Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Tips mudah menjadi vegetarian

5 Tips mudah menjadi vegetarian Ilustrasi vegetarian. ©Shutterstock/Forewer

Merdeka.com - Banyak orang yang berpikiran untuk beralih menjadi vegetarian termasuk Anda. Kesehatan serta kebugaran tubuh menjadi alasan utama kenapa Anda berkeinginan menjadi vegetarian. Namun dengan ketatnya batasan konsumsi makanan, banyak yang berpikir bahwa menjadi vegetarian itu tidak mudah.

Di bawah ini adalah 5 tips mudah menjadi vegetarian yang dapat Anda praktikkan. Semuanya dilansir dari care2.com.

Buah dan sayuran adalah menu utama

Saat Anda memutuskan menjadi vegetarian, ubahlah mind set di otak Anda bahwa buah dan sayuran sekarang adalah menu utama Anda. Buah dan sayuran adalah menu makanan yang dapat langsung dinikmati tanpa melalui proses pemasakan terlebih dahulu.

Anda masih dapat mengonsumsi karbohidrat

Walaupun menjadi vegetarian, Anda masih dapat mengonsumsi karbohidrat sebagai zat utama pembangun tenaga di dalam tubuh Anda. Kentang, ubi-ubian, dan beras merah dapat menjadi alternatif karbohidrat yang lebih sehat.

Protein alternatif

Dengan menjadi vegetarian, bukan berarti Anda tidak dapat mengonsumsi protein. Jenis protein yang dapat Anda konsumsi berasal dari nabati seperti kacang-kacangan, cokelat, dan biji-bijian.

Be creative!

Ada kalanya Anda akan merasa bosan dengan menu vegetarian yang itu-itu saja. Oleh karena itu jadilah kreatif! Siapkan menu yang berbeda setiap hari dengan mengombinasikan berbagai macam buah dan sayuran. Anda juga dapat menciptakan dressing salad sendiri apabila Anda sudah bosan dengan dressing salad yang sama setiap harinya.

Lebih teliti dalam membaca label makanan

Presentase menu makanan vegetarian dengan non vegetarian adalah lebih besar menu non vegetarian. Oleh karena itu saat Anda sedang berbelanja makanan, bacalah label makanan dengan lebih teliti. Pastikan tidak ada kandungan hewani di dalamnya.

Menjadi vegetarian bukan hanya mengganti menu makanan yang biasa Anda konsumsi setiap hari. Namun dengan menjadi vegetarian Anda pun belajar untuk mengubah gaya hidup Anda menjadi lebih sehat dan lebih hijau.

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Rekomendasi Makanan Musang yang Paling Disukai, Ampuh Bikin Hewan Peliharaan Jadi Gemuk
Rekomendasi Makanan Musang yang Paling Disukai, Ampuh Bikin Hewan Peliharaan Jadi Gemuk

Merdeka.com merangkum informasi tentang rekomendasi makanan musang yang paling disukai, dan ampuh bikin hewan peliharaan jadi gemuk.

Baca Selengkapnya
10 Cara Mudah dan Sehat, Menurunkan Berat Badan Tanpa Olahraga dan Diet Ekstrim
10 Cara Mudah dan Sehat, Menurunkan Berat Badan Tanpa Olahraga dan Diet Ekstrim

Tahukah Anda bahwa menurunkan berat badan bisa dilakukan secara sederhana & sehat tanpa perlu melakukan olahraga yang melelahkan atau diet ekstrim? Ini tipsnya.

Baca Selengkapnya
Bersih-bersih Jelang Ramadan dan Lebaran, Ini  Hilangkan Jamur pada Pintu Kulkas Tanpa Disikat
Bersih-bersih Jelang Ramadan dan Lebaran, Ini Hilangkan Jamur pada Pintu Kulkas Tanpa Disikat

Untuk menyambut Ramadan dan Hari Raya, menjaga kebersihan kulkas agar makanan tetap segar menjadi sangat penting. Berikut adalah tips untuk membersihkannya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Tips Jitu Mengatur Pola Makan Saat Puasa Ramadan untuk Menurunkan Berat Badan
Tips Jitu Mengatur Pola Makan Saat Puasa Ramadan untuk Menurunkan Berat Badan

Mengatur pola makan yang tepat saat menjalani puasa Ramadan bisa menjadi langkah tepat dalam menurunkan berat badan.

Baca Selengkapnya
Tips Diet Rendah Purin yang Bisa Dicoba, Bantu Cegah Asam Urat
Tips Diet Rendah Purin yang Bisa Dicoba, Bantu Cegah Asam Urat

Diet rendah purin akan membantu Anda yang menderita serangan asam urat atau yang ingin mencegah kondisi tersebut.

Baca Selengkapnya
Manfaat Kesehatan Pisang dan Tips Mengkonsumsinya
Manfaat Kesehatan Pisang dan Tips Mengkonsumsinya

Pisang adalah buah serbaguna yang terkenal lezat dan kaya manfaat. Yuk, simak apa aja manfaat pisang dan tips mengkonsumsinya!

Baca Selengkapnya
8 Tips Makan Sehat untuk Penderita Diabetes, Perbanyak Asupan Serat
8 Tips Makan Sehat untuk Penderita Diabetes, Perbanyak Asupan Serat

Makan sehat adalah salah satu cara terbaik untuk mengelola diabetes dan mencegah komplikasi kesehatan.

Baca Selengkapnya
7 Manfaat Makan Telur Setiap Hari, Perhatikan Cara Memasaknya
7 Manfaat Makan Telur Setiap Hari, Perhatikan Cara Memasaknya

Telur memiliki gizi yang hampir lengkap, seperti protein, lemak, vitamin, mineral, dan senyawa antioksidan. Telur juga dianggap baik dikonsumsi setiap hari.

Baca Selengkapnya
6 Tips Memasak Menu Lebaran Serba Cepat dan Anti Ribet, Hemat Waktu Banget!
6 Tips Memasak Menu Lebaran Serba Cepat dan Anti Ribet, Hemat Waktu Banget!

Anda merasa selalu menggunakan banyak waktu saat memasak hidangan di Hari Raya Idul Fitri? Mungkin Anda perlu membaca ulasan yang berikut ini.

Baca Selengkapnya