Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

LINE akuisisi startup lokal TemanJalan

LINE akuisisi startup lokal TemanJalan Temanjalan. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - LINE Indonesia mengumumkan bahwa pihaknya telah mengakuisisi TemanJalan, sebuah start-up lokal yang mengkhususkan diri pada pengembangan chatbot. Kesepakatan tersebut secara resmi telah diselesaikan pada tanggal 17 November, dan TemanJalan telah menjadi bagian dari LINE Indonesia.

Sebelum bergabung dengan LINE, TemanJalan telah mengembangkan aplikasinya di beberapa platform, akan tetapi setelah menggunakan platform LINE, TemanJalan menemukan bahwa penggunaannya melonjak drastis.

Bahkan, dengan berfokus pada platform LINE, TemanJalan mendapatkan transaksi harian 70 kali lebih banyak dibandingkan denganplatform lainnya, dimana hal ini menunjukkan penggunaan LINE sangat kuat di kalangan millennials.

TemanJalan menerima perhatian dan pengakuan dari dunia internasional melalui LINE BOT AWARDS, dimana mereka meraih penghargaan pada kategori lokalisasi. Kesuksesan mereka menunjukkan bahwa sebuah aplikasi native dapat sepenuhnya diubah menjadi chatbot, dimana hal ini dapat menginspirasi developer aplikasi lokal untuk memindahkan produk mereka ke platform LINE.

“LINE terus berkomitmen untuk mengembangkan chatbot platform di Indonesia, dan akuisisi atas TemanJalan merupakan salah satu bentuk pengembangan kapasitas kami disana,” ujar Dale Kim Managing Director LINE Indonesia.

“Bersama TemanJalan, kami mendapatkan tim engineering baru yang dapat meningkatkan kemampuan kami dalam mengembangkan platform chatbot, serta mendapatkan wawasan yang mendalam tentang pasar di Indonesia,” tambahnya.

TemanJalan adalah sebuah platform sosial yang khusus untuk carpooling bagi para mahasiswa. Platform ini telah membantu para mahasiswa untuk terhubung dengan mahasiswa lain, dan mencocokkan mereka berdasarkan rute dan jadwal.

Lebih dari sekedar meningkatkan layanan carpooling, TemanJalan juga membantu para mahasiswa untuk bertemu dengan teman barun dalam setiap perjalanan. Layanan ini sudah beroperasi di lebih dari 50 kampus dan telah menghasilkan lebih dari 100.000 match.

(mdk/idc)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Puji BRI: Sekarang Agen BRILink Ambil Alih Peran Rentenir
Jokowi Puji BRI: Sekarang Agen BRILink Ambil Alih Peran Rentenir

Kepala Negara mengapresiasi langkah digitalisasi yang berhasil menyentuh masyarakat kecil.

Baca Selengkapnya
Terobosan Baru, Pemerintah Kembangkan Platform untuk Cari Jemaah Haji Hilang dan Tersesat
Terobosan Baru, Pemerintah Kembangkan Platform untuk Cari Jemaah Haji Hilang dan Tersesat

Pencarian jemaah dilakukan berbasis sinyal ponsel.

Baca Selengkapnya
Telkomsel Jalin Kerja sama dengan Google, Ini yang Mereka Lakukan
Telkomsel Jalin Kerja sama dengan Google, Ini yang Mereka Lakukan

Kerja sama ini bertujuan meningkatkan pengalaman komunikasi pelanggan dan menyajikan solusi pesan singkat yang lebih canggih.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Terus Komitmen Berikan Layanan Terbaik, Telkom Kembangkan Next-Generation Digital Connectivity
Terus Komitmen Berikan Layanan Terbaik, Telkom Kembangkan Next-Generation Digital Connectivity

Seiring dengan perkembangan di bidang teknologi, Telkom Indonesia terus mengembangkan layanan Next-Generation Digital Connectivity.

Baca Selengkapnya
Menhan Prabowo Terima Kunjungan Menlu China Bahas Kerja Sama Pertahanan
Menhan Prabowo Terima Kunjungan Menlu China Bahas Kerja Sama Pertahanan

Menhan Prabowo Terima Kunjungan Menlu China Bahas Kerja Sama Pertahanan

Baca Selengkapnya
Seperangkat Teknologi Keren Wajib Diboyong saat Mudik Lebaran Bikin Orang Kampung Melongo
Seperangkat Teknologi Keren Wajib Diboyong saat Mudik Lebaran Bikin Orang Kampung Melongo

Berikut adalah deretan teknologi terbaru yang cocok dibawa ke kampung halaman.

Baca Selengkapnya
6 Aplikasi Online Travel ini Terancam Diblokir Kominfo, Ini Penyebabnya
6 Aplikasi Online Travel ini Terancam Diblokir Kominfo, Ini Penyebabnya

Mereka tak merespons surat peringatan yang dilayangkan Kominfo kepadanya.

Baca Selengkapnya
Diberlakukan Mulai 5 April, Catat Titik dan Jam Penerapan Sistem One Way Saat Mudik Lebaran
Diberlakukan Mulai 5 April, Catat Titik dan Jam Penerapan Sistem One Way Saat Mudik Lebaran

Rekayasa lalu lintas sistem satu arah (one way) pada arus mudik diterapkan mulai dari KM 72 Tol Cipali sampai Km 414 jalan tol Semarang-Batang.

Baca Selengkapnya
Semakin Mudah Transaksi Bisnis Domestik Maupun Internasional, Yuk Rasakan Pengalaman Menggunakan QLola by BRI!
Semakin Mudah Transaksi Bisnis Domestik Maupun Internasional, Yuk Rasakan Pengalaman Menggunakan QLola by BRI!

QLola by BRI memudahkan transaksi bisnis baik domestik maupun internasional.

Baca Selengkapnya