperbanyak alat tersebut.

"Realistisnya AS sendiri kekurangan ventilator banyak sekali. Yang saya dengar, yang bisa mensupply dan membangun ventilator yang cukup itu China dan Rusia. Ini karena tugas Pak Menteri saja suruh cari sampai pelosok negeri, ya saya cari sampai kemanapun kita cari. Jadi kebetulan dia update kita respon aja," paparnya.

Impor Ventilator Baru Mencukupi Setengah Kebutuhan

Sementara itu, Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan, ventilator memang saat ini sudah mulai berdatangan ke Indonesia. Namun, jumlahnya baru mencukupi setengah dari total kebutuhan dalam negeri.

"Kalau kita lihat rumah sakit BUMN itu ada 611 tempat ICU. Hari ini mungkin dengan segala cara kita baru ada fifty persennya. Fifty persennya bisa aja dari lokal kita bisa beli, asal standarnya sesuai," jelasnya.

Kementerian BUMN tengah mencari alternatif lain untuk memenuhi kebutuhan ventilator. Salah satunya dengan mengajak perguruan tinggi dalam negeri terlibat aktif menciptakan alat tersebut.

"Ya saya rasa, ventilator sekarang sudah mulai bedatangan, apakah jumlahnya cukup atau tidak, kemarin rapat bersama presiden kepala BNPB menyampaikan alternatif pembuatan ventilator lokal, ada UI ada ITB. Kami BUMN siap saja, Mensos juga siap. Cuma mungkin bisa ditanya kepada Menperin juga yang mengawasi dan membina mereka. Kita siap saja, kalau ada kita bisa bel dan kita pergunakan," tandasnya.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Luhut Telepon Elon Musk Minta Pasang Jaringan Internet di IKN Nusantara
Luhut Telepon Elon Musk Minta Pasang Jaringan Internet di IKN Nusantara

Tak hanya sekadar memasang internet, SpaceX disebutnya akan menyambungkan jaringan ke pusat kesehatan masyarakat atau Puskesmas di sekitar ibu kota baru.

Baca Selengkapnya
Kekayaan 5 Miliuner Dunia Naik Jadi Rp13.548 Triliun, Saat 5 Miliar Orang Tambah Miskin
Kekayaan 5 Miliuner Dunia Naik Jadi Rp13.548 Triliun, Saat 5 Miliar Orang Tambah Miskin

Peningkatan kekayaan pertama dialami Elon Musk, yang menjalankan beberapa perusahaan, termasuk Tesla dan SpaceX.

Baca Selengkapnya
Terlahir Miskin dan Yatim Piatu, Pria ini Kini Jadi Orang Kaya Berkat Mobil Listrik sampai Bikin Elon Musk Khawatir
Terlahir Miskin dan Yatim Piatu, Pria ini Kini Jadi Orang Kaya Berkat Mobil Listrik sampai Bikin Elon Musk Khawatir

Ia dibesarkan oleh kakak-kakaknya setelah orang tuanya yang berprofesi petani meninggal dunia.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Berisiko Terbakar, Pengangkutan Mobil Listrik Butuh SOP dari Kemenhub
Berisiko Terbakar, Pengangkutan Mobil Listrik Butuh SOP dari Kemenhub

Sebagai contoh, kendaraan listrik besutan CEO Tesla, Elon Musk, pernah terbakar dan membutuhkan 36 kali lipat jumlah air yang digunakan untuk memadamkan api.

Baca Selengkapnya
Girangnya Elon Musk Uji Coba Tanam Implan di Otak Manusia Akhirnya Sukses
Girangnya Elon Musk Uji Coba Tanam Implan di Otak Manusia Akhirnya Sukses

Uji coba ini adalah yang ditunggu-tunggu Elon Musk terhadap startup besutannya.

Baca Selengkapnya
Tahun 2024, Elon Musk PHK Ribuan KaryawanTesla Karena Ini
Tahun 2024, Elon Musk PHK Ribuan KaryawanTesla Karena Ini

Elon musk terpaksa PHK 10 persen karyawan Tesla di seluruh dunia.

Baca Selengkapnya
Lagi, Elon Musk PHK Karyawan di Texas dan California Hingga 6.020 Karyawan
Lagi, Elon Musk PHK Karyawan di Texas dan California Hingga 6.020 Karyawan

Konsumen lebih memilih mobil non elektrik karena memiliki jarak tempuh yang lebih jauh.

Baca Selengkapnya
Tak Lagi Jadi Orang Paling Kaya di Dunia, Posisi Elon Musk Digantikan Orang Ini
Tak Lagi Jadi Orang Paling Kaya di Dunia, Posisi Elon Musk Digantikan Orang Ini

Kejayaan Elon Musk menjadi orang terkaya di dunia diraih saat dia mengungguli CEO LVMH (LVMHF) Bernard Arnault.

Baca Selengkapnya
Reaksi Menkominfo saat Menkes Minta Akses Internet ke Elon Musk, Padahal RI Punya SATRIA-1
Reaksi Menkominfo saat Menkes Minta Akses Internet ke Elon Musk, Padahal RI Punya SATRIA-1

Kominfo melalui BAKTI telah meluncurkan satelit SATRIA-1 untuk menyasar wilayah 3T.

Baca Selengkapnya