Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Makanan enak untuk kamu yang sedang menderita sakit gigi

5 Makanan enak untuk kamu yang sedang menderita sakit gigi Ilustrasi kentang panggang. ©2015 Merdeka.com/shutterstock

Merdeka.com - Bagi mereka yang pernah sakit gigi, pasti setuju bahwa sakit gigi membuat kepala pusing dan nyeri nyut-nyutan. Semua makanan yang akan dikunyah terasa menakutkan sebab dirasa mampu menambah kadar nyeri yang sudah ada. Akibatnya tak jarang kamu memilih hanya minum susu atau minuman lain untuk menambah tenaga. Padahal ada lho beberapa makanan yang bisa kamu coba konsumsi meski sedang sakit gigi.

Dilansir dari boldsky.com, berikut adalah daftarnya.

Kentang panggang

Kentang merupakan makanan yang cocok dimakan saat kamu sedang sakit gigi. Kamu bisa mengolahnya menjadi banyak jenis makanan dan salah satunya adalah kentang panggang.

Sup

Segala macam jenis sup cocok untuk dikonsumsi ketika kamu sakit gigi. Entah itu sup tomat, sup ayam, atau sup sayuran. Segala macam nutrisi yang terkandung di dalamnya bermanfaat untuk menyehatkan tubuh.

Sandwich

Sandwich yang terbuat dari roti empuk bisa kamu konsumsi meski sedang nyeri karena sakit gigi. Pilihlah bahan sandwich yang lembut seperti telur rebus, irisan keju, atau selai kacang.

Yogurt

Kamu tidak perlu usaha untuk mengunyah yogurt. Bonusnya, yogurt tinggi kalsium yang baik untuk mendukung kesehatan gigi.

Keju

Untuk menghilangkan rasa lapar meski sedang sakit gigi, kamu bisa makan keju. Keju yang tinggi zat besi dan kalsium juga baik untuk memperkuat tulang dan gigimu.

Itulah beberapa makanan yang aman dan nyaman untuk kamu konsumsi meski sedang sakit gigi. Selamat mencoba!

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Makanan Terbaik untuk Dikonsumsi Setelah Berbuka Puasa
Makanan Terbaik untuk Dikonsumsi Setelah Berbuka Puasa

Pada saat berbuka puasa, terdapat sejumlah makanan yang terbaik untuk dikonsumsi demi kesehatan dan kebugaran tubuh.

Baca Selengkapnya
Jarang Ganti Sikat Gigi, Begini Dampak Buruknya bagi Kesehatan Mulut
Jarang Ganti Sikat Gigi, Begini Dampak Buruknya bagi Kesehatan Mulut

Sikat gigi adalah salah satu alat paling penting dalam menjaga kesehatan gigi dan mulut. Namun, banyak orang seringkali lalai dalam mengganti sikat giginya.

Baca Selengkapnya
9 Makanan Padat Anak Saat Tumbuh Gigi, Sehat & Kaya Nutrisi Baik
9 Makanan Padat Anak Saat Tumbuh Gigi, Sehat & Kaya Nutrisi Baik

Terdapat beberapa rekomendasi makanan padat anak saat tumbuh gigi yang sehat dan kaya nutrisi baik.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Rekomendasi Makanan Musang yang Paling Disukai, Ampuh Bikin Hewan Peliharaan Jadi Gemuk
Rekomendasi Makanan Musang yang Paling Disukai, Ampuh Bikin Hewan Peliharaan Jadi Gemuk

Merdeka.com merangkum informasi tentang rekomendasi makanan musang yang paling disukai, dan ampuh bikin hewan peliharaan jadi gemuk.

Baca Selengkapnya
10 Makanan Terbaik untuk Menguatkan Imunitas Tubuh
10 Makanan Terbaik untuk Menguatkan Imunitas Tubuh

Penting untuk mempertahankan dan memperkuat imunitas tubuh. Yuk, cek makanan apa saja yang bisa memperkuat imunitas tubuh!

Baca Selengkapnya
Jenis Makanan dan Minuman Penyebab Gigi Keropos, Perlu Diperhatikan
Jenis Makanan dan Minuman Penyebab Gigi Keropos, Perlu Diperhatikan

Makanan dan minuman manis serta asam berisiko sebabkan gigi keropos.

Baca Selengkapnya
Ide Makanan yang Enak Disantap Pas Musim Hujan, Nikmatnya Nggak Ada Tandingan
Ide Makanan yang Enak Disantap Pas Musim Hujan, Nikmatnya Nggak Ada Tandingan

Berbagai ide makanan ini bisa kamu cobain pas musim hujan. Apa saja?

Baca Selengkapnya
11 Makanan dan Minuman yang Bagus untuk Maag, Pilihan yang Aman dan Berkhasiat
11 Makanan dan Minuman yang Bagus untuk Maag, Pilihan yang Aman dan Berkhasiat

Meskipun obat maag dapat menjadi solusi pertama, selektivitas dalam memilih asupan harian juga memainkan peran penting dalam meredakan gejala sakit maag.

Baca Selengkapnya
Makanan Jangkrik Ternak, Ketahui Cara Memberikannya yang Tepat
Makanan Jangkrik Ternak, Ketahui Cara Memberikannya yang Tepat

Makanan jangkrik yang bagus akan membuat jangkrik tumbuh sehat dan cepat panen.

Baca Selengkapnya