Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Hiu tutul terdampar di pantai Buleleng

Hiu tutul terdampar di pantai Buleleng Hiu tutul terdampar di pantai Buleleng. ©2017 merdeka.com/gede nadi jaya

Merdeka.com - Para nelayan yang tinggal di perairan Sumberkima, Kecamatan Gerokrak, Buleleng, dibuat geger sore tadi. Seluruh warga berdatangan untuk melihat jenis hewan hiu yang terdampar di perairan tersebut.

Hiu jenis tutul itu ditemukan warga masih dalam keadaan lemas. Namun saat diselamatkan beberapa jam kemudian mati.

Ada banyak luka ditemukan pada tubuh hiu tutul tersebut. Hiu jenis tutul atau disebut Hiu Zebra itu berukuran panjang 4 meter dengan lebar berdiameter kepala sekitar 60 centimeter.

hiu tutul terdampar di pantai buleleng

Hiu tutul terdampar di pantai Buleleng ©2017 merdeka.com/gede nadi jaya

Menurut penuturan warga setempat, Putu Wibawa, terdamparnya Hiu Tutul tersebut di kawasan pantai Sumberkima sudah yang kedua kalinya terjadi sejak beberapa tahun lalu.

"Sekitar 10 tahun lalu pernah kejadian sama, ada Hiu Tutul terdampar di pantai Sumberkima," kata Wibawa, Sabtu (14/1).

Dari penuturan Perbekel Desa Sumberkima, Nengah Wirta, saat ditemukan nelayan setempat, hiu itu sebenarnya sudah berusaha didorong kembali untuk berenang ke tengah laut.

hiu tutul terdampar di pantai buleleng

Hiu tutul terdampar di pantai Buleleng ©2017 merdeka.com/gede nadi jaya

Namun, hiu itu kembali menepi diduga tidak sanggup berenang dan tidak lama kemudian mati, akibat luka dan surutnya air laut.

"Sebenarnya sempat hiu itu berenang sampai ke tengah laut. Tetapi kembali ke tepi. Saat akan didorong lagi ke tengah laut sudah lemas dan mati," tutur Wirta.

Dengan adanya temuan tersebut, langsung dikoordinasikan kepihak Dinas Perikanan. Jika tidak, bisa habis kulitnya dimanfaatkan warga untuk dibuat jadi minyak oles atau minyak urut.

(mdk/dan)
ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Karakteristik Hiu Tutul Unik dan Menarik, Jadi Ikan Terbesar di Dunia

Karakteristik Hiu Tutul Unik dan Menarik, Jadi Ikan Terbesar di Dunia

Hiu tutul termasuk hewan langka yang berperan penting di ekosistem laut.

Baca Selengkapnya
Berukuran Seperti Tikus, Hewan Ini Sempat Dianggap Jenis Primata Tapi Ternyata Bukan

Berukuran Seperti Tikus, Hewan Ini Sempat Dianggap Jenis Primata Tapi Ternyata Bukan

Selama 50 tahun, hewan ini dianggap jenis primata.

Baca Selengkapnya
25 Pantun Hujan Lucu, Menghibur dan Penuh Makna

25 Pantun Hujan Lucu, Menghibur dan Penuh Makna

Pantun hujan lucu memiliki kepentingan dalam memberikan hiburan dan keceriaan di tengah-tengah cuaca yang sering kali membuat suasana menjadi teduh.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Tak Semua Bertelur, 7 Ular Ini Berkembang Biak dengan Cara Melahirkan!

Tak Semua Bertelur, 7 Ular Ini Berkembang Biak dengan Cara Melahirkan!

Dilansir dari a-z Animals menariknya ada beberapa spesies ular yang melahirkan anak hidup, mirip dengan mamalia. Simak selengkapnya disini!

Baca Selengkapnya
Bocah 13 Tahun Temukan Fosil Berusia 5 Juta Tahun, Spesies Baru Anjing Laut Diambil dari Namanya

Bocah 13 Tahun Temukan Fosil Berusia 5 Juta Tahun, Spesies Baru Anjing Laut Diambil dari Namanya

Fosil tengkorak ini ditemukan saat sedang jalan-jalan di pantai.

Baca Selengkapnya
60 Pantun Jawa Lucu yang Kocak, Cocok untuk Hiburan Sehari-hari

60 Pantun Jawa Lucu yang Kocak, Cocok untuk Hiburan Sehari-hari

Merdeka.com merangkum informasi tentang 60 pantun Jawa lucu yang kocak dan bikin ngakak. Pantun-pantun ini cocok untuk hiburan sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Heboh Pohon Beringin Tua di Alun-Alun Kota Blitar Tumbang, Puluhan Orang Luka-Luka

Heboh Pohon Beringin Tua di Alun-Alun Kota Blitar Tumbang, Puluhan Orang Luka-Luka

Kejadian itu bertepatan dengan hujan disertai angin kencang yang melanda Blitar.

Baca Selengkapnya
Unik, Ternyata Begini Cara Hiu Berkomunikasi dengan Sesama

Unik, Ternyata Begini Cara Hiu Berkomunikasi dengan Sesama

Hiu berkomunikasi tanpa suara, memanfaatkan bahasa tubuh dan pola berenang. Simak selengkapnya hanya disini!

Baca Selengkapnya
Karakteristik Burung Kutilang, Lengkap dengan Jenis Makanan dan Cara Merawatnya

Karakteristik Burung Kutilang, Lengkap dengan Jenis Makanan dan Cara Merawatnya

Burung kutilang atau cangkurileung, ketilang, atau genthilang menjadi burung yang banyak dijumpai di Indonesia.

Baca Selengkapnya