Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Benarkah Menelan Permen Karet Bisa Membahayakan Tubuh?

Benarkah Menelan Permen Karet Bisa Membahayakan Tubuh? ilustrasi permen karet. ©articles.mercola.com

Merdeka.com - Terdapat sebuah mitos yang dipercaya di masyarakat bahwa butuh waktu bertahun-tahun bagi tubuh untuk mencerna permen karet yang tidak sengaja tertelan. Namun apakah pandangan dari masyarakat ini sepenuhnya benar?

Ternyata, tak butuh waktu terlalu lama hingga bertahun-tahun untuk mencerna permen ini. Faktanya, permen karet sebenarnya bisa dicerna dengan baik oleh lambung, karena pada dasarnya permen karet juga dibuat dari pemanis, pewarna buatan, dan perasa, sama seperti permen biasa.

Sementara itu dasaran karet terbuat dari campuran elastomer, resin, lemak, emulsifier, dan wax. Perut memang tak bisa memecah bahan karet ini dengan mudah.

Namun sistem pencernaan manusia memiliki cara lain untuk menangani hal-hal yang kamu telan. Meski tak bisa dicerna hingga halus, permen karet akan terus dicerna dalam usus dan digerakkan hingga menuju bagian akhir sistem pencernaan dan dikeluarkan melalui anus. Jadi, permen karet sudah bisa keluar dari tubuh kamu paling tidak sehari atau dua hari setelah kamu menelannya.

Air liur kita sebenarnya telah mengolah permen karet sebelum tertelan. Banyak saripati permen karet seperti pemanis yang sudah terserap oleh tubuh. Meski begitu bahan dasar karet yang ada pada permen karet tak bisa diolah oleh tubuh.

Hal berbahaya yang bisa terjadi ketika kamu menelan permen karet adalah adanya penyumbatan pada organ pencernaan. Anak-anak seringkali mengalami penyumbatan setelah menelan permen karet karena diameter organ pencernaan mereka lebih kecil dibandingkan orang dewasa. Namun hal ini jarang sekali terjadi.

Jadi jika kamu atau anak-anak di sekitarmu tak sengaja menelan permen karet maka tak perlu terlalu khawatir. Namun tetap pastikan juga bahwa jangan telan setiap permen karet yang kamu makan karena bakal sangat membebani dan berbahaya untuk pencernaanmu.

(mdk/RWP)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Permen Karet Zaman Batu Ditemukan Berusia 10.000 Tahun, Begini Bentuk dan Sosok yang Mengunyahnya

Permen Karet Zaman Batu Ditemukan Berusia 10.000 Tahun, Begini Bentuk dan Sosok yang Mengunyahnya

Permen karet zaman purba ini terbuat getah pohon damar.

Baca Selengkapnya
12 Cara Menghilangkan Bulu Kaki dengan Aman dan Efektif

12 Cara Menghilangkan Bulu Kaki dengan Aman dan Efektif

Menghilangkan bulu kaki merupakan salah satu perawatan kecantikan yang sering dilakukan.

Baca Selengkapnya
50 Pantun Perkenalan Diri yang Lucu dan Berkesan, Gunakan Salah Satunya

50 Pantun Perkenalan Diri yang Lucu dan Berkesan, Gunakan Salah Satunya

Melontarkan pantun perkenalan diri yang lucu bisa memberikan kesan berbeda dan menambah daya tarik Anda.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Cara Mengencangkan Kulit Secara Alami, Hanya Campurkan 3 Bahan Rahasia Ini

Cara Mengencangkan Kulit Secara Alami, Hanya Campurkan 3 Bahan Rahasia Ini

Salah satu permasalahan kulit yang umum terjadi ketika seseorang semakin menua adalah kulit kendur. uk, simak cara mengencangkan kulit secara alami!

Baca Selengkapnya
7 Masalah Kesehatan yang Sebabkan Keringat Berlebih, Salah Satunya karena Gula

7 Masalah Kesehatan yang Sebabkan Keringat Berlebih, Salah Satunya karena Gula

Keringat yang berlebihan ini muncul bukan karena panas matahari atau pakaian Anda yang terlalu tebal, tapi bisa jadi karena masalah pada kesehatan Anda.

Baca Selengkapnya
7 Cara Menghaluskan Kulit Wajah Pria Secara Alami, Aman dan Mudah Dilakukan

7 Cara Menghaluskan Kulit Wajah Pria Secara Alami, Aman dan Mudah Dilakukan

Cara menghaluskan kulit wajah pria yang kasar bisa menggunakan bahan-bahan alami.

Baca Selengkapnya
Cara Masak Beras Pera Jadi Lembut Pulen Hanya dengan 3 Bumbu Dapur

Cara Masak Beras Pera Jadi Lembut Pulen Hanya dengan 3 Bumbu Dapur

Ketika dimasak dengan hanya tiga bahan dapur, beras yang awalnya keras dapat bermetamorfosis menjadi lembut. Berikut adalah langkah-langkahnya.

Baca Selengkapnya
Cara Masak Beras Pera Jadi Lembut Pulen Hanya dengan 3 Bumbu Dapur

Cara Masak Beras Pera Jadi Lembut Pulen Hanya dengan 3 Bumbu Dapur

Ketika dimasak dengan hanya tiga bahan dapur, beras yang awalnya keras dapat bermetamorfosis menjadi lembut. Berikut adalah langkah-langkahnya.

Baca Selengkapnya
Cara Membersihkan Cobek Batu dengan Benar, Lakukan Hal Ini

Cara Membersihkan Cobek Batu dengan Benar, Lakukan Hal Ini

Ternyata cobek batu tak cukup hanya dibersihkan dengan air saja, butuh teknik tersendiri untuk merawatnya.

Baca Selengkapnya