Merdeka.com - Polda Papua terus memeriksa AN, ASN yang membawa senjata api rakitan dan 615 butir amunisi di Kabupaten Yalimo, pada Rabu (29/6). Petugas kini mencari pemasok senpi dan peluru itu serta aliran dananya.
Kapolda Papua Irjen Pol Mathius D Fakiri memaparkan, penangkapan 615 amunisi tersebut sangat mengganggu aktivitas Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB). Pasokan amunisi mereka terputus.
Yang lebih penting, kata Fakhiri, ratusan nyawa anak bangsa yang terselamatkan dari penangkapan itu. Berdasarkan pengalaman, kata dia, KKB selalu berupaya menembak sedekat mungkin dengan sasaran agar tidak boros amunisi. "Kalau kita bagi tiga (tiga peluru untuk satu nyawa) berarti sudah 200 nyawa diselamatkan karena mereka (KKB) suka cari sasaran, lalu mendekat, baru tembak," jelas Fakiri, Senin (4/7).
Fakiri mengakui salah satu tugas terberat dari penangkapan AN adalah mencari tahu asal amunisi. "Kita harus cari tahu dari mana dia mendapat sumber amunisi, itu yang pertama dulu karena saya harus memangkas transaksi jual beli amunisi dan senjata ini," kata Kapolda.
Apabila pemasok amunisi itu sudah bisa diungkap, maka aparat keamanan bisa fokus pada sumber dana KKB. Pembelian 615 butir amunisi tersebut membutuhkan anggaran cukup besar sehingga aliran dananya harus dibongkar.
"Sumber dananya itu apa dia pakai sumber dana dari kampung atau ada donatur lain," ucap Fakiri.
Diberitakan sebelumnya, personel Polres Yalimo menangkap seorang oknum ASN Kabupaten Nduga berinisial AN di Distrik Elelim, Kabupaten Yalimo, karena membawa 615 butir amunisi, Rabu (29/6).
Penangkapan AN bermula dari pantauan aparat yang melihat gerak-gerik AN yang mencurigakan saat sedang mengendarai sepeda motor. Setelah dicegat dan digeledah, ditemukan sejumlah barang bukti yaitu senjata rakitan AFN dan 615 butir amubisi.
Baca juga:
Kapolda Akui Gangguan KKB selama Semester I di Papua Meningkat
Jenazah Prajurit TNI Prada Beryl di Pegunungan Bintang Dievakuasi ke Jayapura
Anggota TNI Gugur Ditembak KST di Pegunungan Bintang Papua
PNS Jadi Pemasok Senjata Api dan Amunisi ke KKB Pimpinan Egianus Kogoya
KKB Kembali Tebar Teror, Satu Warga Deiyai Tewas Ditembak saat Main Badminton
Satu Anggota Gugur Diserang KKB, 350 Brimob Mabes Polri Dikirim ke Jayawijaya
Advertisement
Irjen Ferdy Sambo Ditahan di Mako Brimob
Sekitar 9 Menit yang laluCerita Pengungsi Rohingya di Medan Kesulitan Bayar Uang Berobat Anak
Sekitar 10 Menit yang laluMiliki Ganja, Pelatih Yoga asal India Ditangkap di Bali
Sekitar 12 Menit yang lalu14 Agustus, KIB Bertemu di Surabaya Bahas Persiapan Pemilu 2024
Sekitar 23 Menit yang laluBocah Delapan Tahun di Tanjung Balai Diperkosa saat Beli Jajan
Sekitar 29 Menit yang laluKasus Brigadir J, DPR Panggil Kapolri Usai Masa Reses
Sekitar 30 Menit yang laluDemo Tuntut Pencabutan UU Cipta Kerja, Buruh Tutup Jalan Gatot Subroto Depan DPR
Sekitar 31 Menit yang laluPaman Bunuh Keponakan di Ruang Kelas Sekolah, Polisi Duga Pelaku ODGJ
Sekitar 36 Menit yang laluPenyandang Disabilitas di Boyolali Diberi Pelatihan Menjahit
Sekitar 38 Menit yang laluTerjerat Kasus Pencabulan Pelajar SMP, AKBP Mustari Resmi Dipecat
Sekitar 50 Menit yang laluJadi Tersangka Kasus Brigadir J, Karir Ferdy Sambo di Polri Diputuskan Sidang Etik
Sekitar 51 Menit yang laluTerbongkar Skenario Ferdy Sambo di Kasus Brigadir J: Bukti Tak Ada Kejahatan Sempurna
Sekitar 55 Menit yang laluMuhaimin Minta Pemerintah Optimalkan Faskes Atasi DBD
Sekitar 55 Menit yang laluMusnahkan 58 Kg Sabu, Kapolda: Sulsel Darurat Narkoba
Sekitar 56 Menit yang laluCEK FAKTA: Tidak Benar Sunscreen dan Konsumsi Minyak Sayur Menyebabkan Kanker Kulit
Sekitar 1 Minggu yang laluKetahui Perbedaan antara Sunscreem dan Sunblock, Cegah Salah saat Memilih
Sekitar 6 Bulan yang lalu12 Rekomendasi Sunscreen Ringan di Bawah Rp100.000 dengan SPF Minimal 30
Sekitar 7 Bulan yang lalu5 Rekomendasi Sunscreen Gel Terbaik Ini Cocok untuk Kulit Berminyak
Sekitar 11 Bulan yang laluIstri Ferdy Sambo Tak Kooperatif, LPSK Kemungkinan Batal Beri Perlindungan
Sekitar 18 Menit yang laluIrjen Ferdy Sambo Ditahan di Mako Brimob
Sekitar 32 Menit yang laluKasus Brigadir J, DPR Panggil Kapolri Usai Masa Reses
Sekitar 52 Menit yang laluJadi Tersangka Kasus Brigadir J, Karir Ferdy Sambo di Polri Diputuskan Sidang Etik
Sekitar 1 Jam yang laluIstri Ferdy Sambo Tak Kooperatif, LPSK Kemungkinan Batal Beri Perlindungan
Sekitar 18 Menit yang laluKasus Brigadir J, DPR Panggil Kapolri Usai Masa Reses
Sekitar 52 Menit yang laluJadi Tersangka Kasus Brigadir J, Karir Ferdy Sambo di Polri Diputuskan Sidang Etik
Sekitar 1 Jam yang laluTerbongkar Skenario Ferdy Sambo di Kasus Brigadir J: Bukti Tak Ada Kejahatan Sempurna
Sekitar 1 Jam yang laluKasus Brigadir J, DPR Panggil Kapolri Usai Masa Reses
Sekitar 52 Menit yang laluJadi Tersangka Kasus Brigadir J, Karir Ferdy Sambo di Polri Diputuskan Sidang Etik
Sekitar 1 Jam yang laluTerbongkar Skenario Ferdy Sambo di Kasus Brigadir J: Bukti Tak Ada Kejahatan Sempurna
Sekitar 1 Jam yang laluMuhaimin Minta Pemerintah Optimalkan Faskes Atasi DBD
Sekitar 1 Jam yang laluKomisi VI DPR RI Soroti Peran BUMN dalam Pengembangan Berbagai Sektor di NAD
Sekitar 1 Hari yang laluBRI Liga 1: Robert Alberts Resmi Mundur dari Persib
Sekitar 12 Menit yang laluBRI Liga 1: Ratusan Personil Kepolisian Dikerahkan Jaga Demo Bobotoh di Graha Persib
Sekitar 1 Jam yang laluAdvertisement
Advertisement
Sandiaga Salahuddin Uno
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami