Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

16 Bank kerja sama danai proyek Tol Jakarta-Cikampek II Eleveted

16 Bank kerja sama danai proyek Tol Jakarta-Cikampek II Eleveted Macet jalan Tol Jakarta-Cikampek. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Kepala Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Herry Trisaputra Zuna mengatakan sebanyak 16 perbankan saling berkolaborasi demi pendanaan proyek jalan tol Jakarta-Cikampek II Eleveted, dengan total sindikasi sebesar Rp 11,3 triliun. Adapun total investasi proyek sendiri sebesar Rp 16,8 triliun.

Penandatanganan perjanjian sindikasi ini dilakukan oleh PT Jasamarga Jalanlayang Cikampek (JJC) dengan 16 bank. Di antaranya, Bank Mandiri, BCA, BNI, Bank CIMB Niaga, Sarana Multi Infrastruktur (SMI), BRI, Bank Syariah Mandiri, Bank CIMB Niaga Syariah, Bank DKI, Bank BJB, Maybank Indonesia Syariah, BNI Syariah, BRI Syariah, Indonesia Infrastruktur Finance (IIF), BCA Syariah.

"Kalau biasanya proyek jalan setelah ada kepastian pendanaan, kali ini proyek sudah jalan 40 persen baru ada tandatangan sindikasi. Ini merupakan bentuk kepercayaan perbankan terhadap proyek ini," kata Herry di Hotel Four Season, Jakarta, Selasa (31/7).

Herry berharap skema yang diterapkan di proyek jalan tol Jakarta-Cikampek II Eleveted ini bisa diterapkan di beberapa proyek infrastruktur lainnya. "Coba kalau dari dulu proyek jalan tol bisa seperti ini, pasti kita sudah punya jalan tol lebih panjang dari sekarang," terangnya.

Sementara itu, Direktur Utama Jasa Marga Desi Arryani mengatakan proyek ini akan dikerjakan dalam jangka waktu yang cukup singkat, yaitu 24 bulan. Sehingga proyek ini bisa selesai pada Maret 2019.

"Kami terutama sangat bangga bisa mengambil bagian dari proyek infrastruktur yang luar biasa. Minggu ini kita sudah operasikan tambahN jalan tol itu 107 kilometer. Ini akan bertambah lagi dimana sampai akhir tahun bisa 300 km," tambah Desi.

Diketahui, pengangkatan steel box girder yang dikoordinasikan PT Jasa marga Jalan layang Cikampek (JJC) pada proyek jalan tol layang Jakarta-Cikampek atau Tol Jakarta-Cikampek II Elevated terhitung akan berlangsung sampai Desember 2018.

JJC menargetkan, proyek yang dikerjakan di median jalan Tol Jakarta-Cikampek ini secara keseluruhan akan selesai Maret 2019. Nantinya, jalan layang bebas hambatan ini tersambung dari Cikunir sampai Karawang Barat sepanjang kurang lebih 38 km.

Reporter: Ilyas Istianur Praditya

Sumber: Liputan6.com

(mdk/azz)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Total Investasi Rp4 Triliun, Pengoperasian Tol Pamulang-Cinere-Raya Bogor Diharapkan Jokowi Kurangi Kemacetan

Total Investasi Rp4 Triliun, Pengoperasian Tol Pamulang-Cinere-Raya Bogor Diharapkan Jokowi Kurangi Kemacetan

Jokowi menyebut jalan tol tersebut memiliki total panjang 14,8 kilometer dengan total investasi sebesar Rp4 triliun.

Baca Selengkapnya
Habiskan Biaya Rp561 Miliar, Ini 10 Ruas Jalan dan 1 Jembatan di Kaltim yang Diresmikan Jokowi

Habiskan Biaya Rp561 Miliar, Ini 10 Ruas Jalan dan 1 Jembatan di Kaltim yang Diresmikan Jokowi

Jokowi mengatakan pembangunan 10 ruas jalan dan 1 jembatan dengan total panjang 50,9 kilometer telah diselesaikan

Baca Selengkapnya
Pakai Kontraktor Jepang, Proyek MRT Bundaran HI-Kota Harus Selesai Tahun 2029

Pakai Kontraktor Jepang, Proyek MRT Bundaran HI-Kota Harus Selesai Tahun 2029

Ini alasan Pemerintah gandeng kontraktor Jepang selesaikan proyek MRT Jakarta rute Bundaran HI-Kota.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Bank bjb Salurkan KUR Pola Kemitraan ke 11.804 Debitur, Totalnya Rp1,9 Triliun

Bank bjb Salurkan KUR Pola Kemitraan ke 11.804 Debitur, Totalnya Rp1,9 Triliun

Bank bjb fokus mengembangkan pelayanan agar lebih banyak lagi masyarakat dapat menjangkau produk dan jasa layanan perbankan.

Baca Selengkapnya
Kantor LPS di IKN Bernama 'Arthadyaksa', Jokowi: Bermakna Pelindung Harta Nasabah

Kantor LPS di IKN Bernama 'Arthadyaksa', Jokowi: Bermakna Pelindung Harta Nasabah

"Kompleks perkantoran LPS ini bernama Arthadyaksa yang bermakna pelindung nasabah," kata Jokowi

Baca Selengkapnya
Janji Anies-Cak Imin Bakal Lanjutkan Pembangunan Tol Trans Jawa sampai Banyuwangi

Janji Anies-Cak Imin Bakal Lanjutkan Pembangunan Tol Trans Jawa sampai Banyuwangi

"Salah satunya, Tol Trans jawa yang pembangunannya dituntaskan sampai Banyuwangi," kata Cak Imin

Baca Selengkapnya
Jokowi soal Masyarakat Gadaikan Sertifikat Tanah ke Bank: Jangan Beli Mobil, Dihitung Bisa Cicil Tidak

Jokowi soal Masyarakat Gadaikan Sertifikat Tanah ke Bank: Jangan Beli Mobil, Dihitung Bisa Cicil Tidak

Jokowi soal Masyarakat Gadaikan Sertifikat Tanah ke Bank: Jangan Beli Mobil, Dihitung Bisa Cicil Tidak

Baca Selengkapnya
Bank Indonesia Bakal Buka Penukaran Uang di Titik Jalur Mudik, Syaratnya Cuma Butuh KTP

Bank Indonesia Bakal Buka Penukaran Uang di Titik Jalur Mudik, Syaratnya Cuma Butuh KTP

Bagi masyarakat yang ingin menukarkan uang melalui pelayanan tersebut harus membawa indentitas seperti kartu tanda penduduk (KTP).

Baca Selengkapnya
Bukti Tak Ada Lapangan Kerja di Indonesia: Pengusaha Kecil-kecilan Menjamur, dari 100 Rumah Saja Ada 25 Warung

Bukti Tak Ada Lapangan Kerja di Indonesia: Pengusaha Kecil-kecilan Menjamur, dari 100 Rumah Saja Ada 25 Warung

Bank Dunia yang menyebut Indonesia harus bisa menyediakan lapangan kerja berkualitas agar bisa menjadi negara berpendapatan tinggi.

Baca Selengkapnya