Merdeka.com - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengungkapkan kontribusi BUMN melalui pajak, dividen, dan Penerimaan Negara Bukan Pajak atau PNBP (unaudited) mencapai Rp371 triliun di 2021.
"Ini merupakan kerja keras daripada direksi dan komisaris, yang saya harapkan juga dari para calon pemimpin BUMN masa depan juga harus menjaga (kinerja) ini," kata Erick dalam acara Pembekalan Peserta Rekrutmen Bersama BUMN di Jakarta, dikutip Antara, Rabu (18/5).
Menurutnya, semua pihak di BUMN harus memiliki kekuatan moral dan karakter AKHLAK (Amanah, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif dan Kolaboratif). Hasilnya sudah ada dengan pengurangan jumlah usaha digabungkan dan dengan efisiensi, ujung-ujungnya korporasi adalah mengejar keuntungan.
Karena itulah akhirnya laba bersih BUMN dari Rp13 triliun pada tahun 2020 menjadi Rp90 triliun pada tahun 202 (unaudited). Sementara itu pendapatan konsolidasian BUMN (unaudited) pada tahun lalu mencapai Rp1.983 triliun. Sedangkan total aset BUMN pada tahun 2021 (unaudited) sebesar Rp8.998 triliun.
BUMN merupakan korporasi dan Erick Thohir selalu menekankan bahwa dirinya adalah menteri korporasi bukan menteri kebijakan.
"Artinya apa? Ada tanggung jawab bahwa kita harus baik bukunya. Kenapa kita harus baik bukunya? Pastinya keuntungan kita sebagai BUMN kita kembalikan kepada negara sebesar-besarnya, karena negara membutuhkan pemasukan tambahan selain dari pajak. Salah satunya adalah dividen atau laba bersih BUMN yang diberikan kepada negara," imbuhnya.
Dengan demikian, kalau perusahaannya sehat maka bisa menggaji karyawannya, menghasilkan profit, memberikan bonus dan sebagainya. "Lumrah, tidak korupsi, itu adalah haknya. Negara dapat, kita yang kerja keras juga dapat. Yang haknya negara diberikan kepada negara sedangkan haknya kita, kita ambil," jelasnya. [azz]
Baca juga:
Porsi Saham Pemerintah di Garuda Indonesia Bakal Dikurangi Pasca PKPU
Tantangan Bagi Perempuan untuk Jadi Pemimpin
Erick Thohir Target Pekerja Milenial di BUMN Capai 80 Persen
Erick Thohir Sebut Pergantian Direksi Bukan Solusi Atasi Kebakaran Kilang Balikpapan
Erick Thohir Buka Rekrutmen 5.000 Pegawai BUMN: Tak Ada Orang-Orang Titipan
Realisasi KUR Bank Mandiri Tercatat Rp 14,41 T per April 2022
Kuartal II-2022, Rasio Elektrifikasi Capai 99,4 Persen
Sekitar 38 Menit yang laluSetelah 12 Tahun, Pendapatan Negara di 2021 Bisa Tembus Target
Sekitar 46 Menit yang laluSubsidi dan Kompensasi Listrik Tahun Ini Diprediksi Capai Rp127,9 T
Sekitar 54 Menit yang laluBerakhir Hari ini, PPS Diharapkan Bisa Kumpulkan PPh Hingga Rp70 T
Sekitar 1 Jam yang laluSukseskan Transisi Energi, PLN Usung Konsep Kekuatan Rakyat
Sekitar 2 Jam yang laluHarga Gandum Melonjak Akibat Perang, Jutaan Orang Berisiko Kekurangan Gizi
Sekitar 3 Jam yang laluKenali Ciri Penipuan Berkedok Kiriman Paket dari Luar Negeri dan Cara Mengatasinya
Sekitar 3 Jam yang laluIni Ketentuan Lengkap soal Besaran Gaji ke-13 PNS serta Pensiunan
Sekitar 6 Jam yang laluIndonesia Produksi Baterai Kendaraan Elektrik yang Bisa Didaur Ulang
Sekitar 15 Jam yang laluLaba Bersih Elang Mahkota Teknologi Meroket Jadi Rp3,37 Triliun
Sekitar 15 Jam yang laluSDM Jadi Tantangan Pemerintah Kembangkan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia
Sekitar 16 Jam yang laluSidak ke Dongala, Mendag: Harga Minyak Goreng Curah Sesuai HET
Sekitar 16 Jam yang laluIbu Rumah Tangga Sudah Tua Kesulitan Pakai Peduli Lindungi untuk Beli Minyak Goreng
Sekitar 17 Jam yang laluMenaker Ingatkan Industri Perbankan Agar Siap Hadapi Digitalisasi
Sekitar 17 Jam yang laluCerita Reshuffle Kabinet Jokowi
Sekitar 1 Minggu yang laluSosok John Wempi Wetipo, Kader PDIP Miliki Rp65 M Dipuji Megawati Karena Disiplin
Sekitar 1 Minggu yang laluLuhut Bongkar Rahasia, Kisah di Balik Jokowi Sering Merotasinya Sebagai Menteri
Sekitar 1 Minggu yang laluMomen Jokowi Lupa Sapa Zulkifli Hasan dan Hadi Tjahjanto di Sidang Kabinet Paripurna
Sekitar 1 Minggu yang laluCerita Reshuffle Kabinet Jokowi
Sekitar 1 Minggu yang laluBertemu Jokowi di Kiev, Presiden Ukraina Merasa Didukung Rakyat Indonesia
Sekitar 1 Jam yang laluJokowi Ingatkan Pentingnya Keamanan Ekspor Pangan Ukraina
Sekitar 1 Jam yang laluMomen Bule Gondrong Jaga Ketat Presiden Jokowi di Bandara Polandia
Sekitar 4 Jam yang laluBertemu Zelenskyy, Jokowi Tawarkan Diri Jadi Pembawa Pesan untuk Putin
Sekitar 14 Jam yang laluCovid Kembali Melonjak, Prancis Minta Warga Pakai Masker di Luar Ruangan
Sekitar 45 Menit yang laluEmpat Obat Dapat Izin untuk Terapi Covid-19, Publik Bisa Cek Informasi di Halo BPOM
Sekitar 2 Jam yang laluMenkes: Jakarta Sebentar Lagi Sampai Puncak Omicron BA.4 dan BA.5
Sekitar 2 Jam yang laluMenghapus Subsidi BBM yang Tinggal Janji
Sekitar 4 Jam yang laluHarga BBM Shell Kembali Naik, Bagaimana dengan Pertamina?
Sekitar 3 Minggu yang laluRusia Rilis Koordinat Pentagon, Gedung Putih, dan Markas NATO
Sekitar 18 Menit yang laluBertemu Jokowi di Kiev, Presiden Ukraina Merasa Didukung Rakyat Indonesia
Sekitar 1 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami