Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kerugian Akibat Banjir di Aceh Timur Capai Rp33 miliar

Kerugian Akibat Banjir di Aceh Timur Capai Rp33 miliar Banjir di aceh. ©2016 merdeka.com/afif

Merdeka.com - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Aceh Timur menyatakan kerugian bencana banjir di kabupaten tersebut yang terjadi di awal hingga pertengahan Januari mencapai Rp33 miliar.

"Kerugian akibat banjir yang melanda Kabupaten Aceh Timur dua pekan lalu diperkirakan lebih dari Rp33 miliar," kata Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Aceh Timur Ashadi di Aceh Timur, dilansir Antara, Jumat (28/1).

Ashadi mengatakan kerugian tersebut meliputi kerusakan fisik seperti sarana transportasi jalan dan jembatan serta kerusakan rumah penduduk akibat dibawa arus banjir maupun rusak akibat tertimbun tanah longsor.

"Kerugian tersebut juga termasuk sektor pertanian, tanaman pangan dan hortikultura, begitu juga dengan perikanan. BPBD Aceh Timur masih mendata kerugian akibat banjir," kata Ashadi.

Lebih lanjut dikatakannya banjir yang terjadi awal hingga pertengahan Januari lalu berdampak kepada 2.169 rumah dan 7.598 warga yang tersebar 22 gampong atau desa yang tersebar di enam kecamatan di Kabupaten Aceh Timur

Banjir tersebut, kata Ashadi, menyebabkan 2.471 jiwa dari 668 keluarga terpaksa mengungsi. Mereka mengungsi wilayah tidak terkena banjir seperti di meunasah, masjid, maupun rumah kerabat.

Selain itu, katanya, banjir juga menyebabkan warga dari empat kecamatan pedalaman di kabupaten itu terisolasi karena akses jalan lumpuh total, sehingga masyarakat di daerah itu terpaksa mengarungi sungai sebagai jalur alternatif.

"Ketinggian banjir saat itu berkisar 20 hingga 80 centimeter. Banjir tidak hanya menggenangi permukiman penduduk, tetapi juga badan jalan maupun areal pertanian masyarakat," katanya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
21.000 KK Terdampak Banjir dan Longsor di Pesisir Selatan, Kerugian Capai Rp157 Miliar
21.000 KK Terdampak Banjir dan Longsor di Pesisir Selatan, Kerugian Capai Rp157 Miliar

Bencana banjir dan longsor di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat (Sumbar) diperkirakan menimbulkan kerugian hingga Rp157 miliar.

Baca Selengkapnya
Anies Serukan Perubahan di Desa Termiskin Jateng, PDIP Pasang Badan Bela Ganjar
Anies Serukan Perubahan di Desa Termiskin Jateng, PDIP Pasang Badan Bela Ganjar

Menurut Hasto PDIP, Ganjar mampu menurunkan angka kemiskinan dengan sumber dana yang tidak sebanyak DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
Sopir Pemerkosa Penumpang Angkot di Aceh Barat Dicambuk 154 Kali
Sopir Pemerkosa Penumpang Angkot di Aceh Barat Dicambuk 154 Kali

Kejari Aceh Barat mengeksekusi hukuman cambuk sebanyak 154 kali terhadap RD (26), warga Labuhan Haji, Aceh Barat Daya yang terbukti memerkosa penumpang angkot,

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Kerugian Akibat Banjir Rob Jakarta Mencapai Rp2,1 Triliun per Tahun
Kerugian Akibat Banjir Rob Jakarta Mencapai Rp2,1 Triliun per Tahun

Kenaikan permukaan air laut sebesar berkisar 1 sampai 15 cm per tahun di beberapa lokasi

Baca Selengkapnya
Korban Banjir dan Longsor di Pesisir Selatan Bertambah, Total 25 Meninggal dan 4 Dalam Pencarian
Korban Banjir dan Longsor di Pesisir Selatan Bertambah, Total 25 Meninggal dan 4 Dalam Pencarian

Total korban meninggal dunia akibat banjir dan longsor yang terjadi di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat (Sumbar) bertambah pada hari ke 9 pencarian.

Baca Selengkapnya
Menhub Ungkap Penyebab Arus Balik Sumatera ke Jawa Masih Landai
Menhub Ungkap Penyebab Arus Balik Sumatera ke Jawa Masih Landai

Arus balik pemudik belum menunjukkan lonjakan di Pelabuhan Bakauheni.

Baca Selengkapnya
Menyusuri Pulau Banyak, Gugusan Pulau di Aceh Singkil yang Begitu Memesona
Menyusuri Pulau Banyak, Gugusan Pulau di Aceh Singkil yang Begitu Memesona

Wilayah ini memiliki 99 pulau besar maupun kecil dan memiliki luas daratan mencapai 135 km persegi.

Baca Selengkapnya
Aksi Jokowi dan AHY Tangkap Ikan Bersama saat Resmikan Bendungan Lolak
Aksi Jokowi dan AHY Tangkap Ikan Bersama saat Resmikan Bendungan Lolak

Pembangunan Bendungan Lolak memakan anggaran mencapai Rp 2,02 triliun.

Baca Selengkapnya
Empat Orang Meninggal Dunia dan Akses Jalan Terputus Akibat Longsor di Bastem Utara Luwu
Empat Orang Meninggal Dunia dan Akses Jalan Terputus Akibat Longsor di Bastem Utara Luwu

Korban meninggal dunia itu berdasarkan Data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sulawesi Selatan (Sulsel).

Baca Selengkapnya