Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Profil

Simone Perrotta

Profil Simone Perrotta | Merdeka.com

Simone Perrotta, dilahirkan 17 September 1977 di Ashton-under-Lyne, Inggris. Ia hidup di Inggris sampai usia 6 tahun bersama kedua orang tuanya, Francesco dan Anna Maria yang mengelola sebuah pub di Ashton. Mereka kemudian memutuskan untuk kembali ke Italia di tahun 1982.

Perrotta tumbuh sebagai pemain sepak bola di tim muda Reggina dan memainkan debut Serie B di tahun 1995. Tahun 1998 ia direkrut Juventus tapi gagal bersaing dengan gelandang hebat yang dimiliki Juve kala itu, di mana ia tampil sebanyak lima kali untuk Bianconeri.

Perrotta kemudian dipinjamkan ke Bari pada 1999 di mana ia menjadi pemain penting selama 2 musim. Musim 2001-2002 ia hengkang ke Chievo dan menjadi bagian dari skuad Chievo yang tampil mengejutkan musim tersebut.

Pada tahun 2004, AS Roma memutuskan untuk merekrut Perrotta dari Chievo. Meski mengalami musim pertama yang mengecewakan, ia kemudian menjadi salah satu pemain penting dalam tubuh Giallorossi dalam dua musim terakhir.

Perrotta mulai bermain untuk tim nasional pada level U-21. Di level senior ia menjalani debut pada tahun 2002, dan memperkuat Italia pada Euro 2004 serta ikut membantu Italia menjuarai Piala Dunia 2006.

Profil

  • Nama Lengkap

    Simone Perrotta

  • Alias

    No Alias

  • Agama

  • Tempat Lahir

    Ashton-under-Lyne, Inggris

  • Tanggal Lahir

    1977-09-17

  • Zodiak

    Virgo

  • Warga Negara

    Inggris

  • Biografi

    Simone Perrotta, dilahirkan 17 September 1977 di Ashton-under-Lyne, Inggris. Ia hidup di Inggris sampai usia 6 tahun bersama kedua orang tuanya, Francesco dan Anna Maria yang mengelola sebuah pub di Ashton. Mereka kemudian memutuskan untuk kembali ke Italia di tahun 1982.

    Perrotta tumbuh sebagai pemain sepak bola di tim muda Reggina dan memainkan debut Serie B di tahun 1995. Tahun 1998 ia direkrut Juventus tapi gagal bersaing dengan gelandang hebat yang dimiliki Juve kala itu, di mana ia tampil sebanyak lima kali untuk Bianconeri.

    Perrotta kemudian dipinjamkan ke Bari pada 1999 di mana ia menjadi pemain penting selama 2 musim. Musim 2001-2002 ia hengkang ke Chievo dan menjadi bagian dari skuad Chievo yang tampil mengejutkan musim tersebut.

    Pada tahun 2004, AS Roma memutuskan untuk merekrut Perrotta dari Chievo. Meski mengalami musim pertama yang mengecewakan, ia kemudian menjadi salah satu pemain penting dalam tubuh Giallorossi dalam dua musim terakhir.

    Perrotta mulai bermain untuk tim nasional pada level U-21. Di level senior ia menjalani debut pada tahun 2002, dan memperkuat Italia pada Euro 2004 serta ikut membantu Italia menjuarai Piala Dunia 2006.

  • Pendidikan

  • Karir

  • Penghargaan

Geser ke atas Berita Selanjutnya