Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Para Anggota Polri Ini Diwajibkan Membersihkan Lonceng Pakai Braso Supaya Berkilap, Begini Filosofinya

Para Anggota Polri Ini Diwajibkan Membersihkan Lonceng Pakai Braso Supaya Berkilap, Begini Filosofinya<br>

Para Anggota Polri Ini Diwajibkan Membersihkan Lonceng Pakai Braso Supaya Berkilap, Begini Filosofinya

Alasan anggota polisi wajib menjaga kebersihan lonceng di depan pos.

Seorang anggota polisi menjelaskan filosofi keberadaan lonceng yang biasa ada di pos-pos kepolisian.

Ternyata, lonceng tersebut wajib untuk dibersihkan setiap hari oleh para anggotanya.

Dilansir dari akun Tiktok @pujiprayitno21, dijelaskan alasan anggota Polri harus selalu menjaga kebersihan lonceng. Simak ulasan selengkapnya:

Alasan Lonceng di Pos Polisi Harus Bersih

Dalam video, seorang anggota polisi bertanya kepada juniornya yang tengah membersihkan lonceng di depan pos.

Anggota polisi dalam video tampak membersihkan lonceng dengan menggunakan brasso atau cairan pengkilap logam.

"Kamu tahu kenapa lonceng saya suruh dilap supaya mengkilat?," tanya perekam video.

"Siap..agar bersih tidak berkarat komandan dan enak dilihat," jawab junior polisi.

Perekam video kemudian mengenang momen ketika dirinya masih menjadi taruna.

Para Anggota Polri Ini Diwajibkan Membersihkan Lonceng Pakai Braso Supaya Berkilap, Begini Filosofinya

Di mana pada saat itu, dia dan teman-temannya bisa dihukum habis-habisan jika ada lonceng dalam keadaan kotor.

"Dulu waktu taruna kalau lonceng enggak mengkilat jungkir kita," kata perekam video.

Seorang anggota polisi kemudian menjelaskan filosofi atau alasan anggota Polri selalu menjaga kebersihan lonceng.

"Filosofinya dulu kita pernah punya pimpinan pak Kapolri Jenderal Dibyo Widodo.

Dia punya tiga program yaitu penampilan perorangan, penampilan kesatuan, dan penampilan operasional," kata seorang anggota.

Para Anggota Polri Ini Diwajibkan Membersihkan Lonceng Pakai Braso Supaya Berkilap, Begini Filosofinya

Menjaga kebersihan lonceng yang ada di depan pos polisi disebut merupakan salah satu cara menjaga penampilan kesatuan.

Para Anggota Polri Ini Diwajibkan Membersihkan Lonceng Pakai Braso Supaya Berkilap, Begini Filosofinya

"Dari lonceng saja kita sudah menunjukkan bahwa kita ini siap," ungkapnya.

Lebih lanjut, polisi tersebut juga menjelaskan filosofi tentang keberadaan lonceng.

Sebenarnya, keberadaan lonceng juga digunakan untuk mengingatkan para anggota.

"Filosofi bandul ini kan bagian bawah lebih besar dari pada atas. Intinya kalau kita jadi pemimpin kita nyimpang dikit aja,

Di bawah langsung begini (goyang) bisa menyimpang lebih besar," kata seorang anggota.

Apa Guna Lonceng di Pos Polisi?

Melansir dari laman tribratanewsacehutar, berikut beberapa manfaat lonceng yang banyak ditemukan di depan pos kepolisian:

1. Menunjukkan bahwa anggota Polri siap siaga selama 1×24 jam

2. Memberikan rasa aman dan nyaman, bagi warga masyarakat yang tinggal di sekitar kantor Polisi, atau sampai dimana suara lonceng itu terdengar

3. Mencegah tahanan kabur

4. Alarm Stelling untuk mengumpulkan Anggota dalam keadaan Darurat.

Adapun cara pemukulannya adalah . jumlah pemukulan disesuaikan dengan waktu jam berapa lonceng itu dipukul

a. Pukul satu kali untuk jam 1 dan jam 13
b. Pukul dua kali untuk jam 2 dan jam 14
c. Pukul tiga kali untuk jam 3 dan jam 15
d. seterusnya hingga pukul 12 kali untuk jam 12 dan 24

Dengan dilaksanakannya pemukulan lonceng, dapat memberikan tanda bahwa masih terciptanya rasa aman di lingkungan sekitar kantor kepolisian.

Dengan dilaksanakannya pemukulan lonceng, dapat memberikan tanda bahwa masih terciptanya rasa aman di lingkungan sekitar kantor kepolisian.

@pujiprayitno_21

“ Tetaplah menjadi baik menurut versi “ # OTT : Oleh Takon Takonan #

♬ suara asli - Pujiprayitno21
Jadi Tersangka, Polisi Pengemudi Alphard Ancam Warga Dijemput Propam dan Ditahan di Sel Khusus
Jadi Tersangka, Polisi Pengemudi Alphard Ancam Warga Dijemput Propam dan Ditahan di Sel Khusus

Setelah ditetapkan tersangka, Bripka ED, polisi pengemudi Alphard yang ancam warga ditahan di sel khusus.

Baca Selengkapnya
Tak Disangka Polisi, Pria Berambut Gondrong Berkumis Tebal Beruban ini Ternyata Seniornya Reserse
Tak Disangka Polisi, Pria Berambut Gondrong Berkumis Tebal Beruban ini Ternyata Seniornya Reserse

Rambut gondrong dan kumis tebal. Sekilas, mungkin tak ada yang percaya profesi dari pria ini adalah polisi.

Baca Selengkapnya
Beda Dari yang Lain, Dua Anggota Polisi Ini Lakukan Kegiatan Tak Biasa saat Bertugas
Beda Dari yang Lain, Dua Anggota Polisi Ini Lakukan Kegiatan Tak Biasa saat Bertugas

Momen lucu dua polisi mewarnai gambar di tengah tugasnya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Baru Masuk Polri, Anggota Polisi ini Langsung Jadi 'Jenderal Bintang 4'
Baru Masuk Polri, Anggota Polisi ini Langsung Jadi 'Jenderal Bintang 4'

Begini momen unik seorang anggota polisi yang dicap 'jenderal bintang 4' meski baru dilantik.

Baca Selengkapnya
Pensiunan Jenderal Polisi Bongkar Presiden SBY Pusing Pilih Kapolri pada 2008, Ada Calon yang Hobinya Merokok
Pensiunan Jenderal Polisi Bongkar Presiden SBY Pusing Pilih Kapolri pada 2008, Ada Calon yang Hobinya Merokok

Komjen Polisi (Purn) Oegroseno mengungkap rahasia saat dirinya masih mengabdi di Polri.

Baca Selengkapnya
Kapolri Beri Penghargaan, Casis Bintara Jadi Korban Begal Sampai Jari Putus Langsung Jadi Anggota Polisi
Kapolri Beri Penghargaan, Casis Bintara Jadi Korban Begal Sampai Jari Putus Langsung Jadi Anggota Polisi

Kapolri Jenderal Sigit telah memberikan penghargaan agar merekrut Satrio untuk ikut pendidikan Bintara Polri lewat jalur khusus.

Baca Selengkapnya
Anggota Polisi Umbar Senyum Dapat 'Istri Baru', Bukan Wanita Begini Wujudnya
Anggota Polisi Umbar Senyum Dapat 'Istri Baru', Bukan Wanita Begini Wujudnya

Sekelompok anggota polisi tampak sangat bahagia dan mengumbar senyum lebar mereka saat membuka hadiah istri baru dari atasan untuk menunjang tugas di lapangan.

Baca Selengkapnya
Jenderal TNI Melongo Melihat Pria Asal Papua Miliki Tinggi 149 CM Lolos Jadi Polisi 'Bisa Masuk'
Jenderal TNI Melongo Melihat Pria Asal Papua Miliki Tinggi 149 CM Lolos Jadi Polisi 'Bisa Masuk'

Seorang jenderal TNI kaget melihat anggota Polisi asal Papua yang hanya bertinggi badan 149 cm, bisa masuk karena setia terhadap NKRI.

Baca Selengkapnya
Anak Piatu 5 Kali Gagal Masuk TNI Kini Pilih jadi Polisi, Momen Terlambat Datang saat Pengumuman Tes Bikin Haru
Anak Piatu 5 Kali Gagal Masuk TNI Kini Pilih jadi Polisi, Momen Terlambat Datang saat Pengumuman Tes Bikin Haru

Berikut kisah anak piatu 5 kali gagal masuk TNI kini memilih menjadi anggota Polri.

Baca Selengkapnya