Merdeka.com - Beberapa waktu lalu publik sempat dihebohkan dengan kemunculan pria yang begitu mirip dengan Presiden Jokowi. Pria itu bak pinang dibelah dua dengan Jokowi sehingga julukan 'Jokowi KW'.
Sempat naik daun, Jokowi KW lama tak terdengar kabarnya. Ternyata kini dia menjadi wirausaha di bidang kuliner yang berlokasi di Bandung, Jawa Barat.
Seorang Youtuber berhasil membedah warung kuliner dan bertemu dengan Jokowi KW. Penasaran seperti apa warungnya? Simak selengkapnya dalam ulasan berikut, Selasa (28/3).
Lama tak muncul, kini Jokowi KW menekuni bisnis di bidang kuliner. Dia membuka warung mi tek-tek yang langsung dia kelola.
Seperti nampak dalam tayangan video unggahan laman Youtube Hobby Makan, kedai miliknya itu ada di sebuah gang sempit. Usaha kuliner itu sudah ditekuni selama kurang lebih 2 tahun.
"Iya sekitar dua tahunan sebelum pandemi. Dari awal dari pertama di gang ini," tutur Jokowi KW saat disambangi oleh Youtuber Hobby Makan.
Advertisement
Jokowi KW mengelola langsung kedai mi tek-teknya tersebut. Bahkan dia terjun langsung memasak mi untuk para pelanggan yang datang.
Tak meninggalkan ciri khasnya, dia juga masih mengenakan pakaian dinas ala Presiden Jokowi ketika memasak. Disebutkan oleh dia bahwa ada yang spesial dari cara pemasakan mi di kedai miliknya.
"Yang bikin beda ya karena cara memasaknya saja sih ini pakai kayu bakar. Kalau menunya sendiri yang paling best seller itu kwetiau," timpal dia.
Jokowi KW mengaku bahwa ia menekuni usaha kedai mi tek-tek sejak pandemi. Sebelumnya dia mengaku banyak sekali berkegiatan, namun harus terhenti seketika.
Akhirnya dia memutuskan untuk membuka wirausaha mi tek-tek tersebut. Tak disangka kini menjadi salah satu sumber rezekinya dan keluarga.
Youtube/Hobby Makan©2023 Merdeka.com
"Sebenarnya hobby masakpun tidak. Sebenarnya karena keterpaksaan sih karena ketika pandemi kan membuat orang harus di rumah, akhirnya saya mencoba-coba semuanya sendiri. Alhamdulillah (berhasil dirikan kedai)," kata dia mensyukuri.
Advertisement
Momen memperlihatkan seorang Youtuber yang mengungkap fakta baru tentang Jokowi KW kini berjualan mi tek-tek di gang sempit ini terekam dalam sebuah video viral.
Berikut adalah video selengkapnya.
[bil]Tangis Buruh Pecah Lulus Bintara Polri, Yatim Sejak Kelas 3 SD 'Bapak Pasti Bangga'
Sekitar 8 Jam yang laluMomen Seru Pernikahan Perwira TNI, Bunga Pengantin Langsung Diberikan ke Kembaran
Sekitar 9 Jam yang laluCantik & Cerdas, Adik Bungsu Najwa Shihab Lulusan AS & Raih 2 Gelar Dokter Spesialis
Sekitar 10 Jam yang laluInnalillahi Wainnailaihi Rojiun, Menkeu RI Sri Mulyani Berduka
Sekitar 13 Jam yang lalu100 Nama Anjing Simple, Mudah Diingat dan Bermakna Bagus untuk Peliharaan Kesayangan
Sekitar 1 Hari yang laluCara Masak Ayam Kecap Terjitu, Perhatikan Ragam Resepnya yang Gampang Banget
Sekitar 1 Hari yang laluMengapa Anjing Suka Memakan Rumput? Penelitian Berikut Ungkap Fakta Tak Terduga
Sekitar 1 Hari yang laluWaktu Terbaik Sholat Tahajud, Pahami dan Catat Jamnya!
Sekitar 1 Hari yang laluDeretan Kata-Kata Motivasi Islami, Penuh Renungan Bisa Dijadikan Penyejuk Hati
Sekitar 1 Hari yang laluDoa Kedua Orang Tua Bahasa Arab, Lengkap dengan Latin & Terjemahannya untuk Panduan
Sekitar 1 Hari yang laluMomen Presiden Jokowi Makan Bakmi Legendaris di Jogja, Pemilik Kaget 'Tak Menyangka'
Sekitar 2 Hari yang laluTangis Buruh Pecah Lulus Bintara Polri, Yatim Sejak Kelas 3 SD 'Bapak Pasti Bangga'
Sekitar 8 Jam yang laluPotret Pernikahan Anak Jenderal Polri dengan Adat Bugis, Tamunya Tak Sembarangan
Sekitar 13 Jam yang laluSatlantas Polres Tapanuli Utara Kembali Terapkan Tilang Manual, Catat Tanggalnya
Sekitar 1 Hari yang laluVIDEO: Sosok Kombes Alfian Nurriza Komandan Upacara Hari Pancasila
Sekitar 1 Hari yang laluABG 16 Tahun Diperkosa 11 Orang, Polri: Harus Ditangani Sampai Tuntas
Sekitar 2 Hari yang laluFerdy Sambo Kirim Bunga-Surat buat Anaknya yang Ultah ke-22, 'Mba Trisha Kesayangan'
Sekitar 2 Hari yang laluVIDEO: Kronologi Polisi Tangkap Teroris KKB Papua Penembak Brimob
Sekitar 3 Hari yang laluMinim Bukti, Polisi Pelaku Persetubuhan Anak di Parimo Sulteng Belum Jadi Tersangka
Sekitar 3 Hari yang laluBegini Pesan Menohok Jenderal Bintang Dua ke Bintara Polisi Baru
Sekitar 3 Hari yang laluDuga Ada Kejanggalan, Keluarga Minta Kasus Tewasnya Bripka AS Ditarik ke Bareskrim
Sekitar 3 Hari yang laluFerdy Sambo Kirim Bunga-Surat buat Anaknya yang Ultah ke-22, 'Mba Trisha Kesayangan'
Sekitar 2 Hari yang laluPesan Manis Sang Jenderal dan Istri dari Balik Jeruji di Hari Ultah Anak Perempuannya
Sekitar 2 Hari yang laluTerang-terangan Mahfud MD Sebut Ada Pejabat Bekingi Mafia, Singgung Rafael & Sambo
Sekitar 5 Hari yang laluSurvei Populi Center: Citra Polri Mulai Membaik Pascakasus Ferdy Sambo
Sekitar 6 Hari yang laluMenakar Peluang Kasasi Diajukan Putri Candrawathi, Mengurangi atau Perberat Hukuman?
Sekitar 1 Minggu yang laluMembaca Peluang Ferdy Sambo Lolos dari Hukuman Mati
Sekitar 1 Minggu yang laluSekuat Tenaga Ferdy Sambo Ingin Lolos dari Hukuman Mati
Sekitar 1 Minggu yang laluFerdy Sambo, Putri Candrawathi dan Kuat Maruf Ajukan Kasasi ke MA
Sekitar 1 Minggu yang laluBanding Ditolak PT DKI Jakarta, Agus Nurpatria Tetap Divonis Dua Tahun Penjara
Sekitar 3 Minggu yang laluGagah dan Tegap, Potret Tribrata Anak Ferdy Sambo Lulus Sekolah Taruna Nusantara
Sekitar 3 Minggu yang laluFerdy Sambo Kirim Bunga-Surat buat Anaknya yang Ultah ke-22, 'Mba Trisha Kesayangan'
Sekitar 2 Hari yang laluMenakar Peluang Kasasi Diajukan Putri Candrawathi, Mengurangi atau Perberat Hukuman?
Sekitar 1 Minggu yang laluMembaca Peluang Ferdy Sambo Lolos dari Hukuman Mati
Sekitar 1 Minggu yang laluSekuat Tenaga Ferdy Sambo Ingin Lolos dari Hukuman Mati
Sekitar 1 Minggu yang laluIntip Liburan Ronny Talapesy Pengacara Bharada E di Luar Negeri, Sosok Istri Disorot
Sekitar 1 Bulan yang laluPermohonan Banding Kandas, Ricky Rizal Tetap Dihukum 13 Tahun Penjara
Sekitar 1 Bulan yang laluFerdy Sambo Tak Hadir di Sidang Putusan Banding Vonis Mati
Sekitar 1 Bulan yang laluMinta Pasokan Serum dan Vaksin Antirabies, Viktor Laiskodat Telepon Menkes
Sekitar 3 Hari yang laluSudin KPKP Jakarta Selatan Gelar Vaksin Rabies Gratis untuk Cegah Penyakit Menular
Sekitar 5 Hari yang laluLiga 1: Persebaya Punya 6 Pemain Asing, Ze Valente Kirim Pesan untuk Pemain Lokal
Sekitar 19 Menit yang laluLiga 1: Bali United Sambut Positif Rencana Arema Bermarkas di Stadion Dipta
Sekitar 1 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Dicky Budiman
Peneliti dan Praktisi Global Health Security Griffith University AustraliaMemaknai Pencabutan Status Darurat Kesehatan Masyarakat Covid-19
AM Hendropriyono
Guru Besar Sekolah Tinggi Intelijen Negara
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami