Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Naik Turun Elektabilitas Tiga Pasang Capres-Cawapres di Pulau Jawa

Naik Turun Elektabilitas Tiga Pasang Capres-Cawapres di Pulau Jawa<br>

Naik Turun Elektabilitas Tiga Pasang Capres-Cawapres di Pulau Jawa

Poltracking menggelar survei terbaru pada 28 Oktober-3 November 2023.

Poltracking Indonesia merekam naik turunnya elektabilitas tiga pasangan calon presiden dan calon wakil presiden di Pulau Jawa. Poltracking menggelar survei terbaru pada 28 Oktober-3 November 2023.

Pertama, di Jawa Barat pasangan Prabowo-Gibran masih unggul dengan angka 39,5 persen. Tetapi mengalami penurunan dari survei September yaitu 42,6 persen.

Urutan kedua dipegang oleh pasangan Anies-Muhaimin yang mengalami lonjakan besar di Jawa Barat. Yaitu dari 21,6 persen pada September 2023 menjadi 32,6 persen.

Sedangkan, pasangan Ganjar-Mahfud juga mengalami kenaikan meski tidak setinggi Anies-Muhaimin. Dari 18,9 persen pada September 2023 menjadi 25,8 persen.

Naik Turun Elektabilitas Tiga Pasang Capres-Cawapres di Pulau Jawa

"Anies dan Muhaimin mengalami kenaikan sangat signifikan di Jawa Barat. Ada kenaikan sekitar 11 Persen. Ganjar Mahfud juga mengalami kenaikan tetapi tidak setinggi Anies," 

ujar Direktur Eksekutif Poltracking Indonesia Hanta Yuda saat pemaparan survei secara daring, Jumat (10/11).

merdeka.com

Wilayah Jawa Tengah-DIY dipimpin oleh pasangan Ganjar-Mahfud dengan angka 53,3 persen. Tetapi mengalami penurunan dibanding survei September 2023 dengan angka 58,3 persen.

Naik Turun Elektabilitas Tiga Pasang Capres-Cawapres di Pulau Jawa
Naik Turun Elektabilitas Tiga Pasang Capres-Cawapres di Pulau Jawa

Sementara, Prabowo-Gibran dan Anies Muhaimin mengalami peningkatan di Jawa Tengah-DIY. Prabowo-Gibran dari 15 persen pada September 2023 menjadi 27,2 persen. Anies-Muhaimin dari 8,9 persen menjadi 13,3 persen.

"Ganjar-Mahfud mengalami penurunan," 

ucap Hanta Yuda.

merdeka.com

Terakhir di Jawa Timur, pasangan Prabowo-Gibran dan Anies Muhaimin mengalami kenaikan elektabilitas. 

Hanya Ganjar-Mahfud yang tidak terjadi perubahan signifikan.

Terakhir di Jawa Timur, pasangan Prabowo-Gibran dan Anies Muhaimin mengalami kenaikan elektabilitas. <br>
Naik Turun Elektabilitas Tiga Pasang Capres-Cawapres di Pulau Jawa

Prabowo-Gibran dari 36,1 persen pada September 2023, menjadi 41,7 persen di Jawa Timur. Anies-Muhaimin dari 12,8 persen menjadi 17,8 persen.

Sedangkan, Ganjar-Mahfud hanya berubah dari 37,8 persen pada September 2023 menjadi 38,3 persen.

"Pasangan Prabowo-Gibran mengalami kenaikan sekitar 5,6 persen cukup signifikan. Ganjar-Mahfud relatif stabil atau stuck di Jawa Timur. Sementara pasangan Anies-Muhaimin mengalami kenaikan 5 persen di Jawa Timur," papar Hanta Yuda.

Poltracking menggelar survei tatap muka pada 29 Oktober-3 November 2023. Survei menggunakan metode pengambilan sampel multistage random sampling dengan jumlah 1220 responden.

Survei memiliki margin of error kurang lebih 2,9 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen.

Survei Poltracking Jelang Pencoblosan: Prabowo-Gibran Kuasai Jatim 60%, Anies-Cak Imin 14,9%, Ganjar-Mahfud 17,2%
Survei Poltracking Jelang Pencoblosan: Prabowo-Gibran Kuasai Jatim 60%, Anies-Cak Imin 14,9%, Ganjar-Mahfud 17,2%

Survei dilaksanakan pada 25–31 Januari 2024 di 11 daerah di Jawa Timur

Baca Selengkapnya
Survei Poltracking: Tingkat Kepuasan Jokowi Naik, Kabar Baik Bagi Prabowo-Gibran
Survei Poltracking: Tingkat Kepuasan Jokowi Naik, Kabar Baik Bagi Prabowo-Gibran

"Kalau tingkat kepuasan Jokowi naik maka kabar baik bagi Prabowo, kurang baik bagi Anies," kata kata Direktur Eksekutif Poltracking Indonesia Hanta

Baca Selengkapnya
Survei Poltracking: PKB Pimpin Jawa Timur, PPP dan PKS Tak Lolos Ambang Batas Parlemen
Survei Poltracking: PKB Pimpin Jawa Timur, PPP dan PKS Tak Lolos Ambang Batas Parlemen

Sementara elektabilitas PDIP dan Gerindra berada di bawah PKB.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Survei Terbaru Poltracking di Jatim: Prabowo Naik di Semua Titik, Ganjar Turun Drastis Cuma Naik di Madura
Survei Terbaru Poltracking di Jatim: Prabowo Naik di Semua Titik, Ganjar Turun Drastis Cuma Naik di Madura

Poltracking Indonesia menggunakan metodologi antara lain, Warga Jawa Timur yang sudah memiliki hak pilih (berusia >=17 tahun/sudah menikah).

Baca Selengkapnya
Survei Pilpres Poltracking, Ini Lumbung Suara Anies dan Ganjar di Jatim yang Dikuasai Prabowo
Survei Pilpres Poltracking, Ini Lumbung Suara Anies dan Ganjar di Jatim yang Dikuasai Prabowo

Prabowo-Gibran menguasai empat wilayah aglomerasi-kultur, yaitu Mataraman, Arek, Tapal Kuda dan Pantura.

Baca Selengkapnya
Survei Terbaru Poltracking di Jatim: Pemilih NU Dukung Prabowo 60.9%, Ganjar 16.3%, Anies 15.3%
Survei Terbaru Poltracking di Jatim: Pemilih NU Dukung Prabowo 60.9%, Ganjar 16.3%, Anies 15.3%

Mayoritas warga NU atau pemilih yang dekat dengan NU sebanyak 60.9 persen mendukung Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya
Elektabilitas PPP di Bawah 4 Persen, Sandiaga Uno Turun Gunung ke Jatim
Elektabilitas PPP di Bawah 4 Persen, Sandiaga Uno Turun Gunung ke Jatim

PPP di Jawa Timur menghadapi persangin ketat dengan partai politik lain.

Baca Selengkapnya
Poltracking: Pemilih PKB, NasDem dan PKS di Jatim Belum Solid Pilih Anies-Cak Imin
Poltracking: Pemilih PKB, NasDem dan PKS di Jatim Belum Solid Pilih Anies-Cak Imin

Pemilih partai politik pengusung Prabowo Subianto – Gibran Rakabuming Raka cukup solid.

Baca Selengkapnya
Survei Pilpres Terbaru Indikator: 38,8% Anggota Aktif NU di Jatim Dukung Capres Pilihan Jokowi
Survei Pilpres Terbaru Indikator: 38,8% Anggota Aktif NU di Jatim Dukung Capres Pilihan Jokowi

Survei Indikator merilis Warga Nahdlatul Ulama (NU) di Jawa Timur cenderung mendukung Capres-Cawapres pilihan Jokowi.

Baca Selengkapnya