Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Polusi udara sebabkan 200.000 kematian dalam setahun

Polusi udara sebabkan 200.000 kematian dalam setahun Ilustrasi polusi kendaraan. ©2012 Merdeka.com/Shutterstock/Stefan Redel

Merdeka.com - Udara bersih adalah salah satu kebutuhan hidup manusia yang sangat vital selain air dan makanan. Di era modern ini, terutama di daerah perkotaan, udara bersih rasanya telah menjadi hal yang sulit didapatkan dengan banyaknya polusi di jalan raya.

Sebuah penelitian dari MIT Laboratory for Aviation and the Environment menemukan bahwa polusi udara merupakan salah satu penyebab kematian dini. Berdasarkan penelitian yang dilakukan di Amerika Serikat ini, sekitar 200.000 kematian diri terjadi dalam setahun akibat bahan bakar kendaraan yang mengotori udara.

"Emisi karbon dari kendaraan mempengaruhi kualitas udara dan kesehatan manusia. Emisi ini bisa disebabkan oleh pembangkit listrik, industri, transportasi darat, laut, dan kereta api. Hal ini bisa menyebabkan efek negatif dalam jangka panjang termasuk perubahan pada ozon dan kematian dini," ungkap penelitian tersebut, seperti dilansir oleh Red Orbit (29/08).

Peneliti di MIT melacak berbagai macam jenis emisi dan menemukan bahwa kendaraan bermotor di jalanan adalah kontributor terbesar polusi yang menyebabkan 53.000 kematian dini per tahun, diikuti dengan pembangkit tenaga listrik.

Penelitian ini memiliki hasil yang sejalan dengan penelitian lain yang dilakukan oleh NASA. Penelitian NASA menunjukkan adanya kaitan antara polusi udara dengan jumlah populasi pada negara atau kota. Hal ini didapatkan melalui observasi via satelit pada beberapa kota di Amerika Serikat, Eropa, China, dan India.

Meski kedua penelitian di atas tak dilakukan di Indonesia, namun masyarakat Indonesia pun wajib waspada terhadap polusi udara. Saat ini di kota-kota besar Indonesia, polusi udara akibat kendaraan bermotor sudah sering terjadi. Setidaknya gunakan masker ketika berkendara untuk melindungi kesehatan diri dari udara yang kurang bersih.

(mdk/kun)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Polisi Ungkap Penyebab Macet di Tasik Hingga Kendaraan Tak Bergerak Berjam-jam Semalam
Polisi Ungkap Penyebab Macet di Tasik Hingga Kendaraan Tak Bergerak Berjam-jam Semalam

Kendaraan didominasi para pemudik hendak balik ke kota asalnya. Tingginya volume kendaraan juga dipicu banyaknya wisatawan.

Baca Selengkapnya
Puncak Arus Balik Mudik di Pelabuhan Merak Malam Ini, Volume Kendaraan Terus Meningkat
Puncak Arus Balik Mudik di Pelabuhan Merak Malam Ini, Volume Kendaraan Terus Meningkat

Dari hasil rekapitulasi jumlah kendaraan pada arus mudik dari Merak ke Bakauheni yang didata Polda Banten sebanyak 259.216 kendaraan bermotor.

Baca Selengkapnya
Jenis Semut Ini Mampu Menyembuhkan Diri dari Kematian dengan Liurnya
Jenis Semut Ini Mampu Menyembuhkan Diri dari Kematian dengan Liurnya

Penelitian terbaru mengungkapkan kehebatan alamiah semut ini dalam menangani risiko kematian yang diakibatkan oleh infeksi luka. Simak selengkapnya disini!.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Cara Mengurangi Dampak Polusi Udara, Mulai dari Kebiasaan Sendiri
Cara Mengurangi Dampak Polusi Udara, Mulai dari Kebiasaan Sendiri

Di tengah paparan polusi udara, kita masih punya harapan untuk meminimalisir dampaknya dan mencegah situasi menjadi lebih kritis.

Baca Selengkapnya
Kondisi pada Mata ini Bisa Tunjukkan Risiko Kematian Diri pada Seseorang
Kondisi pada Mata ini Bisa Tunjukkan Risiko Kematian Diri pada Seseorang

Sejumlah kondisi yang tampak pada mata seseorang bisa sangat menunjukkan kondisi kesehatan termasuk risiko kematian diri pada seseorang.

Baca Selengkapnya
3 Dampak Polusi Udara pada Kesehatan Anak & Kenali Cara Melindungi si Kecil dari Asap Berbahaya
3 Dampak Polusi Udara pada Kesehatan Anak & Kenali Cara Melindungi si Kecil dari Asap Berbahaya

Masalah polusi udara semakin mengkhawatirkan. Khususnya di Jakarta. Berikut dampak polusi udara pada kesehatan anak yang perlu diwaspadai.

Baca Selengkapnya
Satgas Urai Kemacetan Polri Disebar di Setiap Polda Mulai Banten hingga Jatim Sesuai Jam Rawan Macet
Satgas Urai Kemacetan Polri Disebar di Setiap Polda Mulai Banten hingga Jatim Sesuai Jam Rawan Macet

Petugas juga melakukan pemetaan sejumlah titik rawan macet.

Baca Selengkapnya
7 Masalah Kesehatan yang Sebabkan Keringat Berlebih, Salah Satunya karena Gula
7 Masalah Kesehatan yang Sebabkan Keringat Berlebih, Salah Satunya karena Gula

Keringat yang berlebihan ini muncul bukan karena panas matahari atau pakaian Anda yang terlalu tebal, tapi bisa jadi karena masalah pada kesehatan Anda.

Baca Selengkapnya
Satu Keluarga Diduga Alami Keracunan AC Mobil saat Mudik, Ketahui Langkah Antisipasinya Sebelum Perjalanan Jauh
Satu Keluarga Diduga Alami Keracunan AC Mobil saat Mudik, Ketahui Langkah Antisipasinya Sebelum Perjalanan Jauh

Viral satu keluarga pemudik diduga alami keracunan AC mobil hingga sebabkan kematian.

Baca Selengkapnya