Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ketua KPU minta rakyat jangan terlalu risau soal 22 Juli

Ketua KPU minta rakyat jangan terlalu risau soal 22 Juli SBY silaturahmi dengan pimpinan lembaga negara. ©Rumgapres/Abror Rizki

Merdeka.com - Jelang pengumuman hasil Pemilu Presiden pada 22 Juli mendatang, masyarakat dirisaukan dengan kabar tentang ancaman terjadinya kerusuhan. Informasi tersebut banyak disebar melalui media sosial, bahkan SMS maupun mulut ke mulut.

Terkait isu tersebut, Komisi Pemilihan Umum (KPU) meminta agar masyarakat tetap tenang dan risau atas informasi yang tak jelas sumbernya. Apalagi, aparat keamanan sudah memberikan jaminan agar pengumuman hasil Pilpres 22 Juli nanti berlangsung dengan aman.

"Jangan terlalu risau, jangan khawatir, masyarakat kita sudah sangat dewasa. Tidak ada satu pun keributan dalam rekapitulasi di daerah. Masyarakat lebih menerima, para saksi tidak ribut-ribut. Dulu waktu pileg ada pembakaran, sekarang tidak ada, ribut-ribut tidak ada," ujar Ketua KPU Husni Kamil Manik di Gedung MK, Jakarta, Jumat (18/7).

KPU sendiri juga sudah memiliki standar keamanan di dalam dan sekitar gedung. Mereka sudah menempatkan pengamanan di bagian dalam, sementara bagian luar mendapat pengawasan ketat dari kepolisian.

"Kita berharap rekapitulasi bisa berjalan lancar sesuai jadwal yang ditetapkan, dan hasilnya diterima kedua belah pihak," lanjutnya.

Tak hanya itu, Husni memastikan proses rekapitulasi suara segera selesai pada 21 Juli mendatang. "Kalau selesai tanggal 21, ada jamnya nanti, kalau mungkin diumumkan tanggal 21," pungkasnya.

(mdk/ren)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
KPU Selesaikan Rekapitulasi Pemilu 2024 di 32 Provinsi, Ini Hasilnya
KPU Selesaikan Rekapitulasi Pemilu 2024 di 32 Provinsi, Ini Hasilnya

Dengan demikian rekapitulasi nasional hanya tinggal menyisakan enam provinsi.

Baca Selengkapnya
KPU Targetkan Rekapitulasi Suara Luar Negeri Selesai Besok
KPU Targetkan Rekapitulasi Suara Luar Negeri Selesai Besok

Proses rekapitulasi hasil perolehan suara dari luar negeri telah mencapai 90 persen hingga Minggu sore.

Baca Selengkapnya
KPU Targetkan Rekapitulasi PSU Kuala Lumpur Tuntas 13 Maret 2024
KPU Targetkan Rekapitulasi PSU Kuala Lumpur Tuntas 13 Maret 2024

"Mudah-mudahan satu-dua hari ini selesai. Tanggal 13. Iya, Kuala Lumpur tuntas," kata Idham Holik

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Ketua KPU Ingatkan Pentingnya Mencoblos: Satu Suara Sangat Menentukan
Ketua KPU Ingatkan Pentingnya Mencoblos: Satu Suara Sangat Menentukan

Pemilih adalah penentu terhadap siapa yang akan menduduki jabatan.

Baca Selengkapnya
Ketua KPU Ingatkan KPUD: Jaga Kemurnian Suara Pemilih Dari TPS Sampai Rekapitulasi Nasional
Ketua KPU Ingatkan KPUD: Jaga Kemurnian Suara Pemilih Dari TPS Sampai Rekapitulasi Nasional

Pemilu 2024 sudah memasuki tahapan rekapitulasi suara di tingkat kecamatan.

Baca Selengkapnya
KPU Selesaikan Rekapitulasi Suara Pemilihan Luar Negeri, Sisa PSU Kuala Lumpur
KPU Selesaikan Rekapitulasi Suara Pemilihan Luar Negeri, Sisa PSU Kuala Lumpur

Namun karena ada 1 wilayah yaitu Kuala Lumpur yang harus dilakukan PSU sehingga suara pemilihan di luar negeri belum bisa disebut 100 persen

Baca Selengkapnya
Jokowi Masih Tunggu Hasil Rekapitulasi Suara Pemilu 2024 oleh KPU
Jokowi Masih Tunggu Hasil Rekapitulasi Suara Pemilu 2024 oleh KPU

kowi masih menunggu Komisi Pemilihan Umum menyelesaikan rekapitulasi.

Baca Selengkapnya
Sempat Disetop, KPU Lanjutkan Rekapitulasi di 57 Kecamatan di Bali
Sempat Disetop, KPU Lanjutkan Rekapitulasi di 57 Kecamatan di Bali

Setelah selesai di tingkat kecamatan, nantikan akan dilanjutkan penghitungan di tingkat kabupaten kota.

Baca Selengkapnya
KPU Tetapkan PDIP Peroleh Suara Terbanyak Pemilu 2024
KPU Tetapkan PDIP Peroleh Suara Terbanyak Pemilu 2024

Suara PDIP pada pemilu ini turun dibanding raihan 2019 yaitu 27.053.961 atau 19,33 persen dari total 139.971.260 suara sah.

Baca Selengkapnya