Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Patroli Malam, Polisi Tangkap 12 Remaja Minum Miras dan Mau Tawuran di Jaksel

Patroli Malam, Polisi Tangkap 12 Remaja Minum Miras dan Mau Tawuran di Jaksel ilustrasi garis polisi. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Polsek Jagakarsa menangkap 12 bocah dalam semalam. Tujuh bocah kedapatan tengah asyik minum minuman keras (miras). Lima bocah di lokasi lain diduga hendak melakukan aksi tawuran.

"Tujuh remaja yang sedang mengkonsumsi minuman keras dan lima remaja diduga akan melakukan aksi tawuran di wilayah hukum Polsek Jagakarsa," kata Kapolsek Jagakarsa Kompol Multazam Lisendra dalam keterangannya, Sabtu (21/1).

Ketujuh bocah yang masih berstatus pelajar tingkat sekolah menengah di Jakarta yakni berinisial RDS (17), SR (18), AF (18), PR (17), INI (17), ADS (16), dan AM (17). Mereka diamankan saat minum miras di Jalan Lenteng Agung (depan Kampus IISIP), Lenteng Agung, Jagakarsa.

Sementara untuk kelima bocah yang diduga hendak melangsungkan tawuran dengan adanya sejumlah senjata tajam (sajam) yakni, FEC (15), WMA (15), MRP (14), AA (16), dan MA (16).

Mereka diamankan karena kedapatan membawa senjata tajam (sajam) celurit dan benda tumpul penggaris besi dan pipa paralon.

"Dengan barang bukti tersebut di atas, selanjutnya mengamankan ke 12 remaja tersebut ke polsek Jagakarsa," sebut Multazam.

Karena aksi ke-12 bocah tersebut, Polisi pun melakukan interogasi dan menghubungi para orang tua serta pihak sekolah. Sebagai langkah pembinaan kepada anak-anak tersebut.

"Setelah dilakukan pembinaan dan masing-masing anak membuat pernyataan disaksikan oleh orang tua dan pihak sekolah. Rencananya anak-anak tersebut akan dikembalikan kepada orang tuanya," jelasnya.

Multazam menghimbau agar orang tua bisa mengawasi anak-anaknya dengan baik agar tidak melakukan hal-hal yg melanggar hukum.

"Kami berharap masih bisa menghub no telp Polisi 110 atau no HP kapolres 08119981998 apabila ada tawuran ataupun gangguan keamanan lainnya," imbaunya.

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Polisi di Makassar Dikeroyok Rombongan Pengantar Jenazah, 4 Orang Ditangkap dan 5 Buron
Polisi di Makassar Dikeroyok Rombongan Pengantar Jenazah, 4 Orang Ditangkap dan 5 Buron

Pemicunya, rombongan pengantar jenazah ini ugal-ugalan dan memepet Bripda M Fathul.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Menegangkan Penangkapan Tarsum Usai Mutilasi Istri di Ciamis
Detik-Detik Menegangkan Penangkapan Tarsum Usai Mutilasi Istri di Ciamis

Karnita meminta warga untuk menjaga jarak aman dan agar tidak berbuat macam-macam yang bisa mengancam keselamatan.

Baca Selengkapnya
Garang Bawa Pedang di Jalan, Tiga Remaja Tertunduk Lemas saat Bertemu Ibu usai Diciduk Polisi
Garang Bawa Pedang di Jalan, Tiga Remaja Tertunduk Lemas saat Bertemu Ibu usai Diciduk Polisi

Tiga remaja sok jago di jalanan tak berkutik saat digelandang ke Polsek Cibinong hingga ibu mereka dipanggil

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Tujuh Pelaku Tawuran di Bekasi Ditangkap Polisi, Satu Masih di Bawah Umur
Tujuh Pelaku Tawuran di Bekasi Ditangkap Polisi, Satu Masih di Bawah Umur

Peristiwa itu terjadi di Jalan Raya Narogong Kelurahan Bojong Menteng Kecamatan Bekasi Timur, pada Sabtu (9/3) subuh.

Baca Selengkapnya
Pastikan Pemilu Aman, Polisi Gelar Patroli di Jam Rawan Kejahatan
Pastikan Pemilu Aman, Polisi Gelar Patroli di Jam Rawan Kejahatan

Polisi menggelar patroli dengan menyasar sejumlah tempat

Baca Selengkapnya
Polisi Kampanyekan Pemilu Damai sambil Dengar Curhatan Warga
Polisi Kampanyekan Pemilu Damai sambil Dengar Curhatan Warga

Berbagai cara dilakukan Kepolisian dalam memastikan Pemilu 2024 berlangsung damai.

Baca Selengkapnya
Jajaran Jenderal Bintang Tiga & Dua Polisi Kuliner Malam, Lahap Makan Pecel Pakai Tangan
Jajaran Jenderal Bintang Tiga & Dua Polisi Kuliner Malam, Lahap Makan Pecel Pakai Tangan

Singgah di warung tenda pecel, sang jenderal menikmati hidangan dengan lahap.

Baca Selengkapnya
Jenderal Polisi Pecat Anggota Polwan, Kapolres Langsung Coret 'Wajahnya' di Depan Anak Buah
Jenderal Polisi Pecat Anggota Polwan, Kapolres Langsung Coret 'Wajahnya' di Depan Anak Buah

Kapolda memutuskan terhitung mulai 31 Januari 2024, Bripka NA diberhentikan tidak dengan hormat dari Dinas Bintara Polri.

Baca Selengkapnya
Polisi Bakal Tindak Tegas Ormas yang Maksa Minta THR ke Pengusaha
Polisi Bakal Tindak Tegas Ormas yang Maksa Minta THR ke Pengusaha

Pihaknya tidak bisa bergerak sendiri tanpa adanya peran serta masyarakat.

Baca Selengkapnya