Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

MMI tantang PDIP debat soal syariat yang dianggap merusak NKRI

MMI tantang PDIP debat soal syariat yang dianggap merusak NKRI ketua MMI Irfan S Awwas. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Majelis Mujahidin Indonesia (MMI) mengecam pernyataan ketua tim Hukum Pemenangan Jokowi - JK, Trimedya Panjaitan yang menyebutkan bahwa syariat Islam mengganggu NKRI dan juga bertentangan dengan ideologi PDI Perjuangan. Menurut ketua MMI Irfan S Awwas, pernyataan Trimedya itu sudah menebarkan fitnah tentang Syariat Islam. Karena itu dia meminta kepada Trimedya untuk mengklarifikasi pernyataannya tersebut.

"Sebagaimana dikatakan Trimedya di harian Republika, Perda Syariat Islam mengganggu kemajemukan NKRI yang berlandaskan Bhinneka Tunggal Ika, dan juga Perda Syariat Islam tidak sejalan dengan ideologi yang dianut PDIP, juga bertentangan dengan UUD 45. Atas pernyataan tersebut kami meminta pertanggungjawaban Trimedya," kata Irfan saat menggelar konferensi pers di markas MMI di Kotagede Yogyakarta, Senin (09/06).

Menurut Irfan, apa yang dikatakan Trimedya justru patut dipertanyakan. Pasalnya menurut dia, Pancasila sila pertama mengatur tentang kehidupan berketuhanan yang dijamin.

"Ketuhanan yang Maha Esa, itu sila pertama, dari itu maka tidak boleh ada undang-undang yang bertentangan dengan ajaran Tuhan yaitu agama. Jika syariat ditolak, apa PDI Perjuangan akan menghidupkan ideologi marxisme di Indonesia?" ujar Irfan.

MMI rencananya akan menantang PDI Perjuangan untuk melakukan debat terbuka terkait dengan pernyataan Trimedya tersebut. Debat tersebut menurut Irfan sebagai upaya pembuktian bahwa apa yang dikatakan oleh Trimedya tidak benar.

"Kami sudah fax kan surat tantangan debat terbuka dan klarifikasi pernyataan Trimedya ke PDI Perjuangan, kami akan tunggu. Jika tidak mendapat tanggapan kami akan melakukan tindak lainnya, termasuk jalur hukum," tegasnya.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mahfud Ajak Kiai Hingga Masyayikh se-Jabar Jaga Persatuan NKRI
Mahfud Ajak Kiai Hingga Masyayikh se-Jabar Jaga Persatuan NKRI

Mahfud mengingatkan pentingnya menjaga persatuan dan kesatuan masyarakat Indonesia dengan pelbagai sikap perdamaian.

Baca Selengkapnya
TNI Masih Tunggu Syarat Ini untuk Pindah ke IKN
TNI Masih Tunggu Syarat Ini untuk Pindah ke IKN

Jenderal Bintang Empat TNI tersebut belum bisa menjabarkan waktu pastinya untuk pemindahan prajurit.

Baca Selengkapnya
Peneliti SMRC Dorong PDIP, NasDem dan PKB Jadi Oposisi
Peneliti SMRC Dorong PDIP, NasDem dan PKB Jadi Oposisi

Dibutuhkan pelembagaan oposisi kritis untuk memulihkan demokrasi yang bermartabat

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
PP Muhammadiyah: Bulan Ramadan Momentum Redam Konflik Setelah Pemilu
PP Muhammadiyah: Bulan Ramadan Momentum Redam Konflik Setelah Pemilu

Namun demikian, Abdul menekankan di bulan Ramadan tidak berarti melarang adanya perdebatan atau kritik yang tajam antar kelompok asal dengan kepala dingin.

Baca Selengkapnya
KPU Rampingkan Tema Debat Keempat Pilpres 2024, Berikut Detilnya
KPU Rampingkan Tema Debat Keempat Pilpres 2024, Berikut Detilnya

Komisioner KPU mengatakan, salah satu hal yang disepakati adalah tentang tema debat yang awalnya mengandung tujuh tema dirampingkan menjadi enam.

Baca Selengkapnya
PDIP soal Akademisi Buat Petisi Kritik Pemerintah: Demokrasi Hadapi Masalah Serius
PDIP soal Akademisi Buat Petisi Kritik Pemerintah: Demokrasi Hadapi Masalah Serius

Hasto mengatakan, perguruan tinggi merupakan cerminan dari kekuatan moral.

Baca Selengkapnya
PDIP Minta PTUN Tidak Lakukan Pembiaran Pelanggaran Hukum KPU
PDIP Minta PTUN Tidak Lakukan Pembiaran Pelanggaran Hukum KPU

Gayus mengamini, putusan PTUN tidak bersifat final dan mengikat seperti Mahkamah Konstitusi (MK).

Baca Selengkapnya
Pidato Penutup Cak Imin: Tobat Dimulai dari Etika, Jangan Ugal-ugalan dan Mengangkangi Aturan
Pidato Penutup Cak Imin: Tobat Dimulai dari Etika, Jangan Ugal-ugalan dan Mengangkangi Aturan

Pidato Penutup Cak Imin: Tobat Dimulai dari Etika, Jangan Ugal-ugalan dan Mengangkangi Aturan

Baca Selengkapnya
PDIP Pastikan Gugatan di PTUN Jalan Terus Meski Permohonan Sengketa Pilpres Ditolak MK
PDIP Pastikan Gugatan di PTUN Jalan Terus Meski Permohonan Sengketa Pilpres Ditolak MK

PDIP menghormati putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menolak keseluruhan permohonan sengketa hasil Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
Bikin Ngakak! Kambing Putih Coba Seruduk Seorang Pria Berkali-kali
Bikin Ngakak! Kambing Putih Coba Seruduk Seorang Pria Berkali-kali

Seorang pria berbaju merah tampak hendak diseruduk kambing putih berkali-kali.

Baca Selengkapnya